Bupati Bima IDP Pimpin Apel Pencarian Korban Banjir

- Jurnalis

Selasa, 4 Februari 2025 - 07:42 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan Pimred Cabang Bima NTB 

Bupati Bima Pimpin Apel Pencarian Korban Banjir

KeizalinNews-comKabupaten Bima. Bupati Bima Hj Indah Dhamayanti Putri, SE.M.IP Selasa (4/2) memimpin Apel Kesiapan Personil pencarian korban di lokasi rumah warga yang hanyut desa Nangawera.

Sebanyak 200 Personil Gabungan yang merupakan TNI, Polri, Basarnas, Tagana Kabupaten Bima, Tagana Dinsos Kota Bima mengikuti apel pencarian tersebut.
“Dari tujuh korban hanyut, baru 2 orang yang sudah ditemukan dan Inshallah pencarian akan terus dilakukan untuk menemukan 5 orang korban.

Peralatan pencarian dan alat berat untuk perbaikan infrastruktur jalan yang rusak sudah dikoordinasikan dengan instansi terkait

“Penanganan bencana masih diprioritaskan pada pencarian korban yang masih belum ditemukan dan seluruh masyarakat yang tidak terdampak diminta memberikan dukungan moril dan material kepada korban”. Harap Bupati yang didampingi Kalak BPBD Drs. Isyrah, Kadis PUPR Camat Wera dan para Kabid BPBD dan Dinsos.

Baca Juga :  Kecamatan Cisompet Garut Lakukan Lockdown

Disamping pada saat yang sama, alat berat akan melakukan perbaikan akses jalan yang terhubung ke lokasi bencana dengan mengerahkan personil gabungan.

Setelah perbaikan kerusakan infrastruktur jalan, maka berbagai bantuan dan dukungan masyarakat akan lebih cepat dan mudah”. Terang Bupati dihadapan peserta apel.

Dengan melihat potensi banjir yang masih akan terus terjadi diminta kepada para tim agar tetap siaga di Posko untuk mengantisipasi terjadinya bencana susulan.

Baca Juga :  Penyidik Polda Aceh Rampungkan Kasus Korupsi RS Regional Aceh Tengah

Dihadapan peserta apel dan masyarakat, Bupati mengingatkan pentingnya persatuan dan kesatuan dalam menghadapi bencana. Pada intinya kita semua hadir sebagai relawan untuk menunjukkan rasa kemanusiaan dan empati atas musibah yang dihadapi tanpa harus saling menyalahkan “.

Menutup arahannya, Bupati Bima menyampaikan terima kasih atas dukungan penuh pemerintah Desa, pemerintah Kecamatan, dibantu oleh Koramil, Polsek, Tagana Kota Bima dan seluruh jajaran masyarakat.

“Mari manfaatkan waktu yang ada sebelum hujan turun untuk lebih fokus melakukan penyisiran aliran sungai untuk menemukan korban semoga upaya bisa memberikan hasil”. Tutupnya.

Bima, 04 Februari 2025

Kabag. Protokopim Setda Bima Suryadin

Red

Berita Terkait

Ketua PJS Bener Meriah Kiki Arifa Ber,harap Pihak Kepolisian Bertindak Tegas Tentang Kasus Penganiayaan Mantan Istri Di Bener Meriah
Safari Jum’at di Kampung Jamat, Kapolres Aceh Tengah Ajak Perkuat Silaturahmi dan Pengawasan Anak dari Kejahatan
Pasca Banjir Madapangga, Bupati dan Wabup Tinjau Lokasi Terdampak
Dandim Aceh Tengah Serah Kunci Rumah RTLH Program TNI Manunggal Membangun Desa Ke Pada Buk Kasmawati Sebagai Penerima.
Jumat Berkah, Kapolres Aceh Tengah Tinjau Korban Kebakaran di Delung Sekinel dan Salurkan Bantuan
Letkol.Inf.Raden Herman Sasmita.Komandan Kodim 0106/Aceh Tengah Serahkan Kunci Rumah ke Ibu Kasmawati
Selesai Bangun Rumah, Dandim 0106/Aceh Tengah Serahkan Kunci Rumah ke Ibu Kasmawati
Pangdam Iskandar Muda Tanda Tangani Surat Penutupan TMMD ke-126 di Aceh Tengah
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 7 November 2025 - 19:30 WIB

Ketua PJS Bener Meriah Kiki Arifa Ber,harap Pihak Kepolisian Bertindak Tegas Tentang Kasus Penganiayaan Mantan Istri Di Bener Meriah

Jumat, 7 November 2025 - 18:38 WIB

Safari Jum’at di Kampung Jamat, Kapolres Aceh Tengah Ajak Perkuat Silaturahmi dan Pengawasan Anak dari Kejahatan

Jumat, 7 November 2025 - 15:11 WIB

Pasca Banjir Madapangga, Bupati dan Wabup Tinjau Lokasi Terdampak

Jumat, 7 November 2025 - 14:20 WIB

Dandim Aceh Tengah Serah Kunci Rumah RTLH Program TNI Manunggal Membangun Desa Ke Pada Buk Kasmawati Sebagai Penerima.

Jumat, 7 November 2025 - 14:00 WIB

Jumat Berkah, Kapolres Aceh Tengah Tinjau Korban Kebakaran di Delung Sekinel dan Salurkan Bantuan

Berita Terbaru

Berita TNI Dan Polri

KODAERAL III GELAR DOA BERSAMA DALAM RANGKA PERINGATI HARI PAHLAWAN

Jumat, 7 Nov 2025 - 22:46 WIB

Berita TNI Dan Polri

JAGA SILATURAHMI, KOWAL KODAERAL III LAKSANAKAN PERTEMUAN RUTIN

Jumat, 7 Nov 2025 - 22:38 WIB

Berita TNI Dan Polri

Kodim 0614/Kota Cirebon Gelar Kegiatan KB Kesehatan di Kel. Argasunya

Jumat, 7 Nov 2025 - 21:16 WIB