Kepala Bakamla RI Resmi Lantik PPPK Tahun 2023

- Jurnalis

Kamis, 28 September 2023 - 16:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KeizalinNews.com Jakarta — Sebanyak 62 personel Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Bakamla RI secara resmi dilantik oleh Kepala Bakamla RI Laksdya TNI Dr. Irvansyah, S.H. Acara pelantikan berlangsung di Aula Ary Hasibuan, Mabes Bakamla RI, pada Rabu (27/9/2023).

Kegiatan berlangsung dengan khidmat dengan rangkaian acara berupa pembacaan petikan keputusan Kepala Bakamla RI, penyematan tanda pangkat, dilanjutkan dengan pembacaan naskah sumpah jabatan, kemudian penandatanganan berita pelantikan, amanat Kepala Bakamla RI, dan diakhiri dengan sesi foto bersama.

Baca Juga :  Tingkatkan Profesionalisme, Prajurit Lanal Bandung Gelar Latihan Jelang Uji Trampil Glagaspur P1 dan P2

Dalam amanatnya, Kepala Bakamla RI menyampaikan harapannya kepada seluruh PPPK agar dapat mengemban tugas dan tanggung jawab dalam mendukung pembangunan dan pelayanan publik Bakamla RI. Personel PPPK juga diharapkan memiliki pemahaman yang mendalam terhadap perkembangan teknologi informasi kemaritiman guna mendukung tupoksinya secara optimal.

Baca Juga :  MARSYARAKAT MARITIM DAN KBT PASTIKAN TERVAKSIN COVID-19

Tak hanya itu, beliau juga menuntut agar senantiasa selalu bekerja keras, berwawasan luas, serta mampu berperan sebagai agent of change yang dapat menyesuaikan diri dengan berbagai perubahan lingkungan, serta senantiasa memiliki motivasi untuk melahirkan gagasan-gagasan baru yang cemerlang dan inovatif.

(Hera)

(Sumber Humas Bakamla RI)

Berita Terkait

JAGA SILATURAHMI, KOWAL KODAERAL III LAKSANAKAN PERTEMUAN RUTIN
Kodim 0614/Kota Cirebon Gelar Kegiatan KB Kesehatan di Kel. Argasunya
Kapolres Pidie Jaya Tinjau Pengamanan Sidang Pleno Dewan Hakim MTQ Aceh XXXVII di Aula Cot Trieng-I
Sat Samapta Polres Pidie Jaya Kawal MTQ Aceh XXXVII dengan Patroli Sepeda
Tuntas Sesuai Target, TMMD Ke-126 Kodim 1505/Tidore Bawa Senyum di Tengah Masyarakat
Perkuat Mitigasi Bencana, Personel Kodim 1710/Mimika Ikuti Apel Kesiapsiagaan Bencana Hidrometeorologi 2025
Kasum TNI Pimpin Taklimat Akhir Audit Ketaatan dan Kinerja Itjen TNI Periode IV TA 2025
TMMD ke-126 Kodim 1505/Tidore Resmi Ditutup Bukti Nyata TNI Hadir untuk Rakyat
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 7 November 2025 - 22:38 WIB

JAGA SILATURAHMI, KOWAL KODAERAL III LAKSANAKAN PERTEMUAN RUTIN

Jumat, 7 November 2025 - 21:16 WIB

Kodim 0614/Kota Cirebon Gelar Kegiatan KB Kesehatan di Kel. Argasunya

Jumat, 7 November 2025 - 17:19 WIB

Kapolres Pidie Jaya Tinjau Pengamanan Sidang Pleno Dewan Hakim MTQ Aceh XXXVII di Aula Cot Trieng-I

Jumat, 7 November 2025 - 09:01 WIB

Sat Samapta Polres Pidie Jaya Kawal MTQ Aceh XXXVII dengan Patroli Sepeda

Kamis, 6 November 2025 - 22:39 WIB

Tuntas Sesuai Target, TMMD Ke-126 Kodim 1505/Tidore Bawa Senyum di Tengah Masyarakat

Berita Terbaru

Berita TNI Dan Polri

JAGA SILATURAHMI, KOWAL KODAERAL III LAKSANAKAN PERTEMUAN RUTIN

Jumat, 7 Nov 2025 - 22:38 WIB

Berita TNI Dan Polri

Kodim 0614/Kota Cirebon Gelar Kegiatan KB Kesehatan di Kel. Argasunya

Jumat, 7 Nov 2025 - 21:16 WIB

Bener Meriah

BNN DAN POLRI GEREBEK KAMPUNG AMBON

Jumat, 7 Nov 2025 - 19:17 WIB