Lanal Sibolga Gelar Ziarah di Taman Makam Pahlawan Untuk Peringati HUT Ke-80 TNI Angkatan Laut

- Jurnalis

Kamis, 11 September 2025 - 18:56 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KeizalinNews.web.id Sibolga — Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Ke-80 TNI Angkatan Laut Tahun 2025, Pangkalan TNI AL (Lanal) Sibolga melaksanakan kegiatan Ziarah dan Tabur Bunga di Taman Makam Pahlawan (TMP) Kota Sibolga, Selasa (09/09/2025).

Kegiatan ziarah ini diikuti oleh jajaran Perwira, Bintara, Tamtama, dan PNS Lanal Sibolga. Turut hadir pula para Pengurus Jalasenastri Cabang 3 Daerah Kodaeral II GJKRI.

Ziarah diawali dengan penghormatan kepada arwah para pahlawan, dilanjutkan dengan peletakan karangan bunga di Tugu TMP, dan diakhiri dengan prosesi tabur bunga di pusara para pahlawan sebagai bentuk penghormatan atas jasa-jasa mereka dalam memperjuangkan kemerdekaan dan kedaulatan bangsa.

Baca Juga :  INILAH POTRET KEDEKATAN SATGAS TMMD KODIM 1709/YAWA DENGAN ANAK-ANAK MIOSNUM

Ditempat terpisah, Danlanal Sibolga menyampaikan bahwa kegiatan ini merupakan wujud penghormatan dan penghargaan Prajurit TNI AL terhadap para pahlawan yang telah gugur demi bangsa dan negara.

“Melalui ziarah ini, kami ingin menanamkan nilai-nilai kepahlawanan, semangat juang, dan pengabdian tanah air kepada seluruh prajurit, khususnya generasi muda TNI AL,” ujarnya.

Baca Juga :  Korps Wanita TNI AL Bintan Peringati HUT Kowal Ke-60 Secara Serentak Melalui Vicon

Kegiatan ziarah ini menjadi bagian dari rangkaian Peringatan HUT Ke-80 TNI AL yang jatuh pada tanggal 10 September 2025, yang tahun ini mengusung tema “Dengan Semangat Jalesveva Jayamahe, TNI Angkatan Laut Siap Mengantarkan Rakyat Sejahtera, Bersatu Berdaulat Menuju Indonesia Maju”.

Dengan semangat HUT Ke-80, Lanal Sibolga berkomitmen untuk terus meningkatkan profesionalisme dan pengabdian dalam menjaga kedaulatan wilayah Laut Indonesia, khususnya di wilayah Pantai Barat Sumatera.

(Hera)

(Sumber Pen Lanal Sibolga)

Berita Terkait

Pemerintah Hadir Nyata di Gome: Aula Pertemuan Jadi Simpul Aspirasi Warga
Tim Wasev TMMD ke-126 Tinjau Langsung Progres Pembangunan di Oba Selatan
Atasi Krisis Air Bersih, Satgas TMMD Ke-126 Kodim 1505/Tidore Bangun 4 Titik Sumur Bor di Oba Selatan “TNI Manunggal Air”
Satgas TMMD ke-126 Kodim 1505/Tidore Berikan Penyuluhan Bahaya Narkoba kepada Pelajar
Panglima TNI Tinjau Pembangunan Fasilitas Latihan Multidimensi di Pusdiklat Kopassus Batujajar
Kodim 1715/Yahukimo Melaksanakan Renovasi Rumah Tidak Layak Huni Dalam Rangka Memperingati HUT Korem 172/PWY Ke-62
KUNJUNGI SESKOAL, DANPASPAMPRES BERIKAN KULIAH UMUM KEPADA PASIS DIKREG SESKOAL ANGKATAN KE-64 TA 2025
Kapolres Pidie Jaya Buka Survival Camp IV 2025: Latih Insting, Adrenalin, dan Kepedulian Generasi Muda
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 26 Oktober 2025 - 23:13 WIB

Pemerintah Hadir Nyata di Gome: Aula Pertemuan Jadi Simpul Aspirasi Warga

Minggu, 26 Oktober 2025 - 23:06 WIB

Tim Wasev TMMD ke-126 Tinjau Langsung Progres Pembangunan di Oba Selatan

Minggu, 26 Oktober 2025 - 23:00 WIB

Atasi Krisis Air Bersih, Satgas TMMD Ke-126 Kodim 1505/Tidore Bangun 4 Titik Sumur Bor di Oba Selatan “TNI Manunggal Air”

Minggu, 26 Oktober 2025 - 22:55 WIB

Satgas TMMD ke-126 Kodim 1505/Tidore Berikan Penyuluhan Bahaya Narkoba kepada Pelajar

Minggu, 26 Oktober 2025 - 22:42 WIB

Kodim 1715/Yahukimo Melaksanakan Renovasi Rumah Tidak Layak Huni Dalam Rangka Memperingati HUT Korem 172/PWY Ke-62

Berita Terbaru

Berita TNI Dan Polri

Pemerintah Hadir Nyata di Gome: Aula Pertemuan Jadi Simpul Aspirasi Warga

Minggu, 26 Okt 2025 - 23:13 WIB

Berita TNI Dan Polri

Tim Wasev TMMD ke-126 Tinjau Langsung Progres Pembangunan di Oba Selatan

Minggu, 26 Okt 2025 - 23:06 WIB