Satu Unit Truk Coentener Pengangkut Surat Suara Tiba Di Gudang Logistik KIP Bener Meriah

- Jurnalis

Rabu, 30 Oktober 2024 - 13:33 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

oppo_2

oppo_2

Keizalinnews.Online|BENER MERIAH -: Satu unit truk Cointener mengangkut logistik untuk pemilukada tahun 2024 tiba di gudang logistik KIP Bener Meriah, tepatnya di Desa Panteraya, Kecamatan Wih Pesam, Kabupaten Bener Meriah, Aceh pada Selasa (29/10/2024) pukul 17:03 WIB.

oppo_2
oppo_2

“Hari ini kedatangan surat suara Bupati – Wakil Bupati, Gubernur dan Wakil Gubernur. Untuk Bupati masuk sebanyak 61 box surat suara yang mana 1 box berisi 2000 surat suara. Sedangkan box Gubernur sebanyak 20 box yang berisikan 6000 surat suara.” Kata Ketua KIP Bener Meriah, Khairul Akhyar saat diwawancarai awak media saat di gudang logistik Bener Meriah.

Baca Juga :  Heikal Safar SH  Ucapkan Selamat Kepada Ridwan Kamil Gabung Di Partai Golkar, Meski Beda Parpol, Perekat Silaturahmi Anak Bangsa Tetap  Harmonis
oppo_2
oppo_2

Terpantau dilokasi, satu unit truk kontainer itu membawa logistik dimana sebelumnya logistik telah disalurkan di wilayah Kabupaten Aceh Tenggara, Gayo Lues, Aceh Tengah dan Bener Meriah.

oppo_2

Diketahui bersama, surat suara untuk pemilihan Bupati – Wakil Bupati dibutuhkan sebanyak 119.786 dan yang diterima oleh KIP Bener Meriah sebanyak 119.786. Jumlah tersebut telah sesuai yang di butuhkan saat pemilukada nanti nya berjalan. Sementara, untuk surat suara pemilihan Gubernur – Wakil Gubernur dengan jumlah yang sama.

Baca Juga :  Menyambut bulan suci ramadhan Pemda bener meriah laksanakan pelatihan Imam, Muazin dan Bilal Masjid.

oplus_0
Terkait tentang pencetakan surat suara di terangkan Oleh Ketua KIP Bener Meriah, Khairul Akhyar saat di wawancara Oleh pihak media ia membeberkan untuk pencetakan surat suara Bupati di cetak di Klaten, Jawa Tengah sedangkan surat suara Gubernur di cetak di PT Gramedia, Jakarta.

Selanjutnya, saat pendistribusian logistik pemilukada berlangsung dihadiri oleh Pj Bupati Bener Meriah, Mohd Tanwier. Dimana Pj Bupati menyaksikan dan sekaligus mengecek surat suara yang tiba di gudang logistik KIP Bener Meriah.”-M,s.

Berita Terkait

BNN DAN POLRI GEREBEK KAMPUNG AMBON
Pelayanan SKCK di Polres Metro Bekasi: Testimoni dan Harapan Masyarakat
Mojang Lodaya Polres Subang Berpatroli, Masyarakat Tersenyum Bahagia
Presiden Prabowo Sambut Presiden Lula Da Silva Dalam Upacara Kenegaraan Di Istana Merdeka
King Badak Dukung Langkah Mentri Purbaya: Untuk Membasmi Para Korupsi
Satpas Soreang Gelar Edukasi Lalu Lintas Lewat Program “Polantas Menyapa
Polantas Menyapa Samsat Sukabumi Dekatkan Diri dengan Masyarakat, Tingkatkan Pelayanan Publik
Momen Peringatan HUT ke-80 TNI Menyisakan Duka : Prajurit TNI AL Gugur saat Bertugas
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 7 November 2025 - 19:17 WIB

BNN DAN POLRI GEREBEK KAMPUNG AMBON

Minggu, 2 November 2025 - 11:28 WIB

Pelayanan SKCK di Polres Metro Bekasi: Testimoni dan Harapan Masyarakat

Minggu, 26 Oktober 2025 - 12:05 WIB

Mojang Lodaya Polres Subang Berpatroli, Masyarakat Tersenyum Bahagia

Kamis, 23 Oktober 2025 - 18:17 WIB

Presiden Prabowo Sambut Presiden Lula Da Silva Dalam Upacara Kenegaraan Di Istana Merdeka

Minggu, 19 Oktober 2025 - 13:28 WIB

King Badak Dukung Langkah Mentri Purbaya: Untuk Membasmi Para Korupsi

Berita Terbaru

Berita TNI Dan Polri

SESKOAL MENERIMA KUNJUNGAN KAPENTAK SESKO TNI

Kamis, 13 Nov 2025 - 18:13 WIB