Babinsa Koramil 06/Bukit Hadiri Musdesus Ketahanan Pangan

- Jurnalis

Selasa, 22 Juli 2025 - 12:07 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Keizalinnews.web.id|Redelong-:Kodim 0119/BM – Babinsa Koramil 06/Bukit Serda Kirby menghadiri acara Musyawarah Desa Khusus (Musdesus) membahas tentang Ketahanan Pangan di Kantor Desa Tingkem Benyer, Kecamatan Bukit, Kabupaten Bener Meriah, Selasa (22/07/2025).

Disampaikan Babinsa Serda Kirby usai kegiatan, Musdesus yang dihadiri nya dalam rangka melihat dan mendengar langsung pembahasan untuk menentukan program-program yang bersumber dari Alokasi Dana Desa.

“Sebagai Aparat Kewilayahan yakni Babinsa, kami berharap pelaksanaan program-program dapat berjalan sesuai arahan dan aturan yang sudah ditetapkan. Seperti program ketahanan pangan, harus sesuai Sumber Daya Alam (SDA) dan Sumber Daya Manusia (SDM) yang ada”, ungkapnya.

Baca Juga :  * Blue Light Satsamapta Polres Aceh Timur Antispasi Tindak Kriminal di Malam Hari*

Sementara itu ditempat terpisah Danramil 06/Bukit Kapten Czi Aep Mukhran Halid menyampaikan, pentingnya sinergi dalam merealisasikan program-progam pemerintah seperti ketahanan pangan, agar dapat mengelola program ketahanan pangan secara optimal. “Melalui kehadiran Babinsa di musyawarah ini, kami berharap terjalin sinergi yang kuat dengan berbagai pihak, sehingga program ketahanan pangan dapat berjalan secara efektif dan memberikan manfaat bagi masyarakat desa”, ujarnya.

Baca Juga :  Tim Voli ‘Putri Sriwijaya’ Bhayangkari Sumsel Disambut Yel Yel Meriah dan Pengalungan Bunga

TNI, khususnya Aparat Kewilayahan, siap bersinergi dengan pemerintah desa dalam mendukung ketahanan pangan. Keberhasilan program ini sangat bergantung pada komitmen semua pihak, termasuk masyarakat, “Sekali lagi kami menyatakan dukungannya terhadap inisiatif ini sebagai bagian dari upaya mewujudkan kemandirian pangan di tingkat desa”, pungkasnya.”-(rel)

Berita Terkait

Hadir untuk Masyarakat, Polres Aceh Tengah Terus Optimalkan Pelayanan dan Rekayasa Lalu Lintas di SPBU
Polsek Bebesen Terus Lakukan Pengaturan Arus Lalin di Tiga SPBU, Wujudkan Kelancaran dan Kenyamanan Masyarakat
Warga Desa Bewang Ucapkan Terima Kasih Yang Tak Terhingga Karna Air Sumur Bor Program TNI Manunggal Telah Di Nikmati Warga
Warga Desa Bewang Gembira Nikmat Air Sumur Bor Program TNI Manunggal
Sambang Desa, Babinsa Ajak Warga Bersama Wujudkan Wilayah Aman dan Kondusif
Jalin Komunikasi yang Baik, Babinsa Koramil 03/TG Komsos Dengan Warga
Satgas INDOBATT XIII-S Unifil Donasi Lebih Dari 2 Juta Liter Air Bersih Kepada Masyrakat Lebanon Selatan
Drag Bike 2025 Resmi Dibuka, Kapolres Aceh Tengah Dorong Generasi Muda Salurkan Bakat Otomotif Secara Positif
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 9 November 2025 - 16:13 WIB

Hadir untuk Masyarakat, Polres Aceh Tengah Terus Optimalkan Pelayanan dan Rekayasa Lalu Lintas di SPBU

Minggu, 9 November 2025 - 14:35 WIB

Polsek Bebesen Terus Lakukan Pengaturan Arus Lalin di Tiga SPBU, Wujudkan Kelancaran dan Kenyamanan Masyarakat

Minggu, 9 November 2025 - 10:55 WIB

Warga Desa Bewang Gembira Nikmat Air Sumur Bor Program TNI Manunggal

Minggu, 9 November 2025 - 09:21 WIB

Sambang Desa, Babinsa Ajak Warga Bersama Wujudkan Wilayah Aman dan Kondusif

Minggu, 9 November 2025 - 09:17 WIB

Jalin Komunikasi yang Baik, Babinsa Koramil 03/TG Komsos Dengan Warga

Berita Terbaru

Berita TNI Dan Polri

PERERAT NAVY BROTHERHOOD, KODAERAL III SAMBUT KEDATANGAN KAPAL SINGAPURA

Minggu, 9 Nov 2025 - 17:50 WIB