Ferry Irawan Apresiasi Partai Perindo Jadi Wadah Generasi Muda yang Melek Politik

- Jurnalis

Senin, 14 November 2022 - 02:27 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KEIZALINNEWS Jakarta – Bakal calon legislatif (Bacaleg) Partai Persatuan Indonesia (Perindo) Ferry Irawan menyatakan sangat pentingnya regenerasi di dunia politik. Untuk itu, ia menilai di Senayan perlu adanya partisipasi dari kalangan muda.

Dengan begitu, perlu wadah bagi pemuda yang sudah mempunyai keinginan untuk mendalami dan mengimplementasikan kemauan mereka.

Terkait hal tersebut, Ferry mengapresiasi Partai Perindo. Menurutnya, partai besutan Hary Tanoesoedibjo ini saat ini sudah menjadi wadah yang cocok bagi kalangan muda dengan segala insfratruktur pendukungnya.

Baca Juga :  Apel Siaga Pemenangan Pemilu 2024 dan Konsolidasi Partai Keadilan Sejahtera Jakarta Barat

“Saya melihat di Instagram, bagaimana (masifnya) sosialisasi Perindo dengan anak-anak muda,” kata Ferry dalam Podcast Aksi Nyata Perindo, Minggu (13/11/2022).

Pria berusia 45 tahun ini melanjutkan, setelah ia bergabung dengan Partai Perindo membuat dirinya bertemu dengan beberapa rekan sekolahnya dulu. Hal ini semakin membuktikan Partai Perindo menjadi favorit politikus muda.

Baca Juga :  Cara Berpikir agar Tidak Merasa Paling Benar

“Sahabat lama saya zaman SD-SMP, ternyata mereka sudah ada di sini,” ucapnya.

“Begitu saya melihat, ya memang inilah Perindo, dengan begitu visi misinya yang bagus, mereka bisa meng-grab kaum milenial anak-anak muda,” sambungnya.(red/ja)

Berita Terkait

Presiden Prabowo Sambut Presiden Lula Da Silva Dalam Upacara Kenegaraan Di Istana Merdeka
King Badak Dukung Langkah Mentri Purbaya: Untuk Membasmi Para Korupsi
Pembubaran DPR Sah-Sah Saja: Meski Sulit Terwujut: dan Itu Bentuk Kekecewaan Rakyat
Tokoh Muda Lebak, Khaerul Umam Mengajak Semua Pihak Mensupport Bupati Hasby Mengakselerasi Pembangunan Dengan Sinergitas Dan Semangat Kebersamaan
Ketua Umum Badak Banten Mengucapkan Selamat Hari Dirgahayu Kemerdekaan Republik Indonesia
Kerja Bakti Pembangunan Jalan Lingkungan Kampung Kalanganyar RT 03 RW 01
Supriadi Gagal Nyaleg, Lolos PPPK Di BKD Tanjung Jabung Barat. Kadis BKD Tanjabar Santai Saja
DPC PPP Belitung Gelar Rapat Konsolidasi Menghadapi Pemilu 2029 K
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 23 Oktober 2025 - 18:17 WIB

Presiden Prabowo Sambut Presiden Lula Da Silva Dalam Upacara Kenegaraan Di Istana Merdeka

Minggu, 19 Oktober 2025 - 13:28 WIB

King Badak Dukung Langkah Mentri Purbaya: Untuk Membasmi Para Korupsi

Senin, 25 Agustus 2025 - 18:44 WIB

Pembubaran DPR Sah-Sah Saja: Meski Sulit Terwujut: dan Itu Bentuk Kekecewaan Rakyat

Rabu, 20 Agustus 2025 - 00:27 WIB

Tokoh Muda Lebak, Khaerul Umam Mengajak Semua Pihak Mensupport Bupati Hasby Mengakselerasi Pembangunan Dengan Sinergitas Dan Semangat Kebersamaan

Sabtu, 19 Juli 2025 - 16:20 WIB

Ketua Umum Badak Banten Mengucapkan Selamat Hari Dirgahayu Kemerdekaan Republik Indonesia

Berita Terbaru

Berita TNI Dan Polri

SESKOAL MENERIMA KUNJUNGAN KAPENTAK SESKO TNI

Kamis, 13 Nov 2025 - 18:13 WIB