DWP Disporapar Waykanan Gelar Senam Bersama di Curup Gangsa

- Jurnalis

Kamis, 4 Januari 2024 - 17:58 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Waykanan – Tingkatkan silaturahmi dan perkuat identitas peran Dharma Wanita Persatuan (DWP) Waykanan tertuma dilingkungan Dinas Pemuda, Olahraga dan pariwisata setempat, melakukan senam Bersama, di Lokasi wisata Curup Gangsa Indah, Kecamatan Kasui, Kamis (4/01/2024).

Kepala Dinas Porapar Waykanan, Taufik Hidayatno S.STP. M.Si mengatakan selain sebagai ajang silaturahmi, acara tersebut juga memperkenalkan ke halayak ramai wisata yang ada di Waykanan.

“Dengan senam, kita dapat sehat, kalau sehat maka kinerja akan meningkat. Ini ajang silaturahmi kaum ibu dharma Wanita. Kebetulan giliran di Disporapar dilakukan pembinaannya, dilakukan Ibu Sekda,” katanya.

Baca Juga :  KORCAB III DJA I HADIRI INDONESIA EXPO DAN FORUM 2024

Menurutnya, DWP disporapar yang diketuai Nurlela Taufik harus mendorong para suami dalam meningkatkan kinerjanya.
“Mudah-mudahan dengan acara ini, DWP yang ada Dispora memahami tugas dan fungsinya,” kata dia.

Dalam senam Bersama tersebut di pandu oleh Instruktur senam dari Sanggar Senam Nay, Yana. Meski sebelumnya bumi diguyur hujan, dan saat pelaksanaan diwarnai mendung, semangat para kaum hawa dinas setempat dalam mengikuti senam tetap semangat.

Baca Juga :  Optimalisasi Hasil Pertanian, Babinsa Dampingi Petani Ke Sawah

Semantara itu, Ketua DWP Waykanan, Vorian Melita Saipul mengatakan, DWP harus mengtahui tempat kerja, dan apa yang menjadi tugas para suami.
“Ibu-ibu harus paham pekerjaan suami, siapa saja rekan kerjanya serta mendukung tugas para suami. Karena mereka juga bagian dari keluarga Dinas porapar Kabupaten Waykanan,” ujarnya.

Vorian juga meminta agar DWP di Disporapar selalu memberikan support kepada suami mereka, dan apa yang menjadi tugas di Organisasi harus dipahami.

(Syahpiri )

Berita Terkait

Hadir untuk Masyarakat, Polres Aceh Tengah Terus Optimalkan Pelayanan dan Rekayasa Lalu Lintas di SPBU
Polsek Bebesen Terus Lakukan Pengaturan Arus Lalin di Tiga SPBU, Wujudkan Kelancaran dan Kenyamanan Masyarakat
Warga Desa Bewang Ucapkan Terima Kasih Yang Tak Terhingga Karna Air Sumur Bor Program TNI Manunggal Telah Di Nikmati Warga
Warga Desa Bewang Gembira Nikmat Air Sumur Bor Program TNI Manunggal
Sambang Desa, Babinsa Ajak Warga Bersama Wujudkan Wilayah Aman dan Kondusif
Jalin Komunikasi yang Baik, Babinsa Koramil 03/TG Komsos Dengan Warga
Satgas INDOBATT XIII-S Unifil Donasi Lebih Dari 2 Juta Liter Air Bersih Kepada Masyrakat Lebanon Selatan
Drag Bike 2025 Resmi Dibuka, Kapolres Aceh Tengah Dorong Generasi Muda Salurkan Bakat Otomotif Secara Positif
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 9 November 2025 - 16:13 WIB

Hadir untuk Masyarakat, Polres Aceh Tengah Terus Optimalkan Pelayanan dan Rekayasa Lalu Lintas di SPBU

Minggu, 9 November 2025 - 14:35 WIB

Polsek Bebesen Terus Lakukan Pengaturan Arus Lalin di Tiga SPBU, Wujudkan Kelancaran dan Kenyamanan Masyarakat

Minggu, 9 November 2025 - 11:02 WIB

Warga Desa Bewang Ucapkan Terima Kasih Yang Tak Terhingga Karna Air Sumur Bor Program TNI Manunggal Telah Di Nikmati Warga

Minggu, 9 November 2025 - 10:55 WIB

Warga Desa Bewang Gembira Nikmat Air Sumur Bor Program TNI Manunggal

Minggu, 9 November 2025 - 09:21 WIB

Sambang Desa, Babinsa Ajak Warga Bersama Wujudkan Wilayah Aman dan Kondusif

Berita Terbaru

Berita

Polres Pidie Lakukan Monitoring Ketersediaan BBM di SPBU

Senin, 10 Nov 2025 - 05:52 WIB

Berita TNI Dan Polri

PERERAT NAVY BROTHERHOOD, KODAERAL III SAMBUT KEDATANGAN KAPAL SINGAPURA

Minggu, 9 Nov 2025 - 17:50 WIB