Panitia Kelurahan lamokato bersama Danramil 1412, kab.kolaka menggelar vaksin covid-19 masal

- Jurnalis

Jumat, 17 September 2021 - 07:36 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

KeizalinNews.Com  – Kabupaten Kolaka -Kelurahan lamokato bersama Danramil 1412 kolaka terus menerus melakukan percepatan vaksinasi dosis 1 dan 2 sesuai instruksi bapak presiden republik indonesia

 

Kegiatan gerai vaksinasi dosis 1 dan 2 berlansung secara masal di alun-alun tribun lapangan 19 november kelurahan lamokato, semua warga kolaka di harapkan bisa mengikuti dan menerima vaksinasi covid-19 agar dapat terbentuk Herd Immunity sehingga terhindar dari paparan covid-19.

 

Sinergitas dan dukungan pihak pemda,Tni,Polri dan rt,rw dan relawan sehingga suksesnya kegiatan vaksinasi di tribun lapangan 19 november kelurahan lamokato,kecamatan kolaka,kabupaten kolaka, provinsi sulawesi tenggara, kamis (16/09/21) pagi

 

Turut hadir bapak wakil gubernur sulawesi tenggara bersama rombongan di kegiatan tersebut serta melakukan pemberian bantuan kepada 5 warga perwakilan di kelurahan lamokato dan mengunjungi sekolah dasar guna memantau pembelajaran murid apa sesuai prokes covid-19 selanjutnya bertolak meninjau pasar raya mekongga yang berada di kelurahan lamokato bersama rombongan.

Baca Juga :  Organisasi Hunting Club Lhokseumawe Bersama Masyarakat Alue Buya Baktia Basmi Hama Tupai Perusak Tanaman Palawija.

 

Pada kesempatan tersebut, Lurah Lamokato, SUPRIADI mengatakan bahwa anggota/panitia selama tiga hari (jemput bola) mendatangi dan melakukan pendataan serta mengajak untuk mengikuti vaksinasi secara masal yang kami laksanakan di Alun-alun tribun lapangan 19 november di kelurahan lamokato di hadiri bapak wagub sultra yang di bantu oleh 4 tim medis puskesmas berpengalaman.

 

Selanjutnya,Tercatat kurang lebih 1000 orang pendaftar namun hanya 700 orang peserta yang lolos melalui pemeriksaan medis sebelumnya dan lainnya di nyatakan tak lolos vaksin akibat kondisi tubuh dan penyakit bawaan,

Baca Juga :  Konlat Merpati Putih Aceh Tengah Sabet 9 Emas dan 4 Perak di Kejurda Kapolda Cup 2025 Peringatan Hari Bhayangkara ke-79

(ucap lurah)

 

Tercatat 700 orang yang lolos vaksinasi,untuk yang belum lolos maka di harapkan untuk bisa kembali vaksin dalam kegiatan kami selanjutnya di halaman kantor lurah lamokato pada tanggal,22, September,2021,

ucap Supriadi

 

Kepada pemda,Tni,Polri,tim puskesmas,tim kelurahan lamokata,relawan dan masyarakat kolaka yang antusias

Dalam hal suksesnya kegiatan vaksinasi dosis 1 dan 2 yang kami gelar, maka kami lurah bersama danramil,1412 kolaka mengucapkan terima kasih atas dukungan dan doa sehingga terlaksana dengan aman,lancar dan kondusif serta mengikuti prokes covid -19.

 

Laporan/penulis

NURWINDU.NH

Berita Terkait

Tak Kuasa Buk Kasmawati Tahan Tangis Saat Terima Kunci Rumah Baru, RTLH Program TNI Manunggal Membangun Desa 2025
Dandim 0106/Ateng Menyaksikan Buk Kasmawati Peluk Sertu Riswandi Babinsa Sambil Menangis Saat Serah Kunci Rumah Program TMMD Reguler 2025
Warga Desa Rutih Antusias Menyaksikan Dandim 0106/Ateng Serah Kunci Rumah Program TMMD Reguler 2025 Kepada Buk Kasmawati Janda (58)
Wujud Kepedulian, Babinsa Bersama Masyarakat Tambal Jalan Berlubang
Hubungkan Tujuh Desa, Babinsa Bersama Warga Bersihkan Kanan Kiri Jalan
Jalin Silahturahmi Dan Sinergi, Babinsa Koramil 06/Bukit Komsos Bersama Aparatur Desa
Babinsa Cek Harga Dan Ketersediaan Kebutuhan Pokok Masyarakat Di Toko Sembako
Wujudkan Hanpangan, Babinsa Dampingi Petani Mengecek Tanaman Dari Serangan Hama
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 8 November 2025 - 15:16 WIB

Tak Kuasa Buk Kasmawati Tahan Tangis Saat Terima Kunci Rumah Baru, RTLH Program TNI Manunggal Membangun Desa 2025

Sabtu, 8 November 2025 - 15:11 WIB

Dandim 0106/Ateng Menyaksikan Buk Kasmawati Peluk Sertu Riswandi Babinsa Sambil Menangis Saat Serah Kunci Rumah Program TMMD Reguler 2025

Sabtu, 8 November 2025 - 15:07 WIB

Warga Desa Rutih Antusias Menyaksikan Dandim 0106/Ateng Serah Kunci Rumah Program TMMD Reguler 2025 Kepada Buk Kasmawati Janda (58)

Sabtu, 8 November 2025 - 10:40 WIB

Wujud Kepedulian, Babinsa Bersama Masyarakat Tambal Jalan Berlubang

Sabtu, 8 November 2025 - 10:38 WIB

Hubungkan Tujuh Desa, Babinsa Bersama Warga Bersihkan Kanan Kiri Jalan

Berita Terbaru