Kolaborasi Babinsa Matraman Bersama Dinas SDA Normalisasi Saluran Air

- Jurnalis

Kamis, 21 Maret 2024 - 16:59 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KeizalinNews.com Jakarta Timur — Karya bakti dilakukan sebagai upaya membersihkan sampah serta menormalisasi saluran air Pasar Pramuka yang berlokasi di RT.06/05 Kelurahan Pal Meriam Kecamatan Matraman, Kamis (21/03/24).

Penyampaian Danramil Matraman Mayor Arm Ahmad Budiman, S,Sos,M,Si, Memasuki musim penghujan, tingkat kerawanan akan bahaya banjir bisa saja terjadi apabila saluran air mampet atau tersumbat oleh tumpukan sampah daun dan ranting pohon, maka dari itu perlu dilakukan pembersihan saluran air.

Koramil Matraman melalui Bati Tuud dan Babinsa Bersama Dinas SDA melakukan pembersihan, pengerukan sampah yang ada di saluran air Pasar Pramuka sepanjang 100 m tersebut.

Baca Juga :  Tingkatkan Imunitas Tubuh di Bulan Suci Ramdhan Koramil 03/Sukmajaya ,Kodim 0508/Depok Tetap Melaksanakan Vaksin Malam Hari dan Sasaranya di utamakan Lansia

Kegiatan Karya Bakti yang dilakukan oleh Bati Tuud, Babinsa dan Dinas SDA ini, bertujuan untuk pembersihan saluran air Pasar Pramuka untuk prasarana umum dan pemanfaatannya banyak dirasakan oleh orang banyak dan juga memperlancar jalannya air guna antisipasi terjadinya luapan air ke jalan raya apabila hujan turun dengan debit yang cukup deras.

Baca Juga :  Kapolsek Meurah Dua Saweu Sikula: Edukasi Siswa SD tentang Disiplin dan Dampak Penggunaan HP

“Dilokasi yang sama terlihat Ketua RW 05 Pal Meriam menyampaikan ucapan terima kasih kepada Danramil dan Babinsa Matraman yang telah bekerja keras untuk peduli terhadap lingkungan warga, khususnya warga Pasar Pramuka yang saluran airnya menjadi bersih serta arus air mengalir lancar, diharapkan kebersamaan Babinsa Matraman dengan warga binaan teritorialnya tetap terjalin dengan baik, sehingga kebersihan dan Kamtibmas wilayah Matraman tetap kondusif, tukasnya.

(Hera)

(Sumber Kodim 0505/Jakarta Timur)

Berita Terkait

Dandim 1710/Mimika Hadiri Bapenda Fun Run 2025, Wujudkan Semangat Sehat dan Sadar Pajak
Wapang TNI Tinjau Yonif TP 899/BSG dan Pembangunan Koperasi Merah Putih di Wilayah Kodam Jaya
Kapolres Pidie Jaya Cek Dapur SPPG di Bandar Dua, Pastikan MBG Tersalurkan Berkualitas
Polres Pidie Gelar Upacara Hari Pahlawan 2025
TELADANI PATRIOTISME, KODAERAL III GELAR UPACARA HARI PAHLAWAN
DANKODAERAL III HADIRI UPACARA TABUR BUNGA DI LAUT DALAM RANGKA PERINGATAN HARI PAHLAWAN 2025
Polres Pidie Jaya Gelar Upacara Hari Pahlawan, Kapolres Tekankan Teladan Perjuangan untuk Generasi Bangsa
Polres Pidie Lakukan Monitoring Ketersediaan BBM di SPBU
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 11 November 2025 - 21:54 WIB

Dandim 1710/Mimika Hadiri Bapenda Fun Run 2025, Wujudkan Semangat Sehat dan Sadar Pajak

Selasa, 11 November 2025 - 21:46 WIB

Wapang TNI Tinjau Yonif TP 899/BSG dan Pembangunan Koperasi Merah Putih di Wilayah Kodam Jaya

Selasa, 11 November 2025 - 17:14 WIB

Kapolres Pidie Jaya Cek Dapur SPPG di Bandar Dua, Pastikan MBG Tersalurkan Berkualitas

Senin, 10 November 2025 - 17:28 WIB

Polres Pidie Gelar Upacara Hari Pahlawan 2025

Senin, 10 November 2025 - 16:22 WIB

TELADANI PATRIOTISME, KODAERAL III GELAR UPACARA HARI PAHLAWAN

Berita Terbaru

Berita

Pemkab Lebak Matangkan Rencana Relokasi PKL Rangkasbitung

Selasa, 11 Nov 2025 - 19:46 WIB

Pemerintahan

Jajaran Pemkab Bima Gelar Upacara Hari Pahlawan

Selasa, 11 Nov 2025 - 19:14 WIB