Dandim 0106/Ateng Jadi Narasumber Podcast RRI, Buka Rekrutmen Tamtama PK TNI-AD 2025

- Jurnalis

Kamis, 23 Januari 2025 - 17:25 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Keizalinnews.Online|Takengon-: Kodam Iskandar Muda (IM) melalui jajaranya Kodim 0106/Aceh Tengah membuka pendaftaran rekrutmen Tamtama PK TNI-AD Gelombang I Tahun 2025. Dandim 0106/Ateng Letkol Inf Raden Herman Sasmita menjadi Narasumber Podcast RRI, di desa kebayakan kec, kebayakan Kab, Aceh Tengah. Kamis (23/01/25)

Dalam podcast tersebut, Dandim memperkenalkan dirinya serta menjelaskan tugas dan fungsi TNI. Terdapat diskusi mengenai
Bagi para pemuda Indonesia yang bermimpi menjadi bagian dari Tentara Nasional Indonesia Angkatan Darat (TNI-AD), kesempatan emas kembali hadir. Peluang ini terbuka bagi generasi muda yang memiliki semangat juang tinggi dan berkomitmen terhadap pengabdian pada negara.

Baca Juga :  Pemkab Aceh timur Hewan kurban wajib mempunyai surat sehat

Menurutnya, program rekrutmen ini bertujuan menjaring calon prajurit yang tidak hanya kuat secara fisik, tetapi juga tangguh secara mental, disiplin, dan berdedikasi tinggi,
bagi semua pemuda Indonesia tanpa membedakan latar belakang, dengan persyaratan yang dibuat sederhana dan tidak memberatkan kepada pemuda Indonesia untuk membuktikan kemampuan mereka.

Lanjutnya, Adapun proses seleksi dirancang secara ketat untuk menghasilkan prajurit berkualitas. Yaitu, dimulai pemeriksaan kelengkapan dan keabsahan dokumen persyaratan pada tahap administrasi, dilanjutkan dengan tes kesehatan untuk memastikan kondisi fisik, mental calon peserta dan sekarang peluang lebih besar dibandingkan tahun sebelum nya dengan tinggi badan 160 Cm.

Baca Juga :  Langkah Tegas Jaga Keamanan di Wilayahnya, Polsek Talang Ubi Laksanakan Razia

Tambahnya, kemampuan fisik diuji melalui kegiatan seperti lari, pull-up, sit-up, dan renang dalam tes jasmani. Selain itu, evaluasi kepribadian, minat, serta potensi calon peserta pada tes psikologi, dan diakhiri dengan wawancara untuk menilai motivasi, integritas, serta kesesuaian dengan nilai-nilai TNI-AD” Tutup Komandan Kodim 0106/Aceh Tengah.”-M,s

Berita Terkait

Kecelakaan Di Wih Pesam, Pengendara Sepeda Motor Meninggal Dunia Setelah Tabrakan Dengan Colt Diesel
Ngopi Bareng Warga, Kapolres Aceh Tengah Bangun Polisi yang Humanis dan Bersahabat
Polres Aceh Tengah Kembali Gelar Gerakan Pangan Murah, Door to Door Salurkan Beras SPHP untuk Warga
Kapolres Aceh Tengah Turun Kutip Sampah di Aliran Sungai Peusangan Bersama Komunitas dan Pemuda Gayo
Kasat Lantas Polres Bener Meriah IPTU Syafarudin Imbau Masyarakat Tertib Berlalu Lintas
Satgas TMMD Ke-126 Kodim 0106/Aceh Tengah Dampingi Kegiatan Posyandu di Desa Gelampang Gading Kecamatan Linge
Satgas TMMD ke-126 Kodim 0106/Aceh Tengah terus menunjukkan kepeduliannya terhadap kesehatan masyarakat di wilayah pedesaan
Proses Pengerjaan Terus Dilakukan, TMMD Ke 126, Membersihkan Pepohonan dari Jalur Penyiapan Jalan
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 16 Oktober 2025 - 20:45 WIB

Kecelakaan Di Wih Pesam, Pengendara Sepeda Motor Meninggal Dunia Setelah Tabrakan Dengan Colt Diesel

Kamis, 16 Oktober 2025 - 18:23 WIB

Ngopi Bareng Warga, Kapolres Aceh Tengah Bangun Polisi yang Humanis dan Bersahabat

Kamis, 16 Oktober 2025 - 18:19 WIB

Polres Aceh Tengah Kembali Gelar Gerakan Pangan Murah, Door to Door Salurkan Beras SPHP untuk Warga

Kamis, 16 Oktober 2025 - 18:14 WIB

Kapolres Aceh Tengah Turun Kutip Sampah di Aliran Sungai Peusangan Bersama Komunitas dan Pemuda Gayo

Kamis, 16 Oktober 2025 - 15:22 WIB

Kasat Lantas Polres Bener Meriah IPTU Syafarudin Imbau Masyarakat Tertib Berlalu Lintas

Berita Terbaru