Tingkatkan Sinergitas, Babinsa Sambangi Kantor Desa Sedie Jadi

- Jurnalis

Selasa, 17 Juni 2025 - 10:57 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Keizalinnews.web.id|Redelong-:Kodim 0119/BM – Guna menjalin sinergitas dalam mewujudkan kemanunggalan TNI dengan Rakyat, Babinsa Koramil 06/Bukit Sertu Junaidi melaksanakan Komsos bersama Aparatur Desa di Kantor Desa Sedie Jadi, Kecamatan Bukit, Kabupaten Bener Meriah, Selasa (17/06/2025).

Babinsa Sertu Junaidi mengungkapkan, tujuan komsos dengan aparatur desa secara langsung hasilnya akan lebih efektif. Karena informasi dari Babinsa, dapat disebarluaskan langsung kepada warganya dan juga sebaliknya, Babinsa bisa mendapatkan informasi dan mengetahui permasalahan–permasalahan yang di hadapi masyarakat binaannya.

Baca Juga :  Babinsa Koramil 03/TG Bantu Proses Pemakaman Warga

“Kegiatan komsos seperti ini dilakukan sambil melaksanakan aktivitas rutin sehari-hari saat berada di desa wilayah binaan, sambil bertukar pikiran mengenai hal-hal yang terjadi pada warga di desa binaan”, ujarnya.

Selain itu juga, kegiatan ini merupakan salah satu tugas dan tanggung jawab Babinsa dalam melaksanakan pembinaan teritorial dan untuk mengetahui perkembangan wilayah binaan, imbuhnya.

Baca Juga :  Polres PALI Kawal Gerakan Pangan Murah di Talang Ubi, 2 Ton Beras Ludes Terjual

Kami berharap kepada aparatur desa dan seluruh lapisan masyarakat untuk lebih meningkatkan kepedulian terhadap lingkungan, dan saling tukar segala bentuk informasi apabila ada permasalahan yang timbul di masyarakat, segera diinformasikan kepada kami, pungkasnya.”-(rel)

Berita Terkait

Final Meutuah Drag Bike 2025 Berlangsung Sukses, Kapolres Aceh Tengah Tekankan Balap di Sirkuit Resmi
Hadir untuk Masyarakat, Polres Aceh Tengah Terus Optimalkan Pelayanan dan Rekayasa Lalu Lintas di SPBU
Polsek Bebesen Terus Lakukan Pengaturan Arus Lalin di Tiga SPBU, Wujudkan Kelancaran dan Kenyamanan Masyarakat
Warga Desa Bewang Ucapkan Terima Kasih Yang Tak Terhingga Karna Air Sumur Bor Program TNI Manunggal Telah Di Nikmati Warga
Warga Desa Bewang Gembira Nikmat Air Sumur Bor Program TNI Manunggal
Sambang Desa, Babinsa Ajak Warga Bersama Wujudkan Wilayah Aman dan Kondusif
Jalin Komunikasi yang Baik, Babinsa Koramil 03/TG Komsos Dengan Warga
Satgas INDOBATT XIII-S Unifil Donasi Lebih Dari 2 Juta Liter Air Bersih Kepada Masyrakat Lebanon Selatan
Berita ini 6 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 10 November 2025 - 06:38 WIB

Final Meutuah Drag Bike 2025 Berlangsung Sukses, Kapolres Aceh Tengah Tekankan Balap di Sirkuit Resmi

Minggu, 9 November 2025 - 16:13 WIB

Hadir untuk Masyarakat, Polres Aceh Tengah Terus Optimalkan Pelayanan dan Rekayasa Lalu Lintas di SPBU

Minggu, 9 November 2025 - 11:02 WIB

Warga Desa Bewang Ucapkan Terima Kasih Yang Tak Terhingga Karna Air Sumur Bor Program TNI Manunggal Telah Di Nikmati Warga

Minggu, 9 November 2025 - 10:55 WIB

Warga Desa Bewang Gembira Nikmat Air Sumur Bor Program TNI Manunggal

Minggu, 9 November 2025 - 09:21 WIB

Sambang Desa, Babinsa Ajak Warga Bersama Wujudkan Wilayah Aman dan Kondusif

Berita Terbaru

Berita

Polres Pidie Lakukan Monitoring Ketersediaan BBM di SPBU

Senin, 10 Nov 2025 - 05:52 WIB

Berita TNI Dan Polri

PERERAT NAVY BROTHERHOOD, KODAERAL III SAMBUT KEDATANGAN KAPAL SINGAPURA

Minggu, 9 Nov 2025 - 17:50 WIB