Kebutuhan Masyarakat Desa Arul Gele 3 Unit Mck Program Satgas TMMD ke-126 Kodim 0106/Aceh Tengah Telah Selesai 100%

- Jurnalis

Jumat, 31 Oktober 2025 - 19:55 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Keizalinnews.web.id|Aceh Tengah -:Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-126 Kodim 0106/Aceh Tengah kembali menorehkan hasil nyata di tengah masyarakat Arul Gele Kecamatan Silihnara Kabupaten Aceh Tengah pada hari Jum,at tanggal 31/10/2025.

Kali ini, pembangunan tiga unit Mandi, Cuci, Kakus (MCK) di Desa Arul Gele, Kecamatan Silihnara, telah selesai 100 persen dan siap digunakan oleh warga setempat.

Pembangunan fasilitas MCK ini menjadi salah satu sasaran fisik dalam program TMMD ke-126 yang bertujuan meningkatkan taraf hidup masyarakat pedesaan, terutama dalam bidang kesehatan dan sanitasi lingkungan.

Baca Juga :  Polres PALI Amankan Debat Publik Terakhir Calon Bupati dan Wakil Bupati PALI

Dansatgas TMMD ke-126 Kodim 0106/Aceh Tengah Letkol Inf,Raden Herman Sasmita.menyampaikan bahwa penyelesaian MCK tersebut merupakan hasil kerja keras dan kolaborasi erat antara personel TNI dan warga setempat.

Kami berterima kasih kepada masyarakat yang telah turut membantu proses pembangunan ini. Fasilitas MCK ini diharapkan dapat mendukung pola hidup bersih dan sehat di Desa Arul Gele,” ujarnya.

Sementara itu, Kepala Desa Arul Gele juga menyampaikan apresiasinya terhadap program TMMD. Ia mengatakan, kehadiran Satgas TMMD telah membawa perubahan positif bagi desa yang sebelumnya kekurangan fasilitas sanitasi yang memadai.

Baca Juga :  Rilis Sebuah Film Pendek Karya Anak Batujaya Virall..!!!

Program TMMD ke-126 bukan hanya difokuskan pada pembangunan fisik, tetapi juga pembinaan sosial seperti penyuluhan kesehatan, gotong royong, serta kegiatan komunikasi sosial untuk memperkuat kemanunggalan TNI dan rakyat.

Dengan rampungnya pembangunan tiga unit MCK ini, warga Desa Arul Gele kini memiliki fasilitas umum yang layak dan higienis, sejalan dengan semangat TMMD untuk membangun negeri dari desa.

Mhd Sabri. Keizalinnews.

Berita Terkait

Longsor Akibatkan Ruas Jalan Menuju Garut Selatan Sempat Tersendat
Program Satgas TMMD ke-126 Kodim 0106/Aceh Tengah Bangun Mck Desa Arul Gele Rampung 100%
Pengendara di Bone Ditilang karena Bonceng Anak Tanpa Menggunakan Helm
Akses Jalan Menuju Desa Kute Keramil Melalui Program TMMD Ke-126 Kodim 0106/Aceh Tengah Sudah Hampir Rampung.
Dulu Sulit Di Tembus Melalui Rada Dua,Melalui Program TMMD Ke-126 Kodim 0106/Aceh Tengah Kini Sudah Lancar Di lalui Roda Enam
Kapolri Pimpin Sertijab Sejumlah Pejabat Tinggi Polri, Tegaskan Komitmen Penguatan Kinerja dan Regenerasi Kepemimpinan
Pemasangan Gorong-gorong Program TMMD ke 126 Harus Bergelut Dengan Lumpur
Untuk Melancarkan Aliran Air Sungai Satgas TMMD ke-126 Kodim 0106/Aceh Tengah Pasang Gorong-Gorong di Lokasi Sasaran Fisik
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 31 Oktober 2025 - 22:39 WIB

Longsor Akibatkan Ruas Jalan Menuju Garut Selatan Sempat Tersendat

Jumat, 31 Oktober 2025 - 19:55 WIB

Kebutuhan Masyarakat Desa Arul Gele 3 Unit Mck Program Satgas TMMD ke-126 Kodim 0106/Aceh Tengah Telah Selesai 100%

Jumat, 31 Oktober 2025 - 19:50 WIB

Program Satgas TMMD ke-126 Kodim 0106/Aceh Tengah Bangun Mck Desa Arul Gele Rampung 100%

Jumat, 31 Oktober 2025 - 14:06 WIB

Pengendara di Bone Ditilang karena Bonceng Anak Tanpa Menggunakan Helm

Jumat, 31 Oktober 2025 - 07:51 WIB

Akses Jalan Menuju Desa Kute Keramil Melalui Program TMMD Ke-126 Kodim 0106/Aceh Tengah Sudah Hampir Rampung.

Berita Terbaru

Berita TNI Dan Polri

GUNA MENINGKATKAN KEIMANAN PRAJURIT DAN PNS, SESKOAL GELAR KAUSRI AGAMA

Sabtu, 1 Nov 2025 - 00:11 WIB