Pangkalan TNI AL Bandung Terima Kunjungan Tim Uji Petik Ir Koarmada I

- Jurnalis

Selasa, 2 Agustus 2022 - 11:52 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KeizalinNews.com Bandung — Komandan Pangkalan TNI AL I (Danlanal) Bandung Kolonel Laut (KH/W) Dr. Renny Setiowati., S.T., M.Sc.,M.Tr. Hanla., didampingi Palaksa dan Perwira Staf Lanal Bandung menerima kunjungan Tim Uji Petik Ir Koarmada I antara lain Irops It Koarmada I Letkol Laut (P) Muanam Soleh selaku Ketua Tim, Irben It Koarmada I Letkol Laut (S) Dr. Ceppi Hilmansyah, S.E., dan Operator Peltu Fadlan, di Mako Lanal Bandung, Jalan Aria Jipang No. 8 Kota Bandung, Selasa (02/08/2022).

Baca Juga :  Kapolres PALI Melalui Polsek Penukal Utara Salurkan Bansos Kepada Masyarakat

Maksud dan tujuan kegiatan tersebut sebagai fungsi pembinaan, pengawasan, pengendalian serta pengontrolan sebagai tindakan prefentif dalam rangka mengantisipasi kemungkinan penurunan kinerja prajurit juga terhadap semua tugas dan pekerjaan serta peralatan/perlengkapan yang ada di Lanal Bandung.

Danlanal Bandung menyampaikan ucapan selamat datang kepada Tim Uji Petik It Koarmada I yang telah berkenan hadir di Mako Lanal Bandung, dimana kegiatan tersebut merupakan suatu kehormatan bagi Lanal Bandung yang telah diberi kesempatan untuk mendapatkan kunjungan dari Tim Uji Petik Ir Koarmada I dikarenakan kegiatan Uji Petik di lingkungan TNI AL merupakan rangkaian fungsi pembinaan, pengawasan dan pengendalian serta tindakan prefentif dalam rangka mengantisifasi kemungkinan menurunnya kinerja prajurit.

Baca Juga :  DAMPINGI KASAL, DANLANTAMAL III JAKARTA IKUTI SHOLAT IDUL FITRI BERSAMA 1444 H/2023 M

Selain itu, Danlanal Bandung berharap dengan adanya kunjungan ini dapat memberikan masukan yang positif, utuh dan terpadu yang produknya berupa saran dan koreksi untuk perbaikan organisasi Lanal Bandung saat ini maupun dimasa yang akan mendatang.

(Hera)

(Sumber Pen Lanal Bandung)

Berita Terkait

Kapolres Pidie Jaya Cek Dapur SPPG di Bandar Dua, Pastikan MBG Tersalurkan Berkualitas
Polres Pidie Gelar Upacara Hari Pahlawan 2025
TELADANI PATRIOTISME, KODAERAL III GELAR UPACARA HARI PAHLAWAN
DANKODAERAL III HADIRI UPACARA TABUR BUNGA DI LAUT DALAM RANGKA PERINGATAN HARI PAHLAWAN 2025
Polres Pidie Jaya Gelar Upacara Hari Pahlawan, Kapolres Tekankan Teladan Perjuangan untuk Generasi Bangsa
Polres Pidie Lakukan Monitoring Ketersediaan BBM di SPBU
PERERAT NAVY BROTHERHOOD, KODAERAL III SAMBUT KEDATANGAN KAPAL SINGAPURA
KODAERAL III GELAR DOA BERSAMA DALAM RANGKA PERINGATI HARI PAHLAWAN
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 11 November 2025 - 17:14 WIB

Kapolres Pidie Jaya Cek Dapur SPPG di Bandar Dua, Pastikan MBG Tersalurkan Berkualitas

Senin, 10 November 2025 - 17:28 WIB

Polres Pidie Gelar Upacara Hari Pahlawan 2025

Senin, 10 November 2025 - 16:22 WIB

TELADANI PATRIOTISME, KODAERAL III GELAR UPACARA HARI PAHLAWAN

Senin, 10 November 2025 - 16:17 WIB

DANKODAERAL III HADIRI UPACARA TABUR BUNGA DI LAUT DALAM RANGKA PERINGATAN HARI PAHLAWAN 2025

Senin, 10 November 2025 - 09:37 WIB

Polres Pidie Jaya Gelar Upacara Hari Pahlawan, Kapolres Tekankan Teladan Perjuangan untuk Generasi Bangsa

Berita Terbaru

Pemerintahan

Jajaran Pemkab Bima Gelar Upacara Hari Pahlawan

Selasa, 11 Nov 2025 - 19:14 WIB