PIPAS Cabang Lapas IIA Parepare Sukses Menggelar Kegiatan Donor Darah Rutin Yang Dirangkaikan Maulid Nabi Muhammad SAW

- Jurnalis

Kamis, 26 September 2024 - 10:41 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KeizalinNews.Com, Parepare (Sulsel)–Berempat di Lapas IIA Parepare PIPAS Cabang Lapas IIA Parepare Menggelar Kegiatan Donor Darah Rutin Dan Dalam Rangka Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW Tahun 2024/1446 H, Kamis, 26 September 2024.

Kegiatan dilaksankan secara langsung bekerja sama dengan Unit Donor Darah Palang Merah Indonesia Kota Parepare.

Kegiatan donor darah ini diikuti oleh anggota PIPAS Cabang Lapas IIA Parepare, petugas Lapas IIA Parepare dan Mahasiswa IAIN Kota Parepare yang melaksanakan PPL. Jumlah pendonor 24 orang dengan rincian sebagai berikut : Anggota PIPAS Cabang Lapas IIA Parepare 5 orang, Petugas Lapas IIA Parepare 14 orang dan Mahasiswa IAIN Kota Parepare 5 orang.

Kepala Lapas IIA Parepare dan Ketua PIPAS Cabang Lapas IIA Parepare Sulawesi Selatan menyambut baik kegiatan ini dan memberikan apresiasi setinggi-tingginya serta mengucapkan terima kasih kepada seluruh Anggota PIPAS Cabang Lapas IIA Parepare, Petugas Lapas IIA Parepare, Mahasiswa IAIN Kota Parepare dan Kepala Unit Donor Darah Palang Merah Indonesia Kota Parepare atas kepedulian, perhatian dan kerjasamanya selama ini.

Baca Juga :  Jalin Silaturahmi : Kakanwil Kemenkumham Sultra dan Jajarannya, Gelar Buka Puasa Bersama Wartawan di Kendari

Kegiatan donor darah merupakan kegiatan menyumbangkan darah secara sukarela untuk membantu sesama yang membutuhkan. Maksud dan tujuan dilaksanakannya donor darah adalah :

a. Untuk menyelamatkan nyawa orang lain,

b. Memberikan harapan hidup kepada orang lain,

c. Meningkatkan rasa kebersamaan dan kekeluargaan,

d. Menurunkan risiko kanker,

e. Menurunkan risiko penyakit jantung,

f. Membantu orang-orang yang membutuhkan tambahan darah seperti penderita anemia, talasemia, hemofilia dan leukemia.

Baca Juga :  Kadin Sultra, Topang Pertumbuhan Ekonomi Daerah Galakkan Program Hilirisasi Hingga Bantu UMKM Kembangkan Usaha

Selain itu donor darah juga memiliki manfaat bagi kesehatan pendonor seperti :

a. Mendapatkan pemeriksaan kesehatan gratis, termasuk untuk mendeteksi penyakit seperti HIV, sifilis, hepatitis B, dan hepatitis C,

b. Memastikan kondisi kesehatan diri sendiri.

Kegiatan donor darah dalam rangka memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW Tahun 2024/ 1446 H dimaksudkan mencontoh keteladanan Nabi Muhammad SAW. Juga meneladani kisah hidup Rasulullah SAW dan meneladani sifat-sifat terpuji serta ajaran-ajaran yang beliau sampaikan. Selain itu menjadikan momen ini untuk memperkuat iman dan keimanan kepada Allah SWT serta Rasul-Nya.

Seluruh pelaksaanaan kegiatan berjalan lancar dan tertib serta tetap memperhatikan protokol kesehatan.

Editor : Cecep

Berita Terkait

Direktorat Lalu Lintas Polda Sulsel Gelar Press Conference Bahas Dakgar, Lakalantas, ETLE, dan Balap Liar
Polres Pidie Jaya Gelar Upacara Hari Pahlawan, Kapolres Tekankan Teladan Perjuangan untuk Generasi Bangsa
Anggota Polsek Rangkasbitung Polres Lebak Patroli Dialogis Ke Pasar Rangkasbitung di Jalan Sunan Kalijaga
Polres Pidie Lakukan Monitoring Ketersediaan BBM di SPBU
Bakti Sosial Kementerian Imigrasi & Pemasyarakatan Bersama Yayasan Arridho Berdikari Sejati di Desa Adat Baduy, 1000 Paket dibagikan
Oknum Petugas Lapas Kelas IIA Khusus Gunung Sindur Diduga Peras Keluarga WBP Rp225 Juta, Langgar Hukum dan Etika ASN
Warga Tapak Kuda Ucap Syukur Usai PN Kendari Tetapkan Putusan Sengketa Tapak Kuda Non- Eksekutabel, Tidak Dapat Dilaksanakan
BNN DAN POLRI GEREBEK KAMPUNG AMBON
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 10 November 2025 - 12:00 WIB

Direktorat Lalu Lintas Polda Sulsel Gelar Press Conference Bahas Dakgar, Lakalantas, ETLE, dan Balap Liar

Senin, 10 November 2025 - 09:37 WIB

Polres Pidie Jaya Gelar Upacara Hari Pahlawan, Kapolres Tekankan Teladan Perjuangan untuk Generasi Bangsa

Senin, 10 November 2025 - 09:27 WIB

Anggota Polsek Rangkasbitung Polres Lebak Patroli Dialogis Ke Pasar Rangkasbitung di Jalan Sunan Kalijaga

Senin, 10 November 2025 - 05:52 WIB

Polres Pidie Lakukan Monitoring Ketersediaan BBM di SPBU

Minggu, 9 November 2025 - 08:56 WIB

Bakti Sosial Kementerian Imigrasi & Pemasyarakatan Bersama Yayasan Arridho Berdikari Sejati di Desa Adat Baduy, 1000 Paket dibagikan

Berita Terbaru

Berita TNI Dan Polri

TELADANI PATRIOTISME, KODAERAL III GELAR UPACARA HARI PAHLAWAN

Senin, 10 Nov 2025 - 16:22 WIB

Uncategorized

Di Hari Penutupan TMMD reguler ke 126 Adakan Pasar Murah

Senin, 10 Nov 2025 - 15:42 WIB