Babinsa Koramil 04 Gambir Sertu Riadi Pantau Pelatihan dan Simulasi Pemadam Kebakaran

- Jurnalis

Senin, 25 Juli 2022 - 14:56 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KeizalinNews.com Jakarta Pusat — Babinsa Kebon Kelapa Koramil 04 Gambir Sertu Riadi pantau pelaksanaan pelatihan dan simulasi pemadam kebakaran di kantor sekretariat RW 02 Kelurahan Kebon Kelapa Kecamatan Gambir. Senin, (25/07/2022).

Dari pantauan yang dilakukan Babinsa menyampaikan, bahwa kegiatan bertujuan untuk memberi pembinaan kepada staf, pegawai dan warga dalam mencegah terjadinya kebakaran.

“Sekitar pukul 10.00 tadi, Sudin damkar yang dipimpin Putut Jantoko Kasi pencegahan membuka sosialisasi penanggulangan kebakaran membuka kegiatan. Dalam Sosialisasi tersebut, Kasi menjelaskan berbagai hal tentang penggunaan alat damkar, penggunaan tabung gas rumah tangga secara aman, hingga upaya pencegahan kebakaran lainnya, ujar Sertu Riadi menjelaskan kepada media.

Baca Juga :  Ketua Komisi III: Polri Berhasil Aktualisasi Peran Pelayanan Masyarakat

Kegiatan yang juga menerapkan protokol kesehatan tersebut diikuti oleh sejumlah elemen diantaranya Kapospol Pecenongan Iptu Jananto ; Bimaspol Kebon Kelapa Aiptu Fery L; Ketua RW 02 bapak Suryadi; ketua RT se RW 02 Kebon Kelapa; FKDM Kebon Kelapa serta PKK Kebon Kelapa.

Baca Juga :  4 Pilar Taman Sari Melaksanakan Vaksinasi Anak Usia 6 Hingga 11 Tahun

Beberapa warga juga terlihat hadir mengikuti sosialisasi. Kehadiran warga tersebut merupakan perwakilan dari beberapa wilayah untuk turut menyaksikan pelatihan dan simulasi yang berikan dan dipraktekan oleh 10 petugas pemadam kebakaran.

(Hera)

(Sumber Kodim 0501/JP)

Berita Terkait

Pemerintah Hadir Nyata di Gome: Aula Pertemuan Jadi Simpul Aspirasi Warga
Tim Wasev TMMD ke-126 Tinjau Langsung Progres Pembangunan di Oba Selatan
Atasi Krisis Air Bersih, Satgas TMMD Ke-126 Kodim 1505/Tidore Bangun 4 Titik Sumur Bor di Oba Selatan “TNI Manunggal Air”
Satgas TMMD ke-126 Kodim 1505/Tidore Berikan Penyuluhan Bahaya Narkoba kepada Pelajar
Panglima TNI Tinjau Pembangunan Fasilitas Latihan Multidimensi di Pusdiklat Kopassus Batujajar
Kodim 1715/Yahukimo Melaksanakan Renovasi Rumah Tidak Layak Huni Dalam Rangka Memperingati HUT Korem 172/PWY Ke-62
KUNJUNGI SESKOAL, DANPASPAMPRES BERIKAN KULIAH UMUM KEPADA PASIS DIKREG SESKOAL ANGKATAN KE-64 TA 2025
Kapolres Pidie Jaya Buka Survival Camp IV 2025: Latih Insting, Adrenalin, dan Kepedulian Generasi Muda
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 26 Oktober 2025 - 23:13 WIB

Pemerintah Hadir Nyata di Gome: Aula Pertemuan Jadi Simpul Aspirasi Warga

Minggu, 26 Oktober 2025 - 23:06 WIB

Tim Wasev TMMD ke-126 Tinjau Langsung Progres Pembangunan di Oba Selatan

Minggu, 26 Oktober 2025 - 23:00 WIB

Atasi Krisis Air Bersih, Satgas TMMD Ke-126 Kodim 1505/Tidore Bangun 4 Titik Sumur Bor di Oba Selatan “TNI Manunggal Air”

Minggu, 26 Oktober 2025 - 22:55 WIB

Satgas TMMD ke-126 Kodim 1505/Tidore Berikan Penyuluhan Bahaya Narkoba kepada Pelajar

Minggu, 26 Oktober 2025 - 22:42 WIB

Kodim 1715/Yahukimo Melaksanakan Renovasi Rumah Tidak Layak Huni Dalam Rangka Memperingati HUT Korem 172/PWY Ke-62

Berita Terbaru

Berita TNI Dan Polri

Pemerintah Hadir Nyata di Gome: Aula Pertemuan Jadi Simpul Aspirasi Warga

Minggu, 26 Okt 2025 - 23:13 WIB

Berita TNI Dan Polri

Tim Wasev TMMD ke-126 Tinjau Langsung Progres Pembangunan di Oba Selatan

Minggu, 26 Okt 2025 - 23:06 WIB