JELANG PENUTUPAN, DANSATGAS TMMD KE-115 KODIM 1708/BN CEK KUALITAS PEKERJAAN SATGAS TMMD

- Jurnalis

Jumat, 4 November 2022 - 12:47 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KeizalinNews.com Biak — Seminggu menjelang penutupan program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-115 Kodim 1708/BN progres sasaran fisik sudah mencapai 90 persen. Untuk memastikan kualitas pekerjaan Komandan Satuan Tugas (Dansatgas) TMMD Letkol Inf J. Daniel P. Manalu, S.H. M.I. Pol mengecek langsung ke lokasi sasaran fisik dengan berjalan kaki, di Kampung Sorido, Distrik Biak Kota, Kabupaten Biak Numfor, Jum’at (04/11/2022).

Peninjauan tersebut dilakukan untuk mengecek seluruh pekerjaan yang sudah diprogramkan dalam pelaksanaann TMMD, Tidak hanya sekedar cek perkembangan, dan kendala yang ada, melainkan mengecek kualitas perkerjaan juga.

Baca Juga :  Polda Metro dan Kodam Jaya Rapat Bahas Pengamanan Antisipasi akan Adanya Penyesuaian Harga BBM

Dalam hal ini Dansatgas TMMD Ke-115 mengatakan, Saya tidak ingin pengerjaan asal jadi, kualitas dan kerapian bagian terpenting.

“Ini kebutuhan warga jadi tidak boleh asal jadi, kualitas harus paling diutamakan guna dapat di manfaatkan dalam kurun waktu yang lama,” ucap Dansatgas sembari mengecek kondisi bangunan.

Untuk memastikan Keramik menempel baik dengan semen Dansatgas berkesempatan mengetuk-ngetuk keramik, Dansatgas juga memerintahkan anggotanya untuk melepas Keramik yang kosong.

“Itu keramik yang kosong agar segera diblepas dan diperbaiki,” ucap Dansatgas.

Baca Juga :  Polres Bener Meriah Gelar Konferensi Pers Terkait Pengungkapan Kasus Narkoba

Disamping meninjau sasaran bangunan Dansatgas juga menyempatkan berdialog dengan Ibu Tina Korwa (pemilik rumah No.4)
terkait pembangunan sasaran fisik TMMD Ke-115.

IbuTina Korwa mengaku senang, dan sangat berterima kasih dengan adanya program TMMD ini, saya berharap kedepan tentunya program semacam ini akan bisa mereka nikmati kembali,” ujar Ibu Tina Korwa.

Sebelum meninggalkan lokasi bangunan Dansatgas menghimbau tukang-tukang senior untuk mengkaderisasi para tukang guna menghadapi TMMD yang akan datang,” kata Dansatgas. (Hera)

Berita Terkait

KODAERAL III GELAR DOA BERSAMA DALAM RANGKA PERINGATI HARI PAHLAWAN
JAGA SILATURAHMI, KOWAL KODAERAL III LAKSANAKAN PERTEMUAN RUTIN
Kodim 0614/Kota Cirebon Gelar Kegiatan KB Kesehatan di Kel. Argasunya
Kapolres Pidie Jaya Tinjau Pengamanan Sidang Pleno Dewan Hakim MTQ Aceh XXXVII di Aula Cot Trieng-I
Sat Samapta Polres Pidie Jaya Kawal MTQ Aceh XXXVII dengan Patroli Sepeda
Tuntas Sesuai Target, TMMD Ke-126 Kodim 1505/Tidore Bawa Senyum di Tengah Masyarakat
Perkuat Mitigasi Bencana, Personel Kodim 1710/Mimika Ikuti Apel Kesiapsiagaan Bencana Hidrometeorologi 2025
Kasum TNI Pimpin Taklimat Akhir Audit Ketaatan dan Kinerja Itjen TNI Periode IV TA 2025
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 7 November 2025 - 22:46 WIB

KODAERAL III GELAR DOA BERSAMA DALAM RANGKA PERINGATI HARI PAHLAWAN

Jumat, 7 November 2025 - 22:38 WIB

JAGA SILATURAHMI, KOWAL KODAERAL III LAKSANAKAN PERTEMUAN RUTIN

Jumat, 7 November 2025 - 21:16 WIB

Kodim 0614/Kota Cirebon Gelar Kegiatan KB Kesehatan di Kel. Argasunya

Jumat, 7 November 2025 - 17:19 WIB

Kapolres Pidie Jaya Tinjau Pengamanan Sidang Pleno Dewan Hakim MTQ Aceh XXXVII di Aula Cot Trieng-I

Jumat, 7 November 2025 - 09:01 WIB

Sat Samapta Polres Pidie Jaya Kawal MTQ Aceh XXXVII dengan Patroli Sepeda

Berita Terbaru

Berita TNI Dan Polri

KODAERAL III GELAR DOA BERSAMA DALAM RANGKA PERINGATI HARI PAHLAWAN

Jumat, 7 Nov 2025 - 22:46 WIB

Berita TNI Dan Polri

JAGA SILATURAHMI, KOWAL KODAERAL III LAKSANAKAN PERTEMUAN RUTIN

Jumat, 7 Nov 2025 - 22:38 WIB

Berita TNI Dan Polri

Kodim 0614/Kota Cirebon Gelar Kegiatan KB Kesehatan di Kel. Argasunya

Jumat, 7 Nov 2025 - 21:16 WIB