Wabup Dailami Terima Kunjungan Utusan Kemenhub RI

- Jurnalis

Selasa, 10 Mei 2022 - 13:28 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Keizalinnews.com|Redelong- Wabup Dailami terima kunjungan Muhtaruddin dari Litbang/Badan Kebijakan Trasfortasi Kementerian Perhubungan Republik Indonesia. Senin (09-05-2022) di ruang PIV lantai dua Setdakab setempat

Audiensi dan Koordinasi yang berlangsung di ruang VIP lantai dua Setdakab Bener Meriah tersebut membahas tindak lanjut kajian pembangunan dry port di Kabupaten Bener Meriah Tahun 2022 melalui BRIN ( Badan Risert Investasi nasional)

Baca Juga :  Rampas Motor dan HP, 2 Geng Motor di Taman Sari Diringkus Polisi

Dalam pertemuan saat itu, Wabup Dailami tampak didampingi oleh Kadis Perhubungan Bener Meriah ABD. Gani, SP., M.Si, serta Sekdishub, Kabid Sarpras dan Kabid LLAJ.

Melalui Litbang Kementerian Perhubungan RI Wabup Dailami berharap agar pembangunan dry port di Kabupaten Bener Meriah dapat segera terealisasi dengan cepat.

Baca Juga :  Kapolda Sulsel meraih Pin emas Dari Menteri ATR/ BPN RI Terkait Penanganan Kejahatan Pertanahan

“Pembangunan dry port ini sangat penting, kerena jika fasilitas ini ada, maka pengemasan barang ekspor ke dalam kontainer (peti kemas) seperti kopi dapat langsung dilakukan di Bener Meriah, sehingga menjamin barang dari segi kualitas dan juga memudahkan pedagang untuk mengirim kopi ke luar negeri langsung dari Bener Meriah,”ucapnya.(Dio)

Berita Terkait

Patroli Dialogis Polsek Grong-Grong Ciptakan Rasa Aman di Malam Hari
Jumat Berkah, Polwan Polres Pidie Jaya Bagikan Nasi dan Patroli Wujudkan Polisi Peduli
Kapolres Pidie Jaya Tegaskan Komitmen Dengar dan Tindaklanjuti Aspirasi Masyarakat
Listrik Sering Padam, Ketua PPWI Buton Utara Harap Pemerintah Naikkan Status PLN dari Ranting ke Rayon
Kapolres Pidie Jaya Serahkan Beras SPHP Secara Simbolis, Dukung Gerakan Pangan Murah
Kapolres Pidie Jaya Tekankan Disiplin, Antinarkoba, dan Anti-Hedon dalam Apel Gaktibplin
Jeip Kupi Ngon Rakan, Wadah Sinergi Polres Pidie Dengan Instansi Lintas Sektoral
Perkuat Koordinasi, Kapolres Pidie Jaya Terima Silaturahmi Plt. Kadis Syariat Islam Bahas MTQ XXXII Aceh
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 17 Oktober 2025 - 18:53 WIB

Patroli Dialogis Polsek Grong-Grong Ciptakan Rasa Aman di Malam Hari

Jumat, 17 Oktober 2025 - 17:16 WIB

Jumat Berkah, Polwan Polres Pidie Jaya Bagikan Nasi dan Patroli Wujudkan Polisi Peduli

Kamis, 16 Oktober 2025 - 21:46 WIB

Listrik Sering Padam, Ketua PPWI Buton Utara Harap Pemerintah Naikkan Status PLN dari Ranting ke Rayon

Kamis, 16 Oktober 2025 - 21:21 WIB

Kapolres Pidie Jaya Serahkan Beras SPHP Secara Simbolis, Dukung Gerakan Pangan Murah

Kamis, 16 Oktober 2025 - 15:25 WIB

Kapolres Pidie Jaya Tekankan Disiplin, Antinarkoba, dan Anti-Hedon dalam Apel Gaktibplin

Berita Terbaru