Berkat Kerjasama Unit Reserse dan Intel Polsek Baruga, Sindikat Curanmor Berhasil di Ungkap

- Jurnalis

Kamis, 31 Agustus 2023 - 03:56 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Keizalinnews.com – Kota Kendari – Kinerja Kepolisian Polsek Baruga Patut di apresiasi, berkat kerjasama Tim Unit Reserse dan Intelkam Polsek Baruga, akhirnya berhasil mengungkap serta menangkap Sindikat Pelaku Curanmor yang dinilai sangat meresahkan masyarakat khususnya diwilkum di Kota Kendari.

Keberhasilan tersebut merupakan suatu kekompakan dan tidak luput dari dukungan Pimpinan dan doa Masyarakat.

Baca Juga :  Kapolres Pidie Pimpin Apel Gelar Pasukan Operasi Lilin Seulawah 2022

Saat dikonfirmasi, Kapolsek Baruga AKP. Laode Arsangka, dalam Konferensi Persnya, menjelaskan bahwa
Pengungkapan kasus pencurian tersebut merupakan suatu kerjasama baik dari tim gabungan khusus yang kami bentuk (Kapolsek Baruga) dari tim
Unit Reserse dan Intel Polsek Baruga, yang khusus menjalankan tugas/misi dalam pengungkapan Sindikat curanmor tersebut, “ujarnya.

Dikatakannya, tim khusus ini dibentuk dengan Sandi Team Singa itu gabungan dari unit Reskrim Polsek Baruga, dan unit Intel Polsek Baruga,” tuturnya.

Baca Juga :  Polres Toraja Utara Laksanakan Apel Gelar Pasukan Ops Mantap Brata 2023-2024

“Tiga tersangka telah kami amankan, dan dua tersangka lainnya masih DPO.

Ditambahkannya bahwa, tidak menutup kemungkinan motor dan tersangka lainnya bertambah, kami terus melakukan upaya terbaik demi keamanan dan kenyamanan masyarakat,”tutupnya.

Laporan : Nurwindu.nh

Berita Terkait

Bakti Sosial Kementerian Imigrasi & Pemasyarakatan Bersama Yayasan Arridho Berdikari Sejati di Desa Adat Baduy, 1000 Paket dibagikan
Oknum Petugas Lapas Kelas IIA Khusus Gunung Sindur Diduga Peras Keluarga WBP Rp225 Juta, Langgar Hukum dan Etika ASN
Warga Tapak Kuda Ucap Syukur Usai PN Kendari Tetapkan Putusan Sengketa Tapak Kuda Non- Eksekutabel, Tidak Dapat Dilaksanakan
BNN DAN POLRI GEREBEK KAMPUNG AMBON
Kapolres Pidie Jaya Tinjau Pengamanan Sidang Pleno Dewan Hakim MTQ Aceh XXXVII di Aula Cot Trieng-I
Sat Samapta Polres Pidie Jaya Kawal MTQ Aceh XXXVII dengan Patroli Sepeda
La Songo Angkat Bicara, Desak Aparat Hukum Untuk Segera Hentikan Aktivitas PT Antam UBPN Konut di Lahan Status Quo
Kapolres Pidie Jaya: Kasus Dugaan Penganiayaan Kepala SPPG Naik ke Tahap Penyidikan
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 9 November 2025 - 08:56 WIB

Bakti Sosial Kementerian Imigrasi & Pemasyarakatan Bersama Yayasan Arridho Berdikari Sejati di Desa Adat Baduy, 1000 Paket dibagikan

Sabtu, 8 November 2025 - 19:01 WIB

Oknum Petugas Lapas Kelas IIA Khusus Gunung Sindur Diduga Peras Keluarga WBP Rp225 Juta, Langgar Hukum dan Etika ASN

Jumat, 7 November 2025 - 22:17 WIB

Warga Tapak Kuda Ucap Syukur Usai PN Kendari Tetapkan Putusan Sengketa Tapak Kuda Non- Eksekutabel, Tidak Dapat Dilaksanakan

Jumat, 7 November 2025 - 19:17 WIB

BNN DAN POLRI GEREBEK KAMPUNG AMBON

Jumat, 7 November 2025 - 17:19 WIB

Kapolres Pidie Jaya Tinjau Pengamanan Sidang Pleno Dewan Hakim MTQ Aceh XXXVII di Aula Cot Trieng-I

Berita Terbaru

Berita TNI Dan Polri

PERERAT NAVY BROTHERHOOD, KODAERAL III SAMBUT KEDATANGAN KAPAL SINGAPURA

Minggu, 9 Nov 2025 - 17:50 WIB