IPTU Syafarudin,S.H Kasat Lantas Polres/BM Beri Himbauan kepada Masyarakat dengan Memasang Rambu-Rambu Jalan

- Jurnalis

Kamis, 3 Juli 2025 - 12:09 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Keizalinnews.web.id|Redelong-:Dalam upaya meningkatkan keselamatan dan kesadaran berlalu lintas, Kapolres Bener Meriah melalui Kasat Lantas IPTU Syafarudin, S.H., memberikan himbauan kepada masyarakat dengan cara memasang rambu-rambu lalu lintas di sejumlah titik rawan kecelakaan.


Pemasangan rambu-rambu ini dilakukan sebagai bentuk edukasi dan pencegahan agar pengguna jalan lebih tertib dan waspada saat berkendara,

Baca Juga :  Babinsa Koramil 05/Permata Bersama Warga Gotong Royong Perbaiki Akses Jalan Perkebunan Masyarakat

Kegiatan pemasangan rambu-rambu lalulintas ini di laksanakan pada hari Kamis-tanggal 03/07/25 tepatnya di jalan lintas Biruen-takengon di titik Km 76 kecamatan Timang Gajah Kabupaten Bener Meriah kata Syafarudin.

“Kami dari pihak Lantas Polres Bener Meriah berharap dengan adanya rambu-rambu ini, masyarakat lebih memahami pentingnya menaati aturan lalu lintas demi keselamatan bersama,” ujar IPTU Syafarudin.

Baca Juga :  Ini Himbauan Kapolres Bangka Tengah Terkait Perayaan Nataru 2021

Kegiatan ini juga menjadi bagian dari rangkaian menyambut HUT Bhayangkara ke-79, di mana Polres Bener Meriah berkomitmen untuk terus hadir di tengah masyarakat, memberikan rasa aman dan nyaman.

Editor : (Mhd Sabri)
Kabiro wartawan Media Keizalinnews.web.id Bener Meriah-Aceh Tentang.

Berita Terkait

Hadir untuk Masyarakat, Polres Aceh Tengah Terus Optimalkan Pelayanan dan Rekayasa Lalu Lintas di SPBU
Polsek Bebesen Terus Lakukan Pengaturan Arus Lalin di Tiga SPBU, Wujudkan Kelancaran dan Kenyamanan Masyarakat
Warga Desa Bewang Ucapkan Terima Kasih Yang Tak Terhingga Karna Air Sumur Bor Program TNI Manunggal Telah Di Nikmati Warga
Warga Desa Bewang Gembira Nikmat Air Sumur Bor Program TNI Manunggal
Sambang Desa, Babinsa Ajak Warga Bersama Wujudkan Wilayah Aman dan Kondusif
Jalin Komunikasi yang Baik, Babinsa Koramil 03/TG Komsos Dengan Warga
Satgas INDOBATT XIII-S Unifil Donasi Lebih Dari 2 Juta Liter Air Bersih Kepada Masyrakat Lebanon Selatan
Drag Bike 2025 Resmi Dibuka, Kapolres Aceh Tengah Dorong Generasi Muda Salurkan Bakat Otomotif Secara Positif
Berita ini 13 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 9 November 2025 - 16:13 WIB

Hadir untuk Masyarakat, Polres Aceh Tengah Terus Optimalkan Pelayanan dan Rekayasa Lalu Lintas di SPBU

Minggu, 9 November 2025 - 14:35 WIB

Polsek Bebesen Terus Lakukan Pengaturan Arus Lalin di Tiga SPBU, Wujudkan Kelancaran dan Kenyamanan Masyarakat

Minggu, 9 November 2025 - 11:02 WIB

Warga Desa Bewang Ucapkan Terima Kasih Yang Tak Terhingga Karna Air Sumur Bor Program TNI Manunggal Telah Di Nikmati Warga

Minggu, 9 November 2025 - 09:21 WIB

Sambang Desa, Babinsa Ajak Warga Bersama Wujudkan Wilayah Aman dan Kondusif

Minggu, 9 November 2025 - 09:17 WIB

Jalin Komunikasi yang Baik, Babinsa Koramil 03/TG Komsos Dengan Warga

Berita Terbaru

Berita TNI Dan Polri

PERERAT NAVY BROTHERHOOD, KODAERAL III SAMBUT KEDATANGAN KAPAL SINGAPURA

Minggu, 9 Nov 2025 - 17:50 WIB