Sambut Ulang Tahun Bhayangkara Ke-77 Polda Metro Gelar Khitanan Masal Gratis

- Jurnalis

Senin, 12 Juni 2023 - 16:11 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KeizalinNews.com Jakarta —  Bidang Kedokteran dan Kesehatan (Biddokkes) Polda Metro Jaya gelar Khitanan masal gratis di Aula Biddokkes Polda Metro Jaya. Senin (12/06/2023).

Kegiatan tersebut merupakan bakti Polda Metro Jaya dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Bhayangkara Ke – 77 yang akan dilaksanakan selama 3 hari mulai tanggal 12-14 Mei 2023.

Sebanyak 18 anak hari ini yang sudah dikhitan, kemudian seluruh peserta diberikan bingkisan berupa tas dan alat tulis sekolah.

Baca Juga :  WUJUD KEMANUNGGALAN TNI DENGAN RAKYAT BABINSA 1705-04/MOANEMANI MELAKSANAKAN KARYA BAKTI DI DESA BINAAN

Sementara itu Kabid Dokkes Polda Metro Jaya Kombes Pol dr. Hery Wijatmoko mengucapkan termaksih kepada semua pihak yang sudah mendukung kegiatan khitanan masal tersebut.

“Terimaksih kepada seluruh pendukung kegiatan khitanan massal ini, semoga peserta khitan dapat menjadi anak yang soleh serta berbakti kepada orangtuanya dan berguna bagi masyarakat dan bangsa,” ungkapnya.

Baca Juga :  Babinsa Sertu Suharno Bersama Pihak Kepolisian Turun Ke TKP Penemuan 2 Mayat Dalam Satu Rumah

Hery berharap kegiatan ini merupakan bentuk nyata Polri sebagai Pelayan, Pelindung dan Pengayom masyarakat yang semakin Prediktif Responsibilitas Transparasi Berkeadilan (Presisi) dan di cintai masyarakat.

“Bertepatan dengan HUT Bhayangkara Ke-77, semoga Polri semakin Prediktif Responsibilitas Transparasi Berkeadilan (Presisi) dan di cintai masyarakat,” pungkasnya.

(Hera)

Berita Terkait

Polres Pidie Gelar Upacara Hari Pahlawan 2025
TELADANI PATRIOTISME, KODAERAL III GELAR UPACARA HARI PAHLAWAN
DANKODAERAL III HADIRI UPACARA TABUR BUNGA DI LAUT DALAM RANGKA PERINGATAN HARI PAHLAWAN 2025
Polres Pidie Jaya Gelar Upacara Hari Pahlawan, Kapolres Tekankan Teladan Perjuangan untuk Generasi Bangsa
Polres Pidie Lakukan Monitoring Ketersediaan BBM di SPBU
PERERAT NAVY BROTHERHOOD, KODAERAL III SAMBUT KEDATANGAN KAPAL SINGAPURA
KODAERAL III GELAR DOA BERSAMA DALAM RANGKA PERINGATI HARI PAHLAWAN
JAGA SILATURAHMI, KOWAL KODAERAL III LAKSANAKAN PERTEMUAN RUTIN
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 10 November 2025 - 17:28 WIB

Polres Pidie Gelar Upacara Hari Pahlawan 2025

Senin, 10 November 2025 - 16:17 WIB

DANKODAERAL III HADIRI UPACARA TABUR BUNGA DI LAUT DALAM RANGKA PERINGATAN HARI PAHLAWAN 2025

Senin, 10 November 2025 - 09:37 WIB

Polres Pidie Jaya Gelar Upacara Hari Pahlawan, Kapolres Tekankan Teladan Perjuangan untuk Generasi Bangsa

Senin, 10 November 2025 - 05:52 WIB

Polres Pidie Lakukan Monitoring Ketersediaan BBM di SPBU

Minggu, 9 November 2025 - 17:50 WIB

PERERAT NAVY BROTHERHOOD, KODAERAL III SAMBUT KEDATANGAN KAPAL SINGAPURA

Berita Terbaru

Berita

Polres Pidie Gelar Upacara Hari Pahlawan 2025

Senin, 10 Nov 2025 - 17:28 WIB