Danlanal Bintan Hadiri Acara Coastal Cleaning Up Ocean Literasea

- Jurnalis

Jumat, 13 Juni 2025 - 22:59 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KeizalinNews.web.id Bintan — Bertempat di Pantai Hamid Kampung Bugis Tanjung Uban, Komandan Lanal Bintan Kolonel Laut ( P) Dr. Eko Agus Susanto S.E.,M.M., didampingi Ketua Cabang 5 Korcab IV DJA l Ny. Erni Eko Agus Susanto menghadiri kegiatan Coastal Clean Up Ocean Literasea yang diselenggarakan oleh Yayasan Inovasi Muda Indonesia, Kamis (12/06/2025).

Program ini merupakan bagian dari inisiatif untuk menegaskan komitmen PIS dalam mendukung pendidikan kelautan sejalan dengan visi global Ocean Decade yang dicanangkan PBB. Acara yang diikuti oleh siswa/siswi SDN 001 Bintan Utara Resi Tresna Wulandari di Wilayah Pesisir Tanjung Uban tersebut menampilkan berbagai macam Ceremonial Coastal Clean Up, Edukasi “Pantai Bersih Laut Asri” Pelaksanaan Coastal Clean Up dan Pengumpulan Hasil Coastal Clean Up.

Baca Juga :  Kepala Bakamla RI Resmi Buka Patroli Bersama Keamanan dan Keselamatan Laut Nasional 2022

Saat ditemui dilokasi acara, Danlanal Bintan menyampaikan bahwa program ini merupakan wujud nyata komitmen bersama untuk mendukung pendidikan kelautan. Tentunya perlu berkolaborasi dengan berbagai pihak, dan ingin memastikan generasi muda, khususnya anak-anak di wilayah pesisir memiliki pemahaman mendalam tentang pentingnya menjaga kelestarian laut bagi masa depan.

Baca Juga :  Sukseskan Ketahanan Pangan, Satgas Yonif 143/TWEJ Buka Lahan Kosong dan Berkebun di Perbatasan RI

(Hera)

(Sumber Pen Lanal Bintan)

Berita Terkait

PERERAT NAVY BROTHERHOOD, KODAERAL III SAMBUT KEDATANGAN KAPAL SINGAPURA
KODAERAL III GELAR DOA BERSAMA DALAM RANGKA PERINGATI HARI PAHLAWAN
JAGA SILATURAHMI, KOWAL KODAERAL III LAKSANAKAN PERTEMUAN RUTIN
Kodim 0614/Kota Cirebon Gelar Kegiatan KB Kesehatan di Kel. Argasunya
Kapolres Pidie Jaya Tinjau Pengamanan Sidang Pleno Dewan Hakim MTQ Aceh XXXVII di Aula Cot Trieng-I
Sat Samapta Polres Pidie Jaya Kawal MTQ Aceh XXXVII dengan Patroli Sepeda
Tuntas Sesuai Target, TMMD Ke-126 Kodim 1505/Tidore Bawa Senyum di Tengah Masyarakat
Perkuat Mitigasi Bencana, Personel Kodim 1710/Mimika Ikuti Apel Kesiapsiagaan Bencana Hidrometeorologi 2025
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 9 November 2025 - 17:50 WIB

PERERAT NAVY BROTHERHOOD, KODAERAL III SAMBUT KEDATANGAN KAPAL SINGAPURA

Jumat, 7 November 2025 - 22:46 WIB

KODAERAL III GELAR DOA BERSAMA DALAM RANGKA PERINGATI HARI PAHLAWAN

Jumat, 7 November 2025 - 22:38 WIB

JAGA SILATURAHMI, KOWAL KODAERAL III LAKSANAKAN PERTEMUAN RUTIN

Jumat, 7 November 2025 - 21:16 WIB

Kodim 0614/Kota Cirebon Gelar Kegiatan KB Kesehatan di Kel. Argasunya

Jumat, 7 November 2025 - 17:19 WIB

Kapolres Pidie Jaya Tinjau Pengamanan Sidang Pleno Dewan Hakim MTQ Aceh XXXVII di Aula Cot Trieng-I

Berita Terbaru

Berita TNI Dan Polri

PERERAT NAVY BROTHERHOOD, KODAERAL III SAMBUT KEDATANGAN KAPAL SINGAPURA

Minggu, 9 Nov 2025 - 17:50 WIB