Babinsa Bersama Warga Gotong Royong Menyambut Bulan Suci Ramadhan 1446 H

- Jurnalis

Kamis, 27 Februari 2025 - 11:23 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Keizalinnews.Online|Redelong-: Kodim 0119/BM – Dalam rangka menyambut bulan suci Ramadhan 1446 H, Babinsa Koramil 06/Bukit Serda Arsad melaksanakan kegiatan gotong royong pembersihan di Meunasah di Desa Meluem, Kecamatan Bukit, Kabupaten Bener Meriah, Kamis (27/02/2025).

Serda Arsad mengatakan, kegiatan pembersihan ini bertujuan untuk menciptakan lingkungan yang bersih dan nyaman, sehingga masyarakat dapat menjalankan ibadah dengan khusyuk selama bulan Ramadhan.

Baca Juga :  Jaga Keamanan Kedatangan Calon Gubernur Sumsel, Polsek Penukal Abab Perketat pengawasan 

Selain itu, gotong royong ini juga sebagai bentuk sinergi antara TNI, Polri, pemerintah kampung, dan masyarakat dalam menjaga kebersihan dan kenyamanan tempat ibadah.

Dikatakannya lagi, kegiatan ini adalah salah satu wujud kepedulian kami dalam mendukung persiapan menyambut bulan Ramadhan. “Kami berharap, melalui kegiatan gotong royong ini, dapat mempererat tali silaturahmi antara TNI, Polri, aparat kampung, dan masyarakat, serta memberikan contoh positif dalam menjaga kebersihan lingkungan”, ungkapnya.

Baca Juga :  Wabup Bima Dahlan Pimpin Upacara HARDIKNAS

Masyarakat setempat mengapresiasi kegiatan ini dan berharap agar kebersihan yang telah terjaga dapat terus dipertahankan, tidak hanya menjelang Ramadhan, tetapi sepanjang tahun.

“Dengan adanya kegiatan gotong royong ini, diharapkan Desa Meluem semakin bersih, nyaman, dan siap menyambut bulan suci Ramadhan dengan hati yang bersih dan penuh berkah”, ungkap salah satu warga.”-M,s

Berita Terkait

Wakapolres Bener Meriah Pimpin Upacara Hari Pahlawan, Ajak Generasi Muda Menjadi Pahlawan Masa Kini
Warga Desa Kute Riyem Di Hari Penutupan TMMD reguler ke 126 Serbu Pasar Murah
Di Hari Penutupan TMMD reguler ke 126 Adakan Pasar Murah
Hadir untuk Masyarakat, Sat Lantas Polres Aceh Tengah Atur Lalu Lintas di SPBU
Final Meutuah Drag Bike 2025 Berlangsung Sukses, Kapolres Aceh Tengah Tekankan Balap di Sirkuit Resmi
Hadir untuk Masyarakat, Polres Aceh Tengah Terus Optimalkan Pelayanan dan Rekayasa Lalu Lintas di SPBU
Polsek Bebesen Terus Lakukan Pengaturan Arus Lalin di Tiga SPBU, Wujudkan Kelancaran dan Kenyamanan Masyarakat
Warga Desa Bewang Ucapkan Terima Kasih Yang Tak Terhingga Karna Air Sumur Bor Program TNI Manunggal Telah Di Nikmati Warga
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 10 November 2025 - 18:26 WIB

Wakapolres Bener Meriah Pimpin Upacara Hari Pahlawan, Ajak Generasi Muda Menjadi Pahlawan Masa Kini

Senin, 10 November 2025 - 15:51 WIB

Warga Desa Kute Riyem Di Hari Penutupan TMMD reguler ke 126 Serbu Pasar Murah

Senin, 10 November 2025 - 15:42 WIB

Di Hari Penutupan TMMD reguler ke 126 Adakan Pasar Murah

Senin, 10 November 2025 - 12:59 WIB

Hadir untuk Masyarakat, Sat Lantas Polres Aceh Tengah Atur Lalu Lintas di SPBU

Senin, 10 November 2025 - 06:38 WIB

Final Meutuah Drag Bike 2025 Berlangsung Sukses, Kapolres Aceh Tengah Tekankan Balap di Sirkuit Resmi

Berita Terbaru

Berita

Polres Pidie Gelar Upacara Hari Pahlawan 2025

Senin, 10 Nov 2025 - 17:28 WIB

Berita TNI Dan Polri

TELADANI PATRIOTISME, KODAERAL III GELAR UPACARA HARI PAHLAWAN

Senin, 10 Nov 2025 - 16:22 WIB