DANLANTAMAL III : JADIKAN HARKITNAS TAHUN 2022 SEBAGAI TONGGAK KEBANGKITAN DARI PANDEMI COVID-19

- Jurnalis

Minggu, 22 Mei 2022 - 02:13 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KeizalinNews.com Jakarta — Pangkalan Utama TNI AL III Jakarta menggelar upacara peringatan ke-114 Hari Kebangkitan Nasional dengan inspektur upacara Komandan Lantamal III Jakarta Brigjen TNI (Mar) Umar Farouq, S.A.P., C.H.R.M.P.,M.Tr.Opsla., M.Han. diikuti seluruh Prajurit dan Pegawai Negeri Sipil Lantamal III Jakarta di Lapangan apel Mako Lantamal III Jl. Gunung Sahari no. 2 Ancol Jakarta Utara, Jum’at(20/05/2022).

Dalam amanat tertulis Menteri Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia, Johny G. Plate yang dibacakan Komandan Lantamal III mengatakan,”Melalui tema Ayo Bangkit Bersama, merupakan bentuk seruan agar kita bangkit bersama dari Pandemi Covid-19 yang sudah melanda dua tahun terakhir. Namun dengan penanganan yang membaik berimplikasi mulai berangsur membaik dengan kembalinya aktivitas masyarakat secara normal dan pertumbuhan ekonomi yang semakin meningkat,” pungkasnya.

Baca Juga :  Babinsa Bersama Masyarakat Coffe Morning Di Desa Binaan

Lebih lanjut dikatakan,” Moment yang baik ini diperkuat dengan peran Indonesia sebagai Presidensi G20 tahun 2022 yang mengangkat tema “ Recover Together, Recover Stronger”, dengan tujuan memberikan spirit baru dalam mewujudkan tatanan dunia yang dapat memberikan kesejahteraan dan kemakmuran yang inklusif, serta menjamin keberlanjutan kehidupan di masa depan,” imbuhnya.

Baca Juga :  Komandan Lanal Bandung Hadiri Peringatan Hari Olahraga Nasional (HAORNAS) Ke-39 Tahun 2022 Tingkat Kota Bandung

Sementara Komandan Lantamal III mengatakan usai pelaksanaan upacara bahwa hendaklah kita sebagai generasi penerus bangsa dapat memaknai semangat pantang menyerah dari pendahulu kita yang salah satuya adalah Dr. Sutomo, jadikan hari kebangkitan nasional ini sebagai tonggak kebangkitan dari Pandemi Covid-19 juga krisis multimedia yang sedang melanda dunia,” ujar Farouq.

(Hera)

Berita Terkait

LATIHAN OYU RENSTRAMIL “JALA DHARMA LXIV” PASIS DIKREG SESKOAL ANGKATAN KE-64 TA 2025 RESMI DITUTUP
SESKOAL TINGKATKAN KEIMANAN PRAJURIT MELALUI KAUSRI AGAMA
MENGENANG PERJUANGAN PARA PAHLAWAN, SESKOAL GELAR UPACARA HARI PAHLAWAN TAHUN 2025
DANSESKOAL PIMPIN ZIARAH TABUR BUNGA DALAM RANGKA HARI PAHLAWAN
UPACARA TABUR BUNGA DI LAUT PADA MOMEN HARI PAHLAWAN DI ATAS KRI BRAWIJAYA 320
DIRDIK SESKOAL MENJADI NARASUMBER DI ACARA SAILOR NEWS
PASIS DIKREG SESKOAL ANGKATAN KE-64 TA 2025 IKUTI KULIAH UMUM DARI BAPAK DR. (HC) Drs. IGNASIUS JONAN, Ak. , M.A.
Kapolres Pidie Jaya Tutup Seleksi Duta Pelajar Kamtibmas 2025, Cetak Generasi Pelopor Keamanan Sekolah
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 12 November 2025 - 22:44 WIB

LATIHAN OYU RENSTRAMIL “JALA DHARMA LXIV” PASIS DIKREG SESKOAL ANGKATAN KE-64 TA 2025 RESMI DITUTUP

Rabu, 12 November 2025 - 22:36 WIB

SESKOAL TINGKATKAN KEIMANAN PRAJURIT MELALUI KAUSRI AGAMA

Rabu, 12 November 2025 - 22:21 WIB

DANSESKOAL PIMPIN ZIARAH TABUR BUNGA DALAM RANGKA HARI PAHLAWAN

Rabu, 12 November 2025 - 22:11 WIB

UPACARA TABUR BUNGA DI LAUT PADA MOMEN HARI PAHLAWAN DI ATAS KRI BRAWIJAYA 320

Rabu, 12 November 2025 - 21:55 WIB

DIRDIK SESKOAL MENJADI NARASUMBER DI ACARA SAILOR NEWS

Berita Terbaru

Berita TNI Dan Polri

SESKOAL TINGKATKAN KEIMANAN PRAJURIT MELALUI KAUSRI AGAMA

Rabu, 12 Nov 2025 - 22:36 WIB