Sinergitas Satgas TMMD dan Masyarakat Gotong royong Bersihkan Lingkungan Desa.

- Jurnalis

Sabtu, 29 Oktober 2022 - 06:27 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Keizalinnews.com Pidie– Guna terciptanya lingkungan yang bersih anggota Satgas TMMD Ke-115 Kodim 0102/Pidie bersama masyarakat melaksankan Gotong royong membersihkan lingkungan desa, lapangan bola dan semak belukar yang ada di kanan kiri jalan bertempa di desa Lhok Igueh kecamatan Tiro kabupaten Pidie, Jumat (28 10/2022)

Danramil 15/Tiro Kapten Inf Rusli Legino  mengatakan kegiatan Gotong royong ini sebagai wujud kepedulian satgas TMMD terhadap masyarakat dan kebersihan lingkungan sekitar yang dapat mencerminkan kemanungalan TNI dengan rakayak

“Sasaran kegiatan saat ini kita fokus   membersihkan semak belukar yang ada sepanjang kanan kiri jalan dan membersihkan sekeliling lapangan bola kaki yang merupakan sebagai sarana masyarakat setempat berolahraga di sore hari” Ujar Danramil Tiro

Baca Juga :  Pembinaan Peningkatan Kemampuan KB TNI Oleh Kodim 0505/JT

Lebih lanjut Ia mengatakan, sikap gotong royong ini bukalah hal yang baru bagi masyarakat kita namun di akhir akhir ini tradisi gotong royong sudah mulai memudar di kalangan masyarakat apa lagi di kalangan generasi muda saat ini dan hal ini harus kita galakkan kembali kepada masyarakat sebagai upaya membangun kebersamaa, kekompakan dan rasa saling memiliki. Tuturnya.

Baca Juga :  Serka Mukoddas Monitoring Giat Serbuan Vaksinasi Koramil 01/Tamansari

Maskur kepala pemuda setempat mewakili masyarakat Lhok Igueh dirinya mengucapkan terikasih kepada satgas TMMD yang telah bekerja sama dengan masyarakat dalam kegiatan gotong royong ini.

“Saya mewakili masyarakat Lhok Igueh mengucapkan terikasih kepada pihak TNI dan satgas TMMD semua berkat kegiatan gotong royong bersama ini sehingga lingkung desa dan lapangan bola kami sudah rapi dan bersih” Ucap ketua Pemuda. (*)

Berita Terkait

Peserta Aksi Bakar 1 Unit Kantor Avdeling dan 14 Pos Jaga Milik PTPN Kebun Cot Girek
Momentum Hari Pahlawan Nasional: Forwatu Banten: Cari Pahlawan Untuk Ibu Rukiyah Yang Tinggal di Rumah Rusak Dekat Kantor Bupati Lebak
Panesehat Relawan Prabowo Gibran Xperience (PGX) Aceh Minta Kapolda Aceh Usut Dalang Pembakaran Kantor PTPN IV
Polres Pidie Gelar Upacara Hari Pahlawan 2025
TELADANI PATRIOTISME, KODAERAL III GELAR UPACARA HARI PAHLAWAN
DANKODAERAL III HADIRI UPACARA TABUR BUNGA DI LAUT DALAM RANGKA PERINGATAN HARI PAHLAWAN 2025
Warga Blitar Terlantar di Banda Aceh Dipulangkan atas Peran dan Bantuan Haji Uma
Plt Sekda Aceh Timur Bertindak Sebagai Pembina Upacara Pada Peringatan Hari Pahlawan Tahun 2025
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 10 November 2025 - 22:10 WIB

Peserta Aksi Bakar 1 Unit Kantor Avdeling dan 14 Pos Jaga Milik PTPN Kebun Cot Girek

Senin, 10 November 2025 - 21:07 WIB

Momentum Hari Pahlawan Nasional: Forwatu Banten: Cari Pahlawan Untuk Ibu Rukiyah Yang Tinggal di Rumah Rusak Dekat Kantor Bupati Lebak

Senin, 10 November 2025 - 17:28 WIB

Polres Pidie Gelar Upacara Hari Pahlawan 2025

Senin, 10 November 2025 - 16:22 WIB

TELADANI PATRIOTISME, KODAERAL III GELAR UPACARA HARI PAHLAWAN

Senin, 10 November 2025 - 16:17 WIB

DANKODAERAL III HADIRI UPACARA TABUR BUNGA DI LAUT DALAM RANGKA PERINGATAN HARI PAHLAWAN 2025

Berita Terbaru

Uncategorized

Perbarui Data Wilayah, Babinsa Komsos Dengan Aparatur Desa

Selasa, 11 Nov 2025 - 07:54 WIB