Bulan Suci Ramadhan Momen Perkuat Iman dan Taqwa  Namun Miris, Remaja di Konsel Bacok Rekannya Nyaris Tak Sadarkan Diri

- Jurnalis

Jumat, 15 Maret 2024 - 20:49 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Keizalinnews.com – Konawe Selatan – Satreskrim Polres Konawe Selatan, berhasil mengamankan remaja terduga pelaku pembacokan terhadap rekannya sendiri tepatnya di Tinanggea, Kabupaten Konawe Selatan, pada Jum’at (15/03/24).

Penangkapan terduga pelaku pembacokan an. MA (19) dilakukan dirumahnya di desa Roraya. Kecamatan Tinanggea – Konsel.

Menurut keterangan Kasat Reskrim Polres Konsel, Akp. Nyoman Gede Arya Triadi Putra, SIK., MH menyampaikan kronologis bermula dari kesalahpahaman antar remaja yang berujung perbuatan tindak pidana penganiayaan berat,”ucapnya.

Baca Juga :  Asisten II Hadiri Acara Bimbingan Teknis Pelaporan SiTPAKD Kabupaten/Kota Provinsi Aceh

” Pelaku telah kami amankan di Polres Konsel dan korban untuk saat ini telah berada di RSUD. Konsel untuk perawatan medis ” ucap kasat reskrim.

Lanjut, informasi yang di himpun dari keterangan saksi dan pelaku, kejadian pembacokan terhadap korban an. MR (18) merupakan buntut dari pertengkaran sesaat,” jelasnya.

Korban bersama rekannya yang sedang menunggu saat – saat berbuka puasa bertemu pelaku hingga terjadi hal – hal yang tidak diinginkan

Baca Juga :  5 Anggota Badan Baitul Mal Kabupaten Bener Meriah Di Tetapkan Dalam Rapat Paripurna DPRK

” saat ini pelaku telah diamankan dan sejumlah saksi telah kami periksa di polres konsel guna pendalaman kasus ” ungkap kasat reskrim

” Bukannya perbanyak amal dan ibadah, malah berbuat pidana di bulan ramadhan”

Puasa mengajarkan kita untuk sabar dan pengendalian diri, jaga hawa nafsu untuk itu kami mengajak semua pihak untuk saling menghargai sesama terlebih di bulan ramadhan seperti saat ini,” tutup kasat

Editor : Nurwindu. Nh

Berita Terkait

Pemkab Lebak Matangkan Rencana Relokasi PKL Rangkasbitung
Kapolres Pidie Jaya Cek Dapur SPPG di Bandar Dua, Pastikan MBG Tersalurkan Berkualitas
Polda Metro Jaya Gelar Pembinaan dan Pemulihan Profesi (Binlihprof) untuk Tingkatkan Etika dan Integritas Anggota Polri
Momentum Hari Pahlawan Nasional: Forwatu Banten: Cari Pahlawan Untuk Ibu Rukiyah Yang Tinggal di Rumah Rusak Dekat Kantor Bupati Lebak
Polres Pidie Gelar Upacara Hari Pahlawan 2025
Direktorat Lalu Lintas Polda Sulsel Gelar Press Conference Bahas Dakgar, Lakalantas, ETLE, dan Balap Liar
Polres Pidie Jaya Gelar Upacara Hari Pahlawan, Kapolres Tekankan Teladan Perjuangan untuk Generasi Bangsa
Anggota Polsek Rangkasbitung Polres Lebak Patroli Dialogis Ke Pasar Rangkasbitung di Jalan Sunan Kalijaga
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 11 November 2025 - 19:46 WIB

Pemkab Lebak Matangkan Rencana Relokasi PKL Rangkasbitung

Selasa, 11 November 2025 - 17:14 WIB

Kapolres Pidie Jaya Cek Dapur SPPG di Bandar Dua, Pastikan MBG Tersalurkan Berkualitas

Selasa, 11 November 2025 - 16:40 WIB

Polda Metro Jaya Gelar Pembinaan dan Pemulihan Profesi (Binlihprof) untuk Tingkatkan Etika dan Integritas Anggota Polri

Senin, 10 November 2025 - 21:07 WIB

Momentum Hari Pahlawan Nasional: Forwatu Banten: Cari Pahlawan Untuk Ibu Rukiyah Yang Tinggal di Rumah Rusak Dekat Kantor Bupati Lebak

Senin, 10 November 2025 - 17:28 WIB

Polres Pidie Gelar Upacara Hari Pahlawan 2025

Berita Terbaru

Berita

Pemkab Lebak Matangkan Rencana Relokasi PKL Rangkasbitung

Selasa, 11 Nov 2025 - 19:46 WIB

Pemerintahan

Jajaran Pemkab Bima Gelar Upacara Hari Pahlawan

Selasa, 11 Nov 2025 - 19:14 WIB