JALIN SILATURAHMI, POLDA METRO SIAP WUJUDKAN PEMILU DAMAI

- Jurnalis

Jumat, 10 November 2023 - 16:22 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KeizalinNews.com Jakarta — Dalam mewujudkan Pemilu Damai, Polda Metro Jaya senantiasa upayakan langkah-langkah preventif.

Betempat di Aula Direktorat Intelkam Polda Metro Jaya, selama 3 (tiga) hari telah dilaksanakan Silaturahmi Pemilu Damai yang diikuti oleh Polda Metro Jaya, KPUD, Bawaslu dan Seluruh Partai Politik.

Kegiatan yang dikemas dalam suasana santai tersebut membahas terkait kesiapan aparat keamanan dan penyelenggara Pemilu serta Partisipasi Partai Politik dalam Pelaksanaan Kegiatan Pemilu.

Hasil diskusi singkat yang dilaksanakan juga membahas beberapa potensi gangguan keamanan yang mungkin timbul dalam pelaksanaan kegiatan Pemilu yang akan memasuki tahapan kampanye.

Baca Juga :  Polres Pidie Jaya Serahkan Tersangka dan Barang Bukti Kasus Narkotika ke Kejaksaan Negeri

Kombes Pol Hirbak Wahyu Setiawan selaku Direktur Intelkam Polda Metro Jaya menyampaikan bahwa kegiatan yang dilaksanakan untuk menjalin komunikasi antara penyelenggara, peserta, dan aparat keamanan dalam Pesta Demokrasi 5 (lima) tahunan sehingga dapat mewujudkan Situasi kamtibmas yang kondusif sehingga Pemilu Damai dapat tercapai.
Dalam kegiatan tersebut juga disampaikan sosialisasi :

1. Peraturan Pemerintah Nomor 60 Tahun 2017 tentang Tata Cara Perizinan dan Pengawasan Kegiatan Keramaian Umum, Kegiatan Masyarakat Lainnya dan Pemberitahuan Kegiatan Politik
2. Peraturan Kepolisian Negara Republik Indonesia Nomor 7 Tahun 2023 tentang Teknis Perizinan, Pengawasan dan Tindakan Kepolisian pada Kegiatan Keramaian Umum dan Kegiatan Masyarakat Lainnya.

Baca Juga :  Pangkoarmada RI Mengikuti Penutupan Latihan Armada Jaya XLI Tahun 2023

Dengan sosialisasi tersebut diharapkan Partai Politik mengerti tentang aturan dan tata tertib dalam pengajuan pemberitahuan dan perijianan yang berlaku.

Diakhir kegiatan peserta mengapresiasi Polda Metro Jaya dalam upaya yang telah dilakukan untuk mencapai Pemilu Damai. Kegiatan yang dilaksanakan diharapkan terus dilakukan demi menjaga silaturahmi, komunikasi dan sinergitas yang telah terjalin..

(Hera)

Berita Terkait

Jumat Peduli Polsek Pademangan, Bagikan 20 Paket Sembako untuk Warga Kurang Mampu
Jumat Peduli Polda Metro Jaya, Ojol Dapat Pesan Kamtibmas dari Polwan
Patroli Skala Besar Digelar di Seluruh Jakarta, 119 Personel Diterjunkan
Cegah Guantibmas, Polda Metro Jaya Gencarkan Patroli Malam
Polres Pidie Gelar FGD dan Deklarasi bersama Bahas Solusi Penanggulangan PETI bersama Stakeholder
Polwan Polres Pidie Jaya Gelar Patroli dan Jumat Berkah, Wujudkan Polisi Peduli dan Humanis
Kapolres Pidie Jaya Gelar Jumat Curhat Presisi Bersama Panitia Pemilihan Keuchik Trienggadeng dan Panteraja
DANKODAERAL III HADIRI SAILING PASS TNI AL TAHUN 2025
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 4 Oktober 2025 - 14:28 WIB

Jumat Peduli Polsek Pademangan, Bagikan 20 Paket Sembako untuk Warga Kurang Mampu

Jumat, 3 Oktober 2025 - 23:26 WIB

Jumat Peduli Polda Metro Jaya, Ojol Dapat Pesan Kamtibmas dari Polwan

Jumat, 3 Oktober 2025 - 23:14 WIB

Patroli Skala Besar Digelar di Seluruh Jakarta, 119 Personel Diterjunkan

Jumat, 3 Oktober 2025 - 23:08 WIB

Cegah Guantibmas, Polda Metro Jaya Gencarkan Patroli Malam

Jumat, 3 Oktober 2025 - 19:58 WIB

Polres Pidie Gelar FGD dan Deklarasi bersama Bahas Solusi Penanggulangan PETI bersama Stakeholder

Berita Terbaru

Uncategorized

Sambut HUT TNI ke-80, Kodim 0119/BM Gelar Doa Bersama

Sabtu, 4 Okt 2025 - 13:41 WIB