Penjemputan Perwira Remaja Baru Satuan Denpom Divif 2 Kostrad

- Jurnalis

Selasa, 24 Oktober 2023 - 15:55 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KeizalinNews.com Singosari — Denpom Divif 2 Kostrad melaksanakan kegiatan penjemputan perwira remaja baru di Madivif 2 Kostrad. Singosari, Jumat (20/10/2023).

Dalam rangkaian kegiatan ini terdiri dari serah terima antara Kolat Divisi dengan Paurperslog Denpom Divif 2 Kostrad kemudian dilanjutkan dengan tradisi turun menurun satuan Denpom Divif 2 Kostrad yakni mendaki Gunung Wedon yang berlokasi di Kecamatan Lawang, Kabupaten Malang.

Sebelum melaksanakan pemberangkatan tradisi, Paja atau Perwira Remaja melaksanakan pemanasan guna mencegah cedera pada saat melaksanakan pendakian.

Baca Juga :  Kurang 24 Jam Kapolres Pidie Bersama Jasa Raharja Serahkan Santunan Korban Laka di Pidie

Tradisi dilakukan dengan berlari menggunakan pakaian PDL TNI Ransel dan Helm sebagai tanda bahwa personel siap melaksanakan tradisi.

Dalam sejarah, seluruh personel Denpom Divif 2 Kostrad yang baru wajib melaksanakan tradisi naik Gunung Wedon sebagai tanda sahnya menjadi personel Denpom Divif 2 Kostrad.

Setelah melaksanakan pendakian Gunung Wedon, personel melanjutkan rangkaian kegiatan tradisi penerimaan warga baru yang dilaksanakan di depan Madenpom Divif 2 Kostrad. Dalam acara ini dipimpin langsung oleh Dandenpom Divif 2 Kostrad, Letnan Kolonel Cpm Dedy Wahyu Siswanto, S.H.

Baca Juga :  Atlet Yonif 501 Kembali Rebut Juara Dalam Event Kejuaraan Road To Give Di Kota Pahlawan

“Seluruh prajurit yang akan menjadi warga baru satuan Denpom Divif 2 Kostrad wajib mengikuti tradisi yang sudah turun temurun dari leluhur kita”, jelas Dandenpom dalam amanatnya.

“Dengan dilaksanakannya kegiatan tradisi ini, kami harapkan Perwira Remaja dapat menjadikan kebanggan sehinggan dapat mengukir prestasi dan karir kedepan melalui satuan Denpom Divif 2 Kostrad.” Tambah Dandenpom.

(Hera)

(Sumber Penkostrad)

Berita Terkait

Polres Pidie Gelar Upacara Hari Pahlawan 2025
TELADANI PATRIOTISME, KODAERAL III GELAR UPACARA HARI PAHLAWAN
DANKODAERAL III HADIRI UPACARA TABUR BUNGA DI LAUT DALAM RANGKA PERINGATAN HARI PAHLAWAN 2025
Polres Pidie Jaya Gelar Upacara Hari Pahlawan, Kapolres Tekankan Teladan Perjuangan untuk Generasi Bangsa
Polres Pidie Lakukan Monitoring Ketersediaan BBM di SPBU
PERERAT NAVY BROTHERHOOD, KODAERAL III SAMBUT KEDATANGAN KAPAL SINGAPURA
KODAERAL III GELAR DOA BERSAMA DALAM RANGKA PERINGATI HARI PAHLAWAN
JAGA SILATURAHMI, KOWAL KODAERAL III LAKSANAKAN PERTEMUAN RUTIN
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 10 November 2025 - 17:28 WIB

Polres Pidie Gelar Upacara Hari Pahlawan 2025

Senin, 10 November 2025 - 16:22 WIB

TELADANI PATRIOTISME, KODAERAL III GELAR UPACARA HARI PAHLAWAN

Senin, 10 November 2025 - 16:17 WIB

DANKODAERAL III HADIRI UPACARA TABUR BUNGA DI LAUT DALAM RANGKA PERINGATAN HARI PAHLAWAN 2025

Senin, 10 November 2025 - 09:37 WIB

Polres Pidie Jaya Gelar Upacara Hari Pahlawan, Kapolres Tekankan Teladan Perjuangan untuk Generasi Bangsa

Senin, 10 November 2025 - 05:52 WIB

Polres Pidie Lakukan Monitoring Ketersediaan BBM di SPBU

Berita Terbaru

Berita

Polres Pidie Gelar Upacara Hari Pahlawan 2025

Senin, 10 Nov 2025 - 17:28 WIB

Berita TNI Dan Polri

TELADANI PATRIOTISME, KODAERAL III GELAR UPACARA HARI PAHLAWAN

Senin, 10 Nov 2025 - 16:22 WIB