ERATKAN SILATURAHMI BABINSA KORAMIL 1703-02/TIGI ANJANGSANA KE RUMAH WARGA

- Jurnalis

Senin, 7 November 2022 - 07:53 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KeizalinNews.com Tigi — Sebagai aparat teritorial yang harus selalu dekat dengan warganya, maka Babinsa Koramil 02/Tigi Kodim 1703/Deiyai Sertu Habel Badii melaksanakan anjangsana ke rumah warga di desa binaan, Senin (07/11/2022).

Babinsa Sertu Habel Badii menyambangi kediaman bapak Rhein Pakage di Kampung Atouda, Distrik Tigi, Kabupaten Deiyai.

“Selain untuk silaturahmi dan anjangsana, ini juga dapat dijadikan sarana untuk lebih mengeratkan hubungan emosional antara Babinsa dengan warga desa binaan guna mewujudkan kemanunggalan TNI dengan Rakyat,” jelasnya.

Baca Juga :  Patroli Presisi: Langkah Strategis Polres Pidie Jaya dan Warga untuk Keamanan Berkelanjutan

Di luar itu lanjutnya, kegiatan anjangsana ini juga bermanfaat bagi Babinsa dalam pelaksanaan tugas menyerap informasi tentang Puldatater yang langsung diperoleh dari warga.

“Dalam kegiatan anjangsana ini juga, Babinsa bisa menyampaikan informasi penting kepada warga desa binaan, terutama terkait perkembangan terkini.

Baca Juga :  LANTAMAL III JAKARTA LAKSANAKAN APEL GABUNGAN DAN UPACARA PENAIKAN BENDERA

Sementara, bapak Rhein Pakage menyampaikan ucapan terima kasih kepada Babinsa yang selalu peduli dengan kondisi wilayah dan warga di desa binaannya.

“Kami sangat senang dengan kehadiran Pak Babinsa dimana selama ini sering membantu kami apabila ada kegiatan di kampung, semoga bapak Babinsa selalu diberikan kesehatan dalam mengemban tugas di wilayah,” ucapnya.  (Hera)

Berita Terkait

Polres Pidie Gelar Upacara Hari Pahlawan 2025
TELADANI PATRIOTISME, KODAERAL III GELAR UPACARA HARI PAHLAWAN
DANKODAERAL III HADIRI UPACARA TABUR BUNGA DI LAUT DALAM RANGKA PERINGATAN HARI PAHLAWAN 2025
Polres Pidie Jaya Gelar Upacara Hari Pahlawan, Kapolres Tekankan Teladan Perjuangan untuk Generasi Bangsa
Polres Pidie Lakukan Monitoring Ketersediaan BBM di SPBU
PERERAT NAVY BROTHERHOOD, KODAERAL III SAMBUT KEDATANGAN KAPAL SINGAPURA
KODAERAL III GELAR DOA BERSAMA DALAM RANGKA PERINGATI HARI PAHLAWAN
JAGA SILATURAHMI, KOWAL KODAERAL III LAKSANAKAN PERTEMUAN RUTIN
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 10 November 2025 - 17:28 WIB

Polres Pidie Gelar Upacara Hari Pahlawan 2025

Senin, 10 November 2025 - 16:22 WIB

TELADANI PATRIOTISME, KODAERAL III GELAR UPACARA HARI PAHLAWAN

Senin, 10 November 2025 - 16:17 WIB

DANKODAERAL III HADIRI UPACARA TABUR BUNGA DI LAUT DALAM RANGKA PERINGATAN HARI PAHLAWAN 2025

Senin, 10 November 2025 - 09:37 WIB

Polres Pidie Jaya Gelar Upacara Hari Pahlawan, Kapolres Tekankan Teladan Perjuangan untuk Generasi Bangsa

Senin, 10 November 2025 - 05:52 WIB

Polres Pidie Lakukan Monitoring Ketersediaan BBM di SPBU

Berita Terbaru

Uncategorized

Perbarui Data Wilayah, Babinsa Komsos Dengan Aparatur Desa

Selasa, 11 Nov 2025 - 07:54 WIB