Danramil 07/KB Mayor Kav Dwi Joko Purnomo Hadiri Peresmian RSUD Kembangan

- Jurnalis

Kamis, 19 Oktober 2023 - 11:07 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Keizalinnews Kodam Jaya Jakarta-Danramil 07/KB Mayor Kav Dwi Joko Purnomo hadiri peresmian Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Kembangan di Jl. Topas raya Blok F6 RT. 08/11 Kel. Meruya Utara Kec. Kembangan Jakbar yang dihadiri 59 orang.Kamis (19/10/2023)

Kegiatan diawali Pembukaan dan Menyanyikan lagu Indonesia Raya,dilanjutkan Siaran live Peresmian RSUD Kembangan dan RSUD Kalideres oleh PJ DKI Jakarta Heru Budi Hartono dan Penayangan Vidio Safety Breafing RSUD Kembangan,Penampilan tarian ondel – ondel oleh Tim Tari RSUD Kembangan

Dilanjut Sambutan sekaligus penyampaian Profil RSUD oleh dr. Ratna Sari Kurniasih ( Direktur RSUD Kembangan ),Sambutan Ketua Panitia Ibu Rina Rahayu, S.kep, N.S,Sambutan Camat kembangan Joko Suparno, AP, M.Si,Penampilan Tim Tari Kreasi RSUD Kembangan,Penampilan Vocal group RSUD Kembangan dg Judul Expresi,Tarian BHD ( Bantuan Hidup Dasar ) oleh Tim Tari Bidan RSUD Kembangan,Persembahan Tim Vocal group RSUD Kembangan dengan judul “Rumah Kita” ,Spesial Performance dari juara 3 kembangan idol se Jakbar yaitu Griselda Elsie Dhiani Hartono,Ramah tamah dan Penutup.

Baca Juga :  Memasuki Hari Puasa Yang Ke Empat Dandim 0119/ BM Bersama Pemda Bener Meriah Melaksanakan Safari Ramadhan

Hadir dalam kegiatan tersebut Danramil 07/Kembangan Mayor Kav Dwi Joko,Camat Kembangan Joko Suparno, Ap,SI,Kapolsek Kembangan di Wakili AKP. B. Sibuea ( Wakapolsek kembangan ),Direktur RSUD Kembangan dr Ratnasari Kurniasih,Ibu Rina Rahayu, S. Kep, Mas ( SPI ),Kasi Kesra Kec.  Kembangan ibu Riska,Para dokter, Bidan dan Perawat RSUD kembangan,Para Lurah se-kec. Kembangan,Ketua RW. 02 Mayor Inf Purn Misan,Para perwakilan ketua RT, Lmk, se – Kel. Meruya Utara.

Danramil 07/KB Mayor Kav Dwi Joko Purnomo dalam kesempatan tersebut menyampaikan ucapan selamat atas peresmian rumah sakit umum kembangan.”saya mewakil Koramil 07/KB mengucapkan selamat atas peresmian rumah sakit umum daerah kembangan”.Ucap Danramil

Baca Juga :  Persiapan Penanaman 300 Pohon Oleh Danramil 07/KB Mayor Kav Dwi Joko Purnomo Bersama Lurah Srengseng 

Dengan Diresmikanya bangunan Gedung  RSUD Kembangan yang baru  diharapakan RSUD Kembangan bisa memberikan pelayanan kesehatan yang prima dan menjadi pilihan terbaik di DKI Jakarta

“Adanya gedung rumah sakit RSUD kembangan merupakan langkah tepat untuk memenuhi kebutuhan masyarakat akan pelayanan kesehatan yang lebih baik”.Tutup Danramil Mayor Joko.

Adapun personil dalam pengamanan dalam kegiatan diantaranya Koramil 07/KB Babinsa Pelda Arief W,Polsek Kembangan 2 Personil dipimpin kanit intel Polsek kembangan Akp Heri,Satpol PP 2 Personil dipimpin Toto S,Security RSUD 7 Personil dipimpin Iwan Fkdm Saniman.(pen07/KB)

Berita Terkait

Dandim 1710/Mimika Hadiri Bapenda Fun Run 2025, Wujudkan Semangat Sehat dan Sadar Pajak
Wapang TNI Tinjau Yonif TP 899/BSG dan Pembangunan Koperasi Merah Putih di Wilayah Kodam Jaya
Kapolres Pidie Jaya Cek Dapur SPPG di Bandar Dua, Pastikan MBG Tersalurkan Berkualitas
Polres Pidie Gelar Upacara Hari Pahlawan 2025
TELADANI PATRIOTISME, KODAERAL III GELAR UPACARA HARI PAHLAWAN
DANKODAERAL III HADIRI UPACARA TABUR BUNGA DI LAUT DALAM RANGKA PERINGATAN HARI PAHLAWAN 2025
Polres Pidie Jaya Gelar Upacara Hari Pahlawan, Kapolres Tekankan Teladan Perjuangan untuk Generasi Bangsa
Polres Pidie Lakukan Monitoring Ketersediaan BBM di SPBU
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 11 November 2025 - 21:54 WIB

Dandim 1710/Mimika Hadiri Bapenda Fun Run 2025, Wujudkan Semangat Sehat dan Sadar Pajak

Selasa, 11 November 2025 - 21:46 WIB

Wapang TNI Tinjau Yonif TP 899/BSG dan Pembangunan Koperasi Merah Putih di Wilayah Kodam Jaya

Selasa, 11 November 2025 - 17:14 WIB

Kapolres Pidie Jaya Cek Dapur SPPG di Bandar Dua, Pastikan MBG Tersalurkan Berkualitas

Senin, 10 November 2025 - 17:28 WIB

Polres Pidie Gelar Upacara Hari Pahlawan 2025

Senin, 10 November 2025 - 16:22 WIB

TELADANI PATRIOTISME, KODAERAL III GELAR UPACARA HARI PAHLAWAN

Berita Terbaru

Nasional

Rapat Khusus di Halim Sebelum Kunjungan ke Australia

Rabu, 12 Nov 2025 - 00:31 WIB

Berita

Pemkab Lebak Matangkan Rencana Relokasi PKL Rangkasbitung

Selasa, 11 Nov 2025 - 19:46 WIB