Polsek Penukal Abab Gelar Sosialisasi Penerimaan Anggota Polri

- Jurnalis

Selasa, 22 Oktober 2024 - 19:03 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PALI – Polsek Penukal Abab Polres PALI Melaksanakan Sosialisasi Penerimaan Anggota Polri Tahun Anggaran 2025 Di SMK Negeri 1 Penukal pada Selasa (22/10/2024).

Kapolres PALI AKBP Khairu Nasrudin, S.I.K, MH, melalui PLH Kapolsek Penukal Abab AKP Ardiansyah SH, mengatakan, bahwa Penerimaan Anggota Polri, Setiap Tahun Nya Sudah Dipastikan Akan Dibuka Penerimaan Anggota Polri, Yaitu Penerimaan Taruna Akpol, Bintara Dan Tamtama.

Baca Juga :  Drum Band SMPN 3 Belo Tampil Spektakuler Meriahkan Pawai Budaya Hari Jadi Bima Ke-384

“Maka Perlunya Mempersiapkan Diri Bagi Siswa Dan Siswi SMK Negeri 1 Penukal Dari Awal Karena Dalam Menghadapi Atau Meraih Sebuah Kesuksesan Itu Tidaklah Mudah Dibutuhkan Kegigihan Dan Kerja Keras Untuk Meraihnya,” katanya.

Dijelaskannya, Maksud dan Tujuan Dilaksanakan Kegiatan Sosialisasi Tersebut Untuk Merekrut Para Calon Anggota Polri Yang Prima Dan Berkualitas Serta Untuk Menarik Minat Masuk Anggota Polri Maka Dari Itu Informasinya Perlu Digencarkan Serta Memberikan Pemahaman Bahwa Seleksi Masuk Anggota Polri Itu Transparan Tidak Dipungut Biaya (Gratis).

Baca Juga :  Curat di Way Kanan, Polsek Negeri Besar Ringkus Pelaku Curi Motor di Halaman Masjid

” Diharapkan Dengan Dilaksanakan Kegiatan Sosialisasi Penerimaan Anggota Polri Tahun Anggaran 2025 Di SMK Negeri 1 Penukal Dapat Memberikan Informasi Dan Gambaran Mengenai Persiapan Diri Siswa Dan Siswi Serta Menarik Minat Masuk Anggota Polri,” tandasnya.

Berita Terkait

Wakapolres Bener Meriah Pimpin Upacara Hari Pahlawan, Ajak Generasi Muda Menjadi Pahlawan Masa Kini
Warga Desa Kute Riyem Di Hari Penutupan TMMD reguler ke 126 Serbu Pasar Murah
Di Hari Penutupan TMMD reguler ke 126 Adakan Pasar Murah
Hadir untuk Masyarakat, Sat Lantas Polres Aceh Tengah Atur Lalu Lintas di SPBU
Final Meutuah Drag Bike 2025 Berlangsung Sukses, Kapolres Aceh Tengah Tekankan Balap di Sirkuit Resmi
Hadir untuk Masyarakat, Polres Aceh Tengah Terus Optimalkan Pelayanan dan Rekayasa Lalu Lintas di SPBU
Polsek Bebesen Terus Lakukan Pengaturan Arus Lalin di Tiga SPBU, Wujudkan Kelancaran dan Kenyamanan Masyarakat
Warga Desa Bewang Ucapkan Terima Kasih Yang Tak Terhingga Karna Air Sumur Bor Program TNI Manunggal Telah Di Nikmati Warga
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 10 November 2025 - 18:26 WIB

Wakapolres Bener Meriah Pimpin Upacara Hari Pahlawan, Ajak Generasi Muda Menjadi Pahlawan Masa Kini

Senin, 10 November 2025 - 15:51 WIB

Warga Desa Kute Riyem Di Hari Penutupan TMMD reguler ke 126 Serbu Pasar Murah

Senin, 10 November 2025 - 15:42 WIB

Di Hari Penutupan TMMD reguler ke 126 Adakan Pasar Murah

Senin, 10 November 2025 - 12:59 WIB

Hadir untuk Masyarakat, Sat Lantas Polres Aceh Tengah Atur Lalu Lintas di SPBU

Senin, 10 November 2025 - 06:38 WIB

Final Meutuah Drag Bike 2025 Berlangsung Sukses, Kapolres Aceh Tengah Tekankan Balap di Sirkuit Resmi

Berita Terbaru

Berita

Polres Pidie Gelar Upacara Hari Pahlawan 2025

Senin, 10 Nov 2025 - 17:28 WIB