Plt Bupati Bima H. Dahlan Hadiri Laga Final Sepak Bola Antar Desa Kecamatan Lambu

- Jurnalis

Rabu, 13 November 2024 - 07:52 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan Pimred Cabang Bima NTB 

Plt Bupati Hadiri Laga Final Sepak Bola Antar Desa Kecamatan Lambu

KeizalinNews-comKabupaten Bima. Turnamen Sepak bola antar RW Se Desa desa Kaleo dan desa Monta Baru Kecamatan Lambu ditutup secara resmi oleh Plt. Bupati Bima H. Dahlan M.Noer Selasa (11/11) di lapangan sepak bola desa Kaleo.

Dalam event olahraga yang diikuti oleh 10 Klub yang terdiri dari  4  RW dari desa Kaleo, 5 RW dari Monta Baru  dan 1 Klub dari SMPN 1 Lambu tersebut, mempertemukan Tim RW 01 vs RW 03 Desa Monta Baru pada pertandingan Final.
Kedua tim yang merupakan para pemain amatir dari berbagai usia, menampilkan kemampuan terbaik, bermain dengan semangat juang tinggi dan menghibur penonton yang memadati lapangan tersebut akhirnya membawa tim RW 01 Monta baru keluar sebagai juara lewat adu pinalti dengan skor akhir 3-2.

Baca Juga :  Cegah Gangguan Kamtibmas, Polsek Penukal Utara Gelar Razia Terpadu 

Plt.Bupati H.Dahlan M.Noer dalam sambutanya mengatakan, turnamen yang digelar di kecamatan Lambu ini bukan sekedar ajang kompetisi olahraga, tetapi juga yang lebih penting adalah menjadi wahana untuk memupuk semangat kebersamaan dan persatuan di Dua Desa.

Turnamen ini juga mengingatkan masyarakat akan pentingnya berkolaborasi dan saling mendukung satu sama lain, merayakan prestasi l dalam suasana yang penuh sukacita”. Ungkap Dahlan di akhir sambutan.
Penutup sambutannya, Plt Bupati menyampaikan ucapan selamat kepada klub yang berhasil meraih juara dan menyerahkan bantuan bantuan secara pribadi sebesar Rp 5 juta kepada Ketua Panitia.

Baca Juga :  Serentak, ASN OKI Deklarasi Netralitas Pemilu 2024

Sebelumnya, ketua panitia pelaksana turnamen Zulkifli mengungkapkan, “Mocca  Cup II  adalah wujud apresiasi terhadap semangat olahraga dan kebersamaan di Desa Kaleo dan desa Monta Baru. Dirinya berharap agar kedepan turnamen tersebut mendapatkan dukungan penuh dari seluruh elemen masyarakat agar dapat dilaksanakan secara berkelanjutan’.

Bima, 13 November 2024

Kabag. Protokol dan Komunikasi Pimpinan Setda Kab. Bima

Suryadin

Red

Berita Terkait

Hadir untuk Masyarakat, Polres Aceh Tengah Terus Optimalkan Pelayanan dan Rekayasa Lalu Lintas di SPBU
Polsek Bebesen Terus Lakukan Pengaturan Arus Lalin di Tiga SPBU, Wujudkan Kelancaran dan Kenyamanan Masyarakat
Warga Desa Bewang Ucapkan Terima Kasih Yang Tak Terhingga Karna Air Sumur Bor Program TNI Manunggal Telah Di Nikmati Warga
Warga Desa Bewang Gembira Nikmat Air Sumur Bor Program TNI Manunggal
Sambang Desa, Babinsa Ajak Warga Bersama Wujudkan Wilayah Aman dan Kondusif
Jalin Komunikasi yang Baik, Babinsa Koramil 03/TG Komsos Dengan Warga
Satgas INDOBATT XIII-S Unifil Donasi Lebih Dari 2 Juta Liter Air Bersih Kepada Masyrakat Lebanon Selatan
Drag Bike 2025 Resmi Dibuka, Kapolres Aceh Tengah Dorong Generasi Muda Salurkan Bakat Otomotif Secara Positif
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 9 November 2025 - 16:13 WIB

Hadir untuk Masyarakat, Polres Aceh Tengah Terus Optimalkan Pelayanan dan Rekayasa Lalu Lintas di SPBU

Minggu, 9 November 2025 - 14:35 WIB

Polsek Bebesen Terus Lakukan Pengaturan Arus Lalin di Tiga SPBU, Wujudkan Kelancaran dan Kenyamanan Masyarakat

Minggu, 9 November 2025 - 10:55 WIB

Warga Desa Bewang Gembira Nikmat Air Sumur Bor Program TNI Manunggal

Minggu, 9 November 2025 - 09:21 WIB

Sambang Desa, Babinsa Ajak Warga Bersama Wujudkan Wilayah Aman dan Kondusif

Minggu, 9 November 2025 - 09:17 WIB

Jalin Komunikasi yang Baik, Babinsa Koramil 03/TG Komsos Dengan Warga

Berita Terbaru

Berita TNI Dan Polri

PERERAT NAVY BROTHERHOOD, KODAERAL III SAMBUT KEDATANGAN KAPAL SINGAPURA

Minggu, 9 Nov 2025 - 17:50 WIB