TNI AL BANTEN “GO TO PONDOK PESANTREN” KEMBALI GENCARKAN SERBUAN VAKSINASI MASYARAKAT MARITIM

- Jurnalis

Jumat, 10 September 2021 - 15:56 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KeizalinNews.com Banten — Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Ke-76 TNI Angkatan Laut, Pangkalan TNI AL Banten kembali menggelar Serbuan Vaksinasi bagi masyarakat Maritim dengan sasaran para Santri dan Tenaga Pendidik di Pondok Pesantren At-Tabraniyyah Kota Serang – Banten. Kamis (09/09/2021).

Program serbuan vaksin maritim TNI AL “Go To Pondok Pesantren” di wilayah kerja Lanal Banten ini digelar untuk membantu pemerintah dalam percepatan vaksinasi masyarakat maritim khususnya para pelajar yang berusia 12 – 17 tahun dan Tenaga Pendidik di Ponpes At-Tabraniyyah Serang Banten.

Baca Juga :  Dengan Sigap dan Responsif Anggota Lantas Polres Metro Bekasi Kota Menolong Korban Laka Lantas

Komandan Lanal Banten Kolonel Laut (P) Budi Iryanto, M. Tr. Hanla di dampingi Ketua Cabang 7 Jalasenastri Korcab III DJA I Ny. Yully Budi Iryanto menyampaikan rasa bangganya dan apresiasi yang tinggi kepada para pelajar yang sudah mengikuti vaksin covid-19 dalam program Vaksinasi Nasional “Go To Pondok Pesantren” di Kota Serang – Banten. Diharapkan para pelajar yang telah divaksin akan memiliki kekebalan tubuh teryang apabila pemerintah membuka tatap muka sekolah kembali, maka akan meminimalisir resiko bagi para pelajar untuk dapat tertular virus covid 19.

Baca Juga :  Polres Pidie Jaya Gelar Patroli Estafet, Cegah Gangguan Kamtibmas di Jalur Lintas Banda Aceh-Medan

Komandan Lantamal III Jakarta Brigjen TNI (Mar) Umar Farouq, S.A.P. mengatakan ,” TNI Angkatan Laut dalam hal ini Lantamal III dan jajarannya akan selalu konsisten dalam membantu percepatan vaksinasi Covid 19 untuk masyarakat demi suksesnya program pemerintah dalam penanganan Covid 19 di Indonesia, sehingga roda perekonomian dapat segera pulih,” pungkasnya.

(Hera)

Berita Terkait

KODAERAL III GELAR DOA BERSAMA DALAM RANGKA PERINGATI HARI PAHLAWAN
JAGA SILATURAHMI, KOWAL KODAERAL III LAKSANAKAN PERTEMUAN RUTIN
Kodim 0614/Kota Cirebon Gelar Kegiatan KB Kesehatan di Kel. Argasunya
Kapolres Pidie Jaya Tinjau Pengamanan Sidang Pleno Dewan Hakim MTQ Aceh XXXVII di Aula Cot Trieng-I
Sat Samapta Polres Pidie Jaya Kawal MTQ Aceh XXXVII dengan Patroli Sepeda
Tuntas Sesuai Target, TMMD Ke-126 Kodim 1505/Tidore Bawa Senyum di Tengah Masyarakat
Perkuat Mitigasi Bencana, Personel Kodim 1710/Mimika Ikuti Apel Kesiapsiagaan Bencana Hidrometeorologi 2025
Kasum TNI Pimpin Taklimat Akhir Audit Ketaatan dan Kinerja Itjen TNI Periode IV TA 2025
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 7 November 2025 - 22:46 WIB

KODAERAL III GELAR DOA BERSAMA DALAM RANGKA PERINGATI HARI PAHLAWAN

Jumat, 7 November 2025 - 22:38 WIB

JAGA SILATURAHMI, KOWAL KODAERAL III LAKSANAKAN PERTEMUAN RUTIN

Jumat, 7 November 2025 - 21:16 WIB

Kodim 0614/Kota Cirebon Gelar Kegiatan KB Kesehatan di Kel. Argasunya

Jumat, 7 November 2025 - 17:19 WIB

Kapolres Pidie Jaya Tinjau Pengamanan Sidang Pleno Dewan Hakim MTQ Aceh XXXVII di Aula Cot Trieng-I

Jumat, 7 November 2025 - 09:01 WIB

Sat Samapta Polres Pidie Jaya Kawal MTQ Aceh XXXVII dengan Patroli Sepeda

Berita Terbaru