Dukung Kegiatan Posyandu, Babinsa Koramil 01/Tamansari Monitoring

- Jurnalis

Rabu, 5 April 2023 - 13:49 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KeizalinNews Kodam Jaya, Kodim 0503/JB – Dukung kelancaran giat di posyandu di Kantor Sekretariat Pos RW00/007 Jalan Keadilan Dalam dan di Kantor Sekretariat RW005/RT005 Jalan Kesederhanaan Kel. Keagungan Kec.Tamansari Jakarta Barat. Babinsa Koramil 01/Tamansari, Serda Abdi Amrizal pantau kegiatan.

Baca Juga :  Jajajaran Lanal Palembang Kawal Kapal Yacht Asing Keluar Alur Usai Berlindung Dari Badai

“Monitoring ini untuk memantau, sekaligus mendukung keamanan dan kelancaran aktivitas Posyandu yang sedang berlangsung.”kata Babinsa.

Kegiatan Posyandu ini merupakan agenda rutin yang dilaksanakan setiap satu bulan. Aktivitas yang dilakukan yaitu penimbangan Balita untuk mengetahui perkembangan pertumbuhan Balita.

Baca Juga :  Koramil 01/Menteng Woro-Woro Dan Bagikan Masker Di Wilayah Binaan

“Melalui giat Posyandu yang dilaksanakan, tentu yang menjadi harapan kita, semoga anak-anak Balita di Wilayah binaan dapat terbebas dari Stunting, dan tumbuh menjadi anak-anak yang sehat dan cerdas,”terang Serda Abdi Amrizal. (Pen01/TS)

Berita Terkait

Polres Pidie Gelar Upacara Hari Pahlawan 2025
TELADANI PATRIOTISME, KODAERAL III GELAR UPACARA HARI PAHLAWAN
DANKODAERAL III HADIRI UPACARA TABUR BUNGA DI LAUT DALAM RANGKA PERINGATAN HARI PAHLAWAN 2025
Polres Pidie Jaya Gelar Upacara Hari Pahlawan, Kapolres Tekankan Teladan Perjuangan untuk Generasi Bangsa
Polres Pidie Lakukan Monitoring Ketersediaan BBM di SPBU
PERERAT NAVY BROTHERHOOD, KODAERAL III SAMBUT KEDATANGAN KAPAL SINGAPURA
KODAERAL III GELAR DOA BERSAMA DALAM RANGKA PERINGATI HARI PAHLAWAN
JAGA SILATURAHMI, KOWAL KODAERAL III LAKSANAKAN PERTEMUAN RUTIN
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 10 November 2025 - 17:28 WIB

Polres Pidie Gelar Upacara Hari Pahlawan 2025

Senin, 10 November 2025 - 16:22 WIB

TELADANI PATRIOTISME, KODAERAL III GELAR UPACARA HARI PAHLAWAN

Senin, 10 November 2025 - 16:17 WIB

DANKODAERAL III HADIRI UPACARA TABUR BUNGA DI LAUT DALAM RANGKA PERINGATAN HARI PAHLAWAN 2025

Senin, 10 November 2025 - 09:37 WIB

Polres Pidie Jaya Gelar Upacara Hari Pahlawan, Kapolres Tekankan Teladan Perjuangan untuk Generasi Bangsa

Senin, 10 November 2025 - 05:52 WIB

Polres Pidie Lakukan Monitoring Ketersediaan BBM di SPBU

Berita Terbaru

Uncategorized

Perbarui Data Wilayah, Babinsa Komsos Dengan Aparatur Desa

Selasa, 11 Nov 2025 - 07:54 WIB