AKSI CEPAT TANGGAP JAJARAN LANTAMAL III JAKARTA, POSAL BINUANGEUN BANTU PROSES PENCARIAN KORBAN LAKA LAUT

- Jurnalis

Senin, 5 Agustus 2024 - 20:45 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KeizalinNews.Online Lebak — Jajaran Pangkalan Utama TNI AL (Lantamal) III Jakarta dalam hal ini Babinpotmar Posal Binuangeun bersama Tim Basarnas beserta steakholder terkait lainnya melakukan penyisiran dan pencarian terhadap korban laka laut yang terjadi di Pantai Karang Seke Binuangeun, Desa Muara, Kecamatan Wanasalam, Kabupaten Lebak. (Jumat, 02/08/24)

Baca Juga :  DANLANTAMAL III SECARA RESMI DIJABAT BRIGJEN TNI MARINIR HARRY INDARTO

Kejadian bermula pada saat adanya laporan warga terkait laka laut Wisatawan asal Jakarta yang berenang di Pantai Karang Seke sebanyak 4 orang yang terseret arus ombak, 2 orang berhasil selamat dan 2 orang masih dalam pencarian inisial I (17) dan M (15) wisatawan asal Kemayoran Jakarta yang terjadi pada Kamis, 01 Agustus 2024 lalu.

Baca Juga :  Batalyon Armed 6 Kostrad Gelar Penyembelihan Hewan Kurban

Selanjutnya Korban selamat dirawat di Puskesmas Binuangeun, sedangkan 2 orang lainnya masih dalam proses pencarian oleh Tim Sar Gabungan.

(Hera)

(Sumber Dispen Lantamal III Jakarta)

Berita Terkait

Polres Pidie Jaya Gelar Upacara Hari Pahlawan, Kapolres Tekankan Teladan Perjuangan untuk Generasi Bangsa
Polres Pidie Lakukan Monitoring Ketersediaan BBM di SPBU
PERERAT NAVY BROTHERHOOD, KODAERAL III SAMBUT KEDATANGAN KAPAL SINGAPURA
KODAERAL III GELAR DOA BERSAMA DALAM RANGKA PERINGATI HARI PAHLAWAN
JAGA SILATURAHMI, KOWAL KODAERAL III LAKSANAKAN PERTEMUAN RUTIN
Kodim 0614/Kota Cirebon Gelar Kegiatan KB Kesehatan di Kel. Argasunya
Kapolres Pidie Jaya Tinjau Pengamanan Sidang Pleno Dewan Hakim MTQ Aceh XXXVII di Aula Cot Trieng-I
Sat Samapta Polres Pidie Jaya Kawal MTQ Aceh XXXVII dengan Patroli Sepeda
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 10 November 2025 - 09:37 WIB

Polres Pidie Jaya Gelar Upacara Hari Pahlawan, Kapolres Tekankan Teladan Perjuangan untuk Generasi Bangsa

Senin, 10 November 2025 - 05:52 WIB

Polres Pidie Lakukan Monitoring Ketersediaan BBM di SPBU

Minggu, 9 November 2025 - 17:50 WIB

PERERAT NAVY BROTHERHOOD, KODAERAL III SAMBUT KEDATANGAN KAPAL SINGAPURA

Jumat, 7 November 2025 - 22:46 WIB

KODAERAL III GELAR DOA BERSAMA DALAM RANGKA PERINGATI HARI PAHLAWAN

Jumat, 7 November 2025 - 22:38 WIB

JAGA SILATURAHMI, KOWAL KODAERAL III LAKSANAKAN PERTEMUAN RUTIN

Berita Terbaru