Implementasi Praktik Baik, Lapas Rangkasbitung gelar Yankumastah

- Jurnalis

Rabu, 13 September 2023 - 15:02 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KeizalinNews.com – Rangkasbitung – Lapas kelas III Rangkasbitung Kanwil Kemenkumham Banten bekerjasama dengan Lembaga Bantuan Hukum Langit Biru menyelenggarakan kegiatan Pelayanan Hukum kepada masyarakat dan tahanan atau dikenal dengan Yankumastah bagi Warga Binaan Pemasyarakatan yang berada di Lapas Rangkasbitung, Selasa (12/09)

Yankumhastah merupakan salah satu inovasi dalam memberikan pelayanan hukum bagi masyarakat dan tahanan secara gratis. Turut digelar penyuluhab hukum, konsultasi dan bantuan hukum bekerjasama dengan LBH yang telah terakreditasi salah satunya LBH Langit biru.

Baca Juga :  Agar Membuat Posko Banjir dan Posko Kesehatan Apabila Situasi Banjir Semakin Dalam

Kalapas Rangkasbitung, Suriyanta Leonardo Situmorang menyampaikan bahwa yankumastah merupakan implementasi praktik baik dalam mewujudkan peningkatan pelayanan publik di Lapas Rangkasbitung.

“Dengan adanya penyuluhan, konsultasi dan bantuan hukum ini secara gratis, WBP bahkan masyarakat dapat memanfaatkannya untuk mendapatkan pemahaman hukum dan perlindungan hukum, serta pendampingan hukum. Sebagai sebuah inovasi yankumastah memberikan kemudahan yang terasa langsung bagi WBP dan masyarakat” ujarnya.

Baca Juga :  Jaga Kesinambungan Pemerintahan, Wabup Shodiq Jabat Plt Bupati OKI

Iwan Kusmawan selaku Kasubsi Admisi dan Orientasi yang juga mendampingi Tahanan dalam kegiatan penyuluhan menjelaskan begitu pentingnya diberikan penyuluhan hukum bagi tahanan.

“Hal ini membuktikan negara hadir kepada setiap warganya termasuk tahanan, Tahanan dan masyarakat memiliki hak yang sama untuk mendapat perlakuan dan persamaan di mata hukum” pungkas Iwan Kusmawan yang juga penggagas Inovasi Yankumastah

(HERI)

Berita Terkait

Nanda, SH. Serap Aspirasi Masyarakat Dalam Reses di Desa Sungai Somor
Empat Sekolah Di Kota Bekasi Belum Pertanggungjawabkan Belanja BOSP Sesuai Ketentuan
PENGERJAAN REHABILITASI LAPANGAN BOLA DESA CANGKRING, DIDUGA KUAT TABRAK ATURAN
Bangun Desa Berintegritas, Pemerintah Tanah Abang Utara Gelar Sosialisasi Anti Korupsi dan Pendampingan Jaksa
Polres Pidie Jaya Gelar Upacara Hari Sumpah Pemuda ke-97, Kapolres Tekankan Semangat Persatuan dan Nasionalisme
Bangun Pemerintahan Bersih, Pemdes Tanah Abang Selatan Gelar Sosialisasi
Polres Bangka Barat Gelar Donor Darah Besok Pagi dalam Rangka HUT Ke-74 Humas Polri
Sinergi Polri dan Masyarakat PALI: Wujud Kebersamaan Jaga Stabilitas di Bumi Serepat Serasan
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 10 November 2025 - 15:24 WIB

Nanda, SH. Serap Aspirasi Masyarakat Dalam Reses di Desa Sungai Somor

Sabtu, 8 November 2025 - 10:12 WIB

Empat Sekolah Di Kota Bekasi Belum Pertanggungjawabkan Belanja BOSP Sesuai Ketentuan

Rabu, 5 November 2025 - 10:53 WIB

PENGERJAAN REHABILITASI LAPANGAN BOLA DESA CANGKRING, DIDUGA KUAT TABRAK ATURAN

Selasa, 28 Oktober 2025 - 21:35 WIB

Bangun Desa Berintegritas, Pemerintah Tanah Abang Utara Gelar Sosialisasi Anti Korupsi dan Pendampingan Jaksa

Selasa, 28 Oktober 2025 - 13:49 WIB

Polres Pidie Jaya Gelar Upacara Hari Sumpah Pemuda ke-97, Kapolres Tekankan Semangat Persatuan dan Nasionalisme

Berita Terbaru

Berita

Polres Pidie Gelar Upacara Hari Pahlawan 2025

Senin, 10 Nov 2025 - 17:28 WIB