Polsek Penukal Abab Gelar Giat Jum’at Curhat di Desa Prambatan

- Jurnalis

Jumat, 10 November 2023 - 16:08 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Keizalinnews.com // PALI – Kapolsek Penukal Abab IPTU Arzuan, S.H. didampingi Kanit Binmas Aipda Zeni Irwanto, Bhabinkamtibmas

Bripka Pujo H, Bhabinkamtibmas Brigpol Arwansah dan Bhabinkamtibmas
Briptu Januari melakukan giat Jum’at Curhat di Desa Prambatan Kecamatan Abab Kabupaten PALI.

Kapolsek Penukal Abab IPTU Arzuan. SH mengatakan bahwa kegiatan Jum’at curhat ini untuk menjalin silaturahmi antara Polsek Penukal Abab bersama masyarakat.

Baca Juga :  Tegaskan Batas Wilayah, Kades Bumi Ayu Tinjau Tapal Batas Demi Kepastian Hukum dan Pelayanan Warga

Ia juga menyampaikan” Kegiatan seperti ini secara rutin kita laksanakan, untuk mendengarkan secara langsung keluhan maupun masukkan dari masyarakat,” ucapnya Jum’at (10/11/2023)

Ditambahkannya Adanya Jumat Curhat terjalin komunikasi, masyarakat bisa memberikan saran dan masukan kepada pihak Polsek Penukal Abab demi terjalinnya situasi yang aman dan kondusif di desa Prambatan.

Baca Juga :  Kapolsek Siantar Utara Pastikan Minyak Goreng Curah Masih Cukup Mudah di Dapat di Dapatkan di Pasar Dwikora Parluasan 

“Kepada masyarakat Desa Prambatan agar bisa lebih terbuka lagi memberikan informasi kepada pihak Polsek Penukal Abab ataupun Bhabinkamtibmas demi terwujudnya keamanan dan ketertiban di Desa Prambatan,” ujarnya

IPTU Arzuan SH juga memberikan Himbauan Kamtibmas agar tetap menjaga persatuan dan tidak terprovokasi berita berita hoaks yang belum jelas kebenarannya serta himbauan tentang larangan Karhutlah.

Berita Terkait

Final Meutuah Drag Bike 2025 Berlangsung Sukses, Kapolres Aceh Tengah Tekankan Balap di Sirkuit Resmi
Hadir untuk Masyarakat, Polres Aceh Tengah Terus Optimalkan Pelayanan dan Rekayasa Lalu Lintas di SPBU
Polsek Bebesen Terus Lakukan Pengaturan Arus Lalin di Tiga SPBU, Wujudkan Kelancaran dan Kenyamanan Masyarakat
Warga Desa Bewang Ucapkan Terima Kasih Yang Tak Terhingga Karna Air Sumur Bor Program TNI Manunggal Telah Di Nikmati Warga
Warga Desa Bewang Gembira Nikmat Air Sumur Bor Program TNI Manunggal
Sambang Desa, Babinsa Ajak Warga Bersama Wujudkan Wilayah Aman dan Kondusif
Jalin Komunikasi yang Baik, Babinsa Koramil 03/TG Komsos Dengan Warga
Satgas INDOBATT XIII-S Unifil Donasi Lebih Dari 2 Juta Liter Air Bersih Kepada Masyrakat Lebanon Selatan
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 10 November 2025 - 06:38 WIB

Final Meutuah Drag Bike 2025 Berlangsung Sukses, Kapolres Aceh Tengah Tekankan Balap di Sirkuit Resmi

Minggu, 9 November 2025 - 16:13 WIB

Hadir untuk Masyarakat, Polres Aceh Tengah Terus Optimalkan Pelayanan dan Rekayasa Lalu Lintas di SPBU

Minggu, 9 November 2025 - 14:35 WIB

Polsek Bebesen Terus Lakukan Pengaturan Arus Lalin di Tiga SPBU, Wujudkan Kelancaran dan Kenyamanan Masyarakat

Minggu, 9 November 2025 - 11:02 WIB

Warga Desa Bewang Ucapkan Terima Kasih Yang Tak Terhingga Karna Air Sumur Bor Program TNI Manunggal Telah Di Nikmati Warga

Minggu, 9 November 2025 - 10:55 WIB

Warga Desa Bewang Gembira Nikmat Air Sumur Bor Program TNI Manunggal

Berita Terbaru

Berita Aceh

Aceh Timur Raih Peringkat Enam pada MTQ Aceh ke-37 di Pidie Jaya

Senin, 10 Nov 2025 - 10:51 WIB

Berita Aceh

Bupati Al- Farlaky Minta Peserta Kafilah Aceh Timur Tampil Prima

Senin, 10 Nov 2025 - 10:36 WIB