Bhayangkari Cabang Pidie Gelar Syukuran HKGB Ke-72

- Jurnalis

Sabtu, 2 November 2024 - 20:25 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Keizalinnews.com Pidie – Bhayangkari Cabang Pidie menggelar syukuran Hari Kesatuan Gerak Bhayangkari (HKGB) Ke-72 Tahun 2024, yang bertempat di Aula Dhira Brata Polres Pidie, sabtu (2/11/2024).

Kegiatan tersebut dihadiri oleh Kapolres Pidie AKBP Jaka Mulyana, SIK, MIK,. bersama Ketua Bhayangkari Cabang Pidie Ny. Ruri Jaka

Dalam acara tersebut turut hadir Wakapolres Pidie Kompol.Misyanto, SE, M.Si,  para pejabat utama Polres Pidie, para pengurus dan anggota Bhayangkari Cabang Pidie.

Dalam sambutannya Kapolres Pidie selaku pembina Bhayangkari Cabang Pidie mengucapkan Selamat Hari Kesatuan Gerak Bhayangkari yang Ke – 72 untuk seluruh Bhayangkari secara umum dan terkhusus Bhayangkari Cabang Pidie.

Baca Juga :  DANLANTAMAL III JAKARTA TERIMA KUNJUNGAN GM PT PELINDO (PERSERO) REGIONAL 2 TANJUNG PRIOK DAN KETUA INSA JAYA

Kapolres Pidie AKBP Jaka Mulyana SIK, MIK menjelaskan bahwa tema HKGB Ke-72 Tahun 2024 yaitu “Bhayangkari Mendukung Polri Presisi Membangun Negeri Menuju Indonesia Emas”.

“Kita sama- sama mengetahui menjadi Bhayangkari tidaklah mudah karena harus kuat mental, tenaga, pikiran dan pengorbanan, demi mendukung tugas suami.” kata Kapolres Pidie

Dikatakannya,  bahwa peran bhayangkari sebagai organisasi pendukung tugas Polri sangat penting, karena keberhasilan tugas suami berkat kerjasama dan dukungan Istrinya atau bhayangkarinya.

Baca Juga :  Komisi III DPR Apresiasi Korlantas Polri Soal Pembatasan Sirene: “Langkah Positif untuk Ketertiban

Kapolres Pidie berharap agar Bhayangkari Cabang Pidie terus memberikan motivasi dan dukungannya kepada para suaminya dalam pelaksanaan tugas-tugas Kepolisian.

Kegiatan tersebut diisi dengan pemotongan nasi tumpeng oleh Ketua Bhayangkari Cabang Pidie didampingi Kapolres Pidie dan diberikan kepada Bhayangkari tertua dan Bhayangkari termuda dan kegiatan bakti sosial berupa pemberian bantuan sembako dan tali asih kepada warakawuri.(*)

Berita Terkait

Untuk Indo – Pasifik Damai dan Sejahtera Presiden Prabowo Tegaskan Pentingnya Kemitraan Strategis ASEAN–US
Presiden Trump Puji Kepemimpinan Presiden Prabowo, Di KTT Ke-13 ASEAN-US Wujudkan Perdamaian Di Timur Tengah
Pejabat Bireuen Diduga Pungli Petani Penerima Bantuan Traktor Program Alsintan
Mojang Lodaya Polres Subang Berpatroli, Masyarakat Tersenyum Bahagia
KDM Resmikan Fasilitas Pengolahan Limbah Plastik
PT Wajar Corpora Aceh Timur Terjerat Masalah Kontrak dan Kerugian, FPRM Minta Aparat Usut Tuntas
Kapolres Pidie Jaya Buka Survival Camp IV 2025: Latih Insting, Adrenalin, dan Kepedulian Generasi Muda
Gerak Cepat Polsek Meureudu Polres Pidie Jaya Tangkap Pelaku Penganiayaan di Gampong Teupin Peuraho
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 26 Oktober 2025 - 18:31 WIB

Untuk Indo – Pasifik Damai dan Sejahtera Presiden Prabowo Tegaskan Pentingnya Kemitraan Strategis ASEAN–US

Minggu, 26 Oktober 2025 - 18:22 WIB

Presiden Trump Puji Kepemimpinan Presiden Prabowo, Di KTT Ke-13 ASEAN-US Wujudkan Perdamaian Di Timur Tengah

Minggu, 26 Oktober 2025 - 13:56 WIB

Pejabat Bireuen Diduga Pungli Petani Penerima Bantuan Traktor Program Alsintan

Minggu, 26 Oktober 2025 - 12:05 WIB

Mojang Lodaya Polres Subang Berpatroli, Masyarakat Tersenyum Bahagia

Minggu, 26 Oktober 2025 - 04:51 WIB

KDM Resmikan Fasilitas Pengolahan Limbah Plastik

Berita Terbaru

Uncategorized

Satgas TMMD 126 dan Warga Jalin Keakraban Lewat Olahraga Voli

Minggu, 26 Okt 2025 - 14:15 WIB

Bener Meriah

Mojang Lodaya Polres Subang Berpatroli, Masyarakat Tersenyum Bahagia

Minggu, 26 Okt 2025 - 12:05 WIB