Pemkab Bima Buka Suara Soal Tuntutan Perbaikan Ruas Jalan Donggo Soromandi Berikut Tanggapannya

- Jurnalis

Senin, 29 Mei 2023 - 09:06 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan Pimred KeizalinNews.com Cabang Bima NTB *Syarif Asdonto*…..Alamat Kantor Redaksi dan Cetak Koran : RT. 14 Kampung Wuwu Dusun Kabuju Desa Ngali Kec. Belo.

KeizalinNews.com – Kabupaten Bima. Menyikapi beberapa tuntutan masa demo, terkait perbaikan ruas jalan Donggo Soromandi yang dilakukan segenap elemen dan masyarakat dalam dua pekan terakhir di satu sisi, dan mengingat bahwa perbaikan jalan yang menjadi tuntutan elemen masyarakat tersebut merupakan kewenanganan Pemerintah Daerah serta terbatasnya anggaran daerah dalam memenuhi tuntutan tersebut di sisi lain. Maka Pemda akan mengupayakan pengusulan kepada Pemerintah pusat agar menjadi prioritas. Demikian pernyataan Kabag Prokopim Setda Kabupaten Bima Suryadin. SS.M.Si via whatsApp. Senin (29/05/23).

Baca Juga :  Bakti Sosial, Wujud Sinergitas TNI-Polri Untuk Masyarakat

“Saat ini sejumlah daerah mengalami keterbatasan anggaran termasuk daerah Bima. Oleh karena itu Bupati Bima mengharapkan kepada seluruh warga Donggo Soromandi agar bersabar sembari kami berupaya semaksimal mungkin untuk di usulkan ke pemerintah pusat agar perbaikan ruas jalan Donggo Soromandi menjadi prioritas utama”

Baca Juga :  Kebijakan Publik Dalam Penerapan UU No. 23 Tahun 2014

Di samping itu lanjut Suryadin kami juga sangat menghargai penyampaian pendapat di muka umum karena itu merupakan hak warga negara yang dijamin oleh undang-undang dan tentu kita berharap agar menyampaikan pendapat tersebut dilakukan secara baik dan tidak ada tindakan anarkis. Tutupnya penuh harap.

Prokopim Setda Kabupaten Bima

Berita Terkait

Oknum Petugas Lapas Kelas IIA Khusus Gunung Sindur Diduga Peras Keluarga WBP Rp225 Juta, Langgar Hukum dan Etika ASN
Tak Kuasa Buk Kasmawati Tahan Tangis Saat Terima Kunci Rumah Baru, RTLH Program TNI Manunggal Membangun Desa 2025
Dandim 0106/Ateng Menyaksikan Buk Kasmawati Peluk Sertu Riswandi Babinsa Sambil Menangis Saat Serah Kunci Rumah Program TMMD Reguler 2025
Warga Desa Rutih Antusias Menyaksikan Dandim 0106/Ateng Serah Kunci Rumah Program TMMD Reguler 2025 Kepada Buk Kasmawati Janda (58)
Wujud Kepedulian, Babinsa Bersama Masyarakat Tambal Jalan Berlubang
Hubungkan Tujuh Desa, Babinsa Bersama Warga Bersihkan Kanan Kiri Jalan
Jalin Silahturahmi Dan Sinergi, Babinsa Koramil 06/Bukit Komsos Bersama Aparatur Desa
Babinsa Cek Harga Dan Ketersediaan Kebutuhan Pokok Masyarakat Di Toko Sembako
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 8 November 2025 - 19:01 WIB

Oknum Petugas Lapas Kelas IIA Khusus Gunung Sindur Diduga Peras Keluarga WBP Rp225 Juta, Langgar Hukum dan Etika ASN

Sabtu, 8 November 2025 - 15:16 WIB

Tak Kuasa Buk Kasmawati Tahan Tangis Saat Terima Kunci Rumah Baru, RTLH Program TNI Manunggal Membangun Desa 2025

Sabtu, 8 November 2025 - 15:11 WIB

Dandim 0106/Ateng Menyaksikan Buk Kasmawati Peluk Sertu Riswandi Babinsa Sambil Menangis Saat Serah Kunci Rumah Program TMMD Reguler 2025

Sabtu, 8 November 2025 - 15:07 WIB

Warga Desa Rutih Antusias Menyaksikan Dandim 0106/Ateng Serah Kunci Rumah Program TMMD Reguler 2025 Kepada Buk Kasmawati Janda (58)

Sabtu, 8 November 2025 - 10:40 WIB

Wujud Kepedulian, Babinsa Bersama Masyarakat Tambal Jalan Berlubang

Berita Terbaru