Polsek Sopai Hadir Bantu Masyarakat Bersihkan Material Longsor Yang Menimpa Salah Satu Rumah Warga

- Jurnalis

Sabtu, 15 April 2023 - 17:11 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KeizalinNews.Com, Torut (Sulsel)–Personel Polsek Sopai Polres Toraja Utara dipimpin Kapolsek Sopai IPTU Supriadi, S.Sos bersama Babinsa dan Masyarakat setempat mendatangi lokasi bencana alam tanah longsor dan melaksanakan gotong royong bersama dengan peralatan seadanya.

 

Dengan penuh semangat mereka berjibaku membersihkan material tanah longsor yang menimpa salah satu rumah warga di Dusun Padang Iring, Lembang Nonongan Selatan, Kecamatan Sopai, Kabupaten Toraja Utara, Kamis (13/04/2023).

 

Bencana alam tanah longsor yang terjadi diakibatkan intensitas hujan yang turun cukup tinggi sehingga menyebabkan tanah menjadi labil dan mengalami longsor hingga menimpa salah satu rumah warga.

Baca Juga :  Nekat Edarkan Sabu di Bulan Puasa, Polisi Tangkap Pemuda Tangse

Akibat kejadian tersebut salah satu rumah warga sebut saja Sdri. Santi Sapan (38) bergeser hingga beberapa meter dan mengalami kerusakan yang cukup parah.

 

Saat dikonfirmasi, Kapolres Toraja Utara AKBP Zulanda, S.IK., Msi melalui Kapolsek Sopai IPDA Supriadi, S.sos mengatakan, kegiatan membersihkan material tanah longsor yang menimpa rumah salah satu warga dilaksanakan secara gotong royong bersama Babinsa dan Pemerintah Desa serta masyarakat setempat.

 

Apa yang Kami lakukan sudah menjadi tugas dan tanggung jawab Kami sebagai Pelindung, Pengayom dan Pelayan Masyarakat, untuk selalu hadir di tengah-tengah Masyarakat membantu mengatasi kesulitan.

Baca Juga :  Bahas Persiapan Pemilu, Forkopimda Kabupaten Bima Gelar Rakor

 

“Tidak ada korban jiwa dalam peristiwa tersebut, namun akibat kejadian tersebut Korban Sdri. Santi Sapan (38) mengalami kerugian material ditaksir sekitar Rp. 20.000.000,-,” jelasnya.

 

Kapolsek pun pada kesempatan itu menghimbau kepada Masyarakat untuk selalu waspada dengan intensitas curah hujan tinggi saat ini, guna meminimalisir dampak bilamana bencana alam tanah longsor kembali terjadi.

 

“Bagi Warga Masyarakat yang bermukim pada daerah yang disinyalir rawan longsor apabila terjadi hujan deras agar segera mengungsi sementara ke tempat yang lebih aman,” tutupnya.(*)

Editor : Cecep

 

 

 

Berita Terkait

Pemkab Lebak Matangkan Rencana Relokasi PKL Rangkasbitung
Kapolres Pidie Jaya Cek Dapur SPPG di Bandar Dua, Pastikan MBG Tersalurkan Berkualitas
Polda Metro Jaya Gelar Pembinaan dan Pemulihan Profesi (Binlihprof) untuk Tingkatkan Etika dan Integritas Anggota Polri
Momentum Hari Pahlawan Nasional: Forwatu Banten: Cari Pahlawan Untuk Ibu Rukiyah Yang Tinggal di Rumah Rusak Dekat Kantor Bupati Lebak
Polres Pidie Gelar Upacara Hari Pahlawan 2025
Direktorat Lalu Lintas Polda Sulsel Gelar Press Conference Bahas Dakgar, Lakalantas, ETLE, dan Balap Liar
Polres Pidie Jaya Gelar Upacara Hari Pahlawan, Kapolres Tekankan Teladan Perjuangan untuk Generasi Bangsa
Anggota Polsek Rangkasbitung Polres Lebak Patroli Dialogis Ke Pasar Rangkasbitung di Jalan Sunan Kalijaga
Berita ini 1 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Selasa, 11 November 2025 - 19:46 WIB

Pemkab Lebak Matangkan Rencana Relokasi PKL Rangkasbitung

Selasa, 11 November 2025 - 17:14 WIB

Kapolres Pidie Jaya Cek Dapur SPPG di Bandar Dua, Pastikan MBG Tersalurkan Berkualitas

Selasa, 11 November 2025 - 16:40 WIB

Polda Metro Jaya Gelar Pembinaan dan Pemulihan Profesi (Binlihprof) untuk Tingkatkan Etika dan Integritas Anggota Polri

Senin, 10 November 2025 - 21:07 WIB

Momentum Hari Pahlawan Nasional: Forwatu Banten: Cari Pahlawan Untuk Ibu Rukiyah Yang Tinggal di Rumah Rusak Dekat Kantor Bupati Lebak

Senin, 10 November 2025 - 17:28 WIB

Polres Pidie Gelar Upacara Hari Pahlawan 2025

Berita Terbaru

Nasional

Rapat Khusus di Halim Sebelum Kunjungan ke Australia

Rabu, 12 Nov 2025 - 00:31 WIB

Berita

Pemkab Lebak Matangkan Rencana Relokasi PKL Rangkasbitung

Selasa, 11 Nov 2025 - 19:46 WIB