Peringati HUT TNI Ke-77, Lanal Simeulue Ikut Serta Sukseskan Water Trappen Pecahkan Rekor MURI

- Jurnalis

Rabu, 5 Oktober 2022 - 17:49 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KeizalinNews.com Simeulue — Pangkalan TNI AL (Lanal) Simeulue melaksanakan kegiatan Water Trappen dalam rangka memeriahkan HUT TNI Ke-77 Tahun 2022 dengan tema “TNI ADALAH KITA”, bertempat di Perairan Mako Lanal Simeulue, Rabu (05/10/2022).

Water Trappen ini dilaksanakan serentak di 77 lokasi pada satuan jajaran TNI AL diseluruh Indonesia untuk memecahkan rekor MURI dengan peserta terbanyak.

Baca Juga :  TNI AL LANAL PALEMBANG GENJOT PROGRAM VAKSINASI NASIONAL COVID-19

Komandan Lanal Simeulue Letkol Laut (P) Hendra Dwinanto pimpin langsung kegiatan Water Trappen yang diikuti 50 peserta, yang salah satunya adalah peserta termuda berusia 8 tahun. Waktu yang dilaksanakan dalam Water Trappen adalah 30 menit, dimana para peserta melaksanakan teknik mengapung tanpa alat, yang disertai dengan gerakan berirama untuk membentuk formasi bendera merah putih dan angka 77 sebagai simbol HUT Ke-77 TNI dengan menggunakan ikat kepala berwarna merah dan putih sebagai warna bendera Negara Kesatuan Republik Indonesia.

Baca Juga :  PRAJURIT PETARUNG YONMARHANLAN IV IKUTI UPACARA HUT KE-76 KORPS MARINIR

(Hera)

(Sumber Pen Lanal Simeuleu)

Berita Terkait

Patroli Dialogis Polsek Grong-Grong Ciptakan Rasa Aman di Malam Hari
Jumat Berkah, Polwan Polres Pidie Jaya Bagikan Nasi dan Patroli Wujudkan Polisi Peduli
Kapolres Pidie Jaya Tegaskan Komitmen Dengar dan Tindaklanjuti Aspirasi Masyarakat
Kapolres Pidie Jaya Serahkan Beras SPHP Secara Simbolis, Dukung Gerakan Pangan Murah
Kapolres Pidie Jaya Tekankan Disiplin, Antinarkoba, dan Anti-Hedon dalam Apel Gaktibplin
Jeip Kupi Ngon Rakan, Wadah Sinergi Polres Pidie Dengan Instansi Lintas Sektoral
PERWIRA SISWA DIKREG SESKOAL ANGKATAN KE-64 TA 2025 IKUTI KULIAH UMUM DARI LAKSDA TNI (PURN) KRESNO BUNTORO, S.H., LL.M., Ph.D.
Babinsa Panjunan Dampingi Lurah dan Nakes Salurkan Bantuan untuk Balita Gizi Buruk
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 17 Oktober 2025 - 18:53 WIB

Patroli Dialogis Polsek Grong-Grong Ciptakan Rasa Aman di Malam Hari

Jumat, 17 Oktober 2025 - 17:16 WIB

Jumat Berkah, Polwan Polres Pidie Jaya Bagikan Nasi dan Patroli Wujudkan Polisi Peduli

Kamis, 16 Oktober 2025 - 21:21 WIB

Kapolres Pidie Jaya Serahkan Beras SPHP Secara Simbolis, Dukung Gerakan Pangan Murah

Kamis, 16 Oktober 2025 - 15:25 WIB

Kapolres Pidie Jaya Tekankan Disiplin, Antinarkoba, dan Anti-Hedon dalam Apel Gaktibplin

Kamis, 16 Oktober 2025 - 14:10 WIB

Jeip Kupi Ngon Rakan, Wadah Sinergi Polres Pidie Dengan Instansi Lintas Sektoral

Berita Terbaru