Babinsa Cek Harga Dan Ketersediaan Kebutuhan Pokok Masyarakat Di Toko Sembako

- Jurnalis

Sabtu, 8 November 2025 - 10:32 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Keizalinnews.web.id|Redelong-:Kodim 0119/BM – Sebagai bentuk dan peran setiap personel TNI AD dalam menjaga stabilitas kebutuhan pangan di wilayah, yang merupakan kebutuhan pokok bagi seluruh warga masyarakat dalam kehidupan sehari-hari.

Babinsa Koramil 04/PRG Sertu M Yusuf melaksanakan pengecekan harga sembako dan ketersediaannya secara langsung ke Toko-toko sembako yang berada di wilayah Kecamatan Pintu Rime Gayo, Kabupaten Bener Meriah, Sabtu (08/11/2025).

Baca Juga :  Pelaku Pemerkosa Anak dibawah Umur, Kini di Ringkus Tim Resmob Polres Torut

Babinsa Sertu M Yusuf dalam kesempatan tersebut mengatakan, kegiatan ini dalam rangka deteksi dini, agar harga tidak melonjak secara drastis dengan menjaga pasokan dari pasar-pasar demi terwujudnya kstabilan harga-harga sembako.

“Dari hasil pantauan, rata-rata harga bahan kebutuhan masyarakat masih stabil dan ketersediaan bahan sembako yang ada di wilayah juga masih aman, tidak ditemukan kendala”, ujarnya.

Baca Juga :  Polres Aceh Timur Ungkap Kasus Dugaan Pemalsuan Dokumen di Bank

Tidak hanya itu, kegiatan ini juga sebagai upaya untuk menyerap aspirasi yang berkembang di masyarakat terutama harga-harga bahan pokok. Serta mewaspadai oknum-oknum pedagang yang menaikan harga tanpa mengikuti kebijakan dari pemerintah sesuai harga normal, imbuhnya.

Dengan turun ke Toko-toko sembako, harapannya dapat membuka komunikasi dengan para pedagang serta pembeli terkait harga maupun ketersediaan sembako yang dibutuhkan oleh masyarakat, pungkasnya.”-(rel)

Berita Terkait

Satgas INDOBATT XIII-S Unifil Donasi Lebih Dari 2 Juta Liter Air Bersih Kepada Masyrakat Lebanon Selatan
Drag Bike 2025 Resmi Dibuka, Kapolres Aceh Tengah Dorong Generasi Muda Salurkan Bakat Otomotif Secara Positif
Tak Kuasa Buk Kasmawati Tahan Tangis Saat Terima Kunci Rumah Baru, RTLH Program TNI Manunggal Membangun Desa 2025
Dandim 0106/Ateng Menyaksikan Buk Kasmawati Peluk Sertu Riswandi Babinsa Sambil Menangis Saat Serah Kunci Rumah Program TMMD Reguler 2025
Warga Desa Rutih Antusias Menyaksikan Dandim 0106/Ateng Serah Kunci Rumah Program TMMD Reguler 2025 Kepada Buk Kasmawati Janda (58)
Wujud Kepedulian, Babinsa Bersama Masyarakat Tambal Jalan Berlubang
Hubungkan Tujuh Desa, Babinsa Bersama Warga Bersihkan Kanan Kiri Jalan
Jalin Silahturahmi Dan Sinergi, Babinsa Koramil 06/Bukit Komsos Bersama Aparatur Desa
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 8 November 2025 - 20:42 WIB

Satgas INDOBATT XIII-S Unifil Donasi Lebih Dari 2 Juta Liter Air Bersih Kepada Masyrakat Lebanon Selatan

Sabtu, 8 November 2025 - 20:22 WIB

Drag Bike 2025 Resmi Dibuka, Kapolres Aceh Tengah Dorong Generasi Muda Salurkan Bakat Otomotif Secara Positif

Sabtu, 8 November 2025 - 15:11 WIB

Dandim 0106/Ateng Menyaksikan Buk Kasmawati Peluk Sertu Riswandi Babinsa Sambil Menangis Saat Serah Kunci Rumah Program TMMD Reguler 2025

Sabtu, 8 November 2025 - 15:07 WIB

Warga Desa Rutih Antusias Menyaksikan Dandim 0106/Ateng Serah Kunci Rumah Program TMMD Reguler 2025 Kepada Buk Kasmawati Janda (58)

Sabtu, 8 November 2025 - 10:40 WIB

Wujud Kepedulian, Babinsa Bersama Masyarakat Tambal Jalan Berlubang

Berita Terbaru