Polsek Glumpang Baro Peduli Budaya Literasi Distribusi Buku Sampai Pelosok Nusantara

- Jurnalis

Senin, 2 Oktober 2023 - 14:56 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Keizalinnews.com – Pidie Polsek Glumpang Baro Kabupaten Pidie yang di wakili Oleh kasium Aipda Juliadi,A.md melaksanakan kegiatan pembagian buku kepada siswa/siswi Sekolah MIN 38 Pidie Kecamatan Glumpang Baro Kabupaten Pidie Senin 02/10/2023

Dalam kesempatan tersebut Kasium Polsek  Glumpang Baro Aipda Juliadi,A.Md di dampingi Aipda Agus feri (Bhabinkamtibmas), Bripka Irham mahdi (Bhabinkamtibmas ) menyalurkan buku kepada Siswa-siswi MIN 38 Pidie.

” Polsek Glumpang  Baro yang diwakili Aipda Juliadi,A.Md  mengatakan, Kegiatan ini sengaja dilakukan untuk memberi edukasi kepada anak-anak supaya lebih giat belajar dan membaca. Polri Peduli Budaya Literasi Distribusi Buku Sampai Pelosok Nusantara, yang mengandung arti bahwa Polri peduli mencerdaskan bangsa, buku adalah jendela Dunia dan budaya membaca perlu kita perbanyak untuk menambah wawasan.” kata Juliadi.

Baca Juga :  Peran Aktif Babinsa 04/Bintang Bantu Warga Binaan Membersihkan Air Bersih

Adapun Tanggapan Kepala Sekolah  Min 38 Pidie Rahimah,S.Ag mengucapkan terimakasih banyak kepada Bapak Kapolsek Glumpang Baro Yang diwakili oleh Aipda Juliadi,A.md beserta jajarannya yang telah membagikan buku kepada anak-anak murid kami, semoga Polri selalu dicintai masyarakat.

Baca Juga :  Rutan Kendari, Berhasil Melatih Warga Binaannya Dalam Pelatihan Hidroponik

Pada kegiatan tersebut turut hadir
Kapolsek Glumpang Baro diwakili Kasium Aipda Juliadi, A.md
Kepala Sekolah MIN 38 Pidie, Rahimah, S.Ag, Bhabinkamtibmas Polsek Glumpang Baro,Dewan Guru dan siswa -siswi.(*)

Berita Terkait

Peserta Aksi Bakar 1 Unit Kantor Avdeling dan 14 Pos Jaga Milik PTPN Kebun Cot Girek
Momentum Hari Pahlawan Nasional: Forwatu Banten: Cari Pahlawan Untuk Ibu Rukiyah Yang Tinggal di Rumah Rusak Dekat Kantor Bupati Lebak
Panesehat Relawan Prabowo Gibran Xperience (PGX) Aceh Minta Kapolda Aceh Usut Dalang Pembakaran Kantor PTPN IV
Polres Pidie Gelar Upacara Hari Pahlawan 2025
Warga Blitar Terlantar di Banda Aceh Dipulangkan atas Peran dan Bantuan Haji Uma
Plt Sekda Aceh Timur Bertindak Sebagai Pembina Upacara Pada Peringatan Hari Pahlawan Tahun 2025
Direktorat Lalu Lintas Polda Sulsel Gelar Press Conference Bahas Dakgar, Lakalantas, ETLE, dan Balap Liar
Aceh Timur Raih Peringkat Enam pada MTQ Aceh ke-37 di Pidie Jaya
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 10 November 2025 - 22:10 WIB

Peserta Aksi Bakar 1 Unit Kantor Avdeling dan 14 Pos Jaga Milik PTPN Kebun Cot Girek

Senin, 10 November 2025 - 21:07 WIB

Momentum Hari Pahlawan Nasional: Forwatu Banten: Cari Pahlawan Untuk Ibu Rukiyah Yang Tinggal di Rumah Rusak Dekat Kantor Bupati Lebak

Senin, 10 November 2025 - 20:21 WIB

Panesehat Relawan Prabowo Gibran Xperience (PGX) Aceh Minta Kapolda Aceh Usut Dalang Pembakaran Kantor PTPN IV

Senin, 10 November 2025 - 17:28 WIB

Polres Pidie Gelar Upacara Hari Pahlawan 2025

Senin, 10 November 2025 - 13:04 WIB

Warga Blitar Terlantar di Banda Aceh Dipulangkan atas Peran dan Bantuan Haji Uma

Berita Terbaru

Berita

Polres Pidie Gelar Upacara Hari Pahlawan 2025

Senin, 10 Nov 2025 - 17:28 WIB