Sat Resnarkoba Polres Bener Meriah Mengamankan 2 Orang Teduga Kasus Narkotika Jenis Sabu.

- Jurnalis

Sabtu, 5 Agustus 2023 - 06:33 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Keizalinnews.com|REDELONG  – Satuan Reserse Narkoba Polres Bener Meriah mengamankan 2 orang diduga pelaku tindak pidana Narkotika jenis sabu di Desa Pondok Baru, Kecamatan Bandar, Kabupaten Bener Meriah, Kamis (3/8/2023)

Kasat Resnarkoba Polres Bener Meriah AKP Wijaya Yudi Stira Putra, S.H., M.H. menjelaskan Anggota Satresnarkoba Polres Bener Meriah mendapatkan Informasi dari Masyarakat bahwa di Salah satu Rumah yang ada di Desa pondok Baru Kecamatan Bandar, Kabupaten Bener Meriah sering dijadikan tempat mengkomsumsi Narkotika dan tempat transaksi Narkotika.

Baca Juga :  Selaku Pemuda Inovatif DARMUDIN Apresiasi Suksesnya Acara Harla PKB ke 25 tahun

Kemudian, Dari Informasi tersebut Anggota Satrenarkoba langsung melakukan Penyelidikan di seputaran TKP. Anggota Satrenarkoba mendapati 2 orang diduga Tersangka yang keluar dari rumah tersebut dan langsung mengamankan 2 orang diduga tersangka yaitu A (28) dan U (28).

Selanjutnya, Anggota Satrenarkoba langsung melakukan pengeledahan terhadap Tersangka tersebut dan ditemukan barang Bukti 4 Paket Plastik transparan yang diduga berisikan Narkotika Jenis Sabu, dengan berat keseluruhan 5,18 Gram, 4 Buah lembar plastik Kosong Transparan, 1 Buah Kotak Rokok Merk Magnum Filter, Dan 2 Unit Handpone Jenis Android Merk Infinix.

Baca Juga :  Rektor UIN Mataram Beri Penghargaan Kepada Anggota Pramuka: Sertifikat TAKSI GT-VII 2024 Bisa Jadi Syarat Masuk UIN Tampa Tes

“Kedua orang yang diduga Pelaku beserta Barang Bukti dibawa ke kantor Sat Resnarkoba Polres Bener Meriah untuk proses lidik/sidik lebih lanjut.” Tutup Wijaya”.(M,s)

Berita Terkait

Wakapolres Bener Meriah Pimpin Upacara Hari Pahlawan, Ajak Generasi Muda Menjadi Pahlawan Masa Kini
Warga Desa Kute Riyem Di Hari Penutupan TMMD reguler ke 126 Serbu Pasar Murah
Di Hari Penutupan TMMD reguler ke 126 Adakan Pasar Murah
Hadir untuk Masyarakat, Sat Lantas Polres Aceh Tengah Atur Lalu Lintas di SPBU
Final Meutuah Drag Bike 2025 Berlangsung Sukses, Kapolres Aceh Tengah Tekankan Balap di Sirkuit Resmi
Hadir untuk Masyarakat, Polres Aceh Tengah Terus Optimalkan Pelayanan dan Rekayasa Lalu Lintas di SPBU
Polsek Bebesen Terus Lakukan Pengaturan Arus Lalin di Tiga SPBU, Wujudkan Kelancaran dan Kenyamanan Masyarakat
Warga Desa Bewang Ucapkan Terima Kasih Yang Tak Terhingga Karna Air Sumur Bor Program TNI Manunggal Telah Di Nikmati Warga
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 10 November 2025 - 18:26 WIB

Wakapolres Bener Meriah Pimpin Upacara Hari Pahlawan, Ajak Generasi Muda Menjadi Pahlawan Masa Kini

Senin, 10 November 2025 - 15:51 WIB

Warga Desa Kute Riyem Di Hari Penutupan TMMD reguler ke 126 Serbu Pasar Murah

Senin, 10 November 2025 - 15:42 WIB

Di Hari Penutupan TMMD reguler ke 126 Adakan Pasar Murah

Senin, 10 November 2025 - 12:59 WIB

Hadir untuk Masyarakat, Sat Lantas Polres Aceh Tengah Atur Lalu Lintas di SPBU

Senin, 10 November 2025 - 06:38 WIB

Final Meutuah Drag Bike 2025 Berlangsung Sukses, Kapolres Aceh Tengah Tekankan Balap di Sirkuit Resmi

Berita Terbaru

Berita

Polres Pidie Gelar Upacara Hari Pahlawan 2025

Senin, 10 Nov 2025 - 17:28 WIB