Firman Dandy:Berharap Para atlet mampu Harumkan Nama Aceh Timur Di Pora Pidie

- Jurnalis

Senin, 5 Desember 2022 - 12:41 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KeizalinNews.com Aceh Timur-Sebagai persiapan menghadapi Pekan Olahraga Aceh (Pora) XIV 2022 di Kabupaten Pidie, KONI Aceh Timur Akan menggelar rapat koordinasi (Rakor) bersama pengurus cabang olahraga pada hari Selasa (6/12).

PJ bupati Aceh Timur Ir Mahyuddin melalui Ketua KONI Aceh Timur, Dr. Firman Dandy, SE, M.Si kepada awak media Senin (5/12/2022)

Baca Juga :  Sijago merah kembali melahap perkebunan serai wangi milik warga Desa alur cincin kecamatan pintu rime Gayo kabupaten Bener Meriah.

berharap dengan dukungan semua pihak,serta para atlet Aceh Timur mampu memberikan hasil maksimal untuk mengharumkan nama kabupaten Aceh timur dalam kejuaraan Pora di Pidie.ujar ketua KONI Aceh Timur yang akrab disapa Bang Dandy.

Lanjutnya Dandy, mengaku bahagia melihat begitu antusiasnya pengurus KONI dan cabor di Aceh Timur mempersiapkan atlet dan pendukung lainnya menjelang pelaksanaan Pora.

Baca Juga :  Lima Puluh Satu Personel Polres Way Kanan Naik Pangkat Periode 1 Januari 2024

“Insya Allah, berkat dukungan kita semua, Kontingen Aceh Timur bertekad tampil maksimal.

Dandy juga melanjutkan, persiapan sejak awal dan didukung semua stakeholder akan sangat membantu suksesnya Kontingen Aceh Timur di ajang Pora XIV.pungkas ketua KONI Aceh Timur ini.Pungkas Dr.Firman Dandy,SE.M.Si ketua KONI Aceh Timur.[]

Berita Terkait

Ketua PJS Bener Meriah Kiki Arifa Ber,harap Pihak Kepolisian Bertindak Tegas Tentang Kasus Penganiayaan Mantan Istri Di Bener Meriah
Safari Jum’at di Kampung Jamat, Kapolres Aceh Tengah Ajak Perkuat Silaturahmi dan Pengawasan Anak dari Kejahatan
Dandim Aceh Tengah Serah Kunci Rumah RTLH Program TNI Manunggal Membangun Desa Ke Pada Buk Kasmawati Sebagai Penerima.
Jumat Berkah, Kapolres Aceh Tengah Tinjau Korban Kebakaran di Delung Sekinel dan Salurkan Bantuan
Letkol.Inf.Raden Herman Sasmita.Komandan Kodim 0106/Aceh Tengah Serahkan Kunci Rumah ke Ibu Kasmawati
Selesai Bangun Rumah, Dandim 0106/Aceh Tengah Serahkan Kunci Rumah ke Ibu Kasmawati
Pangdam Iskandar Muda Tanda Tangani Surat Penutupan TMMD ke-126 di Aceh Tengah
Jalan Penghubung Menuju Perkebunan Desa Kute Keramil Rampung 100 Persen Lewat Program TMMD Ke-126 Reguler
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 7 November 2025 - 19:30 WIB

Ketua PJS Bener Meriah Kiki Arifa Ber,harap Pihak Kepolisian Bertindak Tegas Tentang Kasus Penganiayaan Mantan Istri Di Bener Meriah

Jumat, 7 November 2025 - 18:38 WIB

Safari Jum’at di Kampung Jamat, Kapolres Aceh Tengah Ajak Perkuat Silaturahmi dan Pengawasan Anak dari Kejahatan

Jumat, 7 November 2025 - 14:20 WIB

Dandim Aceh Tengah Serah Kunci Rumah RTLH Program TNI Manunggal Membangun Desa Ke Pada Buk Kasmawati Sebagai Penerima.

Jumat, 7 November 2025 - 14:00 WIB

Jumat Berkah, Kapolres Aceh Tengah Tinjau Korban Kebakaran di Delung Sekinel dan Salurkan Bantuan

Jumat, 7 November 2025 - 13:35 WIB

Letkol.Inf.Raden Herman Sasmita.Komandan Kodim 0106/Aceh Tengah Serahkan Kunci Rumah ke Ibu Kasmawati

Berita Terbaru

Berita TNI Dan Polri

KODAERAL III GELAR DOA BERSAMA DALAM RANGKA PERINGATI HARI PAHLAWAN

Jumat, 7 Nov 2025 - 22:46 WIB

Berita TNI Dan Polri

JAGA SILATURAHMI, KOWAL KODAERAL III LAKSANAKAN PERTEMUAN RUTIN

Jumat, 7 Nov 2025 - 22:38 WIB

Berita TNI Dan Polri

Kodim 0614/Kota Cirebon Gelar Kegiatan KB Kesehatan di Kel. Argasunya

Jumat, 7 Nov 2025 - 21:16 WIB