Polres Simalungun Pasang Barikade Memisahkan Arus Lokasi Wisata Parapat dan Kota Pematangsiantar 

- Jurnalis

Minggu, 8 Mei 2022 - 11:07 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

 

KeizalinNews.com, Simalungun – Sampai dengan hari ini antusias masyarakat yang datang berkunjung ke Wilayah Pariwisata Super Prioritas Danau Toba Parapat masih terlihat padat. Untuk mengatasi macet di Parapat, Polres Simalungun memasang Barikade Memisahkan Arus ke Lokasi Wisata Parapat dan Kota Pematangsiantar. Minggu (8/5/2022).

Kapolres Simalungun Akbp Nicolas Dedy Arifianto, SH, SIK, MH melalui Plh.Kasi Humas Ipda Arwansyah ketika dikonfirmasi menjelaskan bahwa personel polres simalungun sampai saat ini masih siap siaga dijalur-jalur prioritas yang banyak dilintasi masyarakat di wilayah kabupaten simalungun.

Baca Juga :  Kakankemenag Pidie Jaya Ajak Masyarakat Untuk Salat Gerhana

Kata Arwansyah, “Sat Lantas Polres Simalungun dalam pelaksanaan Operasi Ketupat Toba-2022 membentuk Tim Kamseltibcarlantas yang bertujuan untuk dapat mengurai apabila terjadi kemacetan”.

“Dalam pelaksanaannya Tim juga dibagi sesuai zona atau Beat dititik-titik rawan terjadi kemacetan serta rawan bencana alam, di lokasi wisata parapat danau toba, Satuan Lalu lintas Polres Simalungun menerapkan rekayasa lalu lintas dengan memasang Barikade Memisahkan Arus ke Lokasi Wisata Parapat dan Kota Pematangsiantar”.

Baca Juga :  Jamin Kelancaran dan Kenyamanan Berkendara di Ruas Jalan Sinaksak, Polres Simalungun Pasang Brikade Sepanjang 3,8 Km

Kita berharap agar masyarakat tetap didalam jalur yang sudah ditentukan agar tidak terjadi lapisan kendaraan yang dapat mengakibatkan kemacetan, untuk itu mari kita bersama-sama dapat saling menghargai sesama pengguna jalan agar mudik sehat, mudik aman dan mudik lancar, dan samapai ketujuan dengan selamat, trimakasih. ujar arwansyah. (Rel)

Berita Terkait

Empat Sekolah Di Kota Bekasi Belum Pertanggungjawabkan Belanja BOSP Sesuai Ketentuan
PENGERJAAN REHABILITASI LAPANGAN BOLA DESA CANGKRING, DIDUGA KUAT TABRAK ATURAN
Bangun Desa Berintegritas, Pemerintah Tanah Abang Utara Gelar Sosialisasi Anti Korupsi dan Pendampingan Jaksa
Polres Pidie Jaya Gelar Upacara Hari Sumpah Pemuda ke-97, Kapolres Tekankan Semangat Persatuan dan Nasionalisme
Bangun Pemerintahan Bersih, Pemdes Tanah Abang Selatan Gelar Sosialisasi
Polres Bangka Barat Gelar Donor Darah Besok Pagi dalam Rangka HUT Ke-74 Humas Polri
Sinergi Polri dan Masyarakat PALI: Wujud Kebersamaan Jaga Stabilitas di Bumi Serepat Serasan
Diperiode 2025-2030: Edi Junaedi Resmi Jadi Ketua Forwal Lebak
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 8 November 2025 - 10:12 WIB

Empat Sekolah Di Kota Bekasi Belum Pertanggungjawabkan Belanja BOSP Sesuai Ketentuan

Rabu, 5 November 2025 - 10:53 WIB

PENGERJAAN REHABILITASI LAPANGAN BOLA DESA CANGKRING, DIDUGA KUAT TABRAK ATURAN

Selasa, 28 Oktober 2025 - 21:35 WIB

Bangun Desa Berintegritas, Pemerintah Tanah Abang Utara Gelar Sosialisasi Anti Korupsi dan Pendampingan Jaksa

Selasa, 28 Oktober 2025 - 13:49 WIB

Polres Pidie Jaya Gelar Upacara Hari Sumpah Pemuda ke-97, Kapolres Tekankan Semangat Persatuan dan Nasionalisme

Selasa, 28 Oktober 2025 - 12:17 WIB

Bangun Pemerintahan Bersih, Pemdes Tanah Abang Selatan Gelar Sosialisasi

Berita Terbaru

Berita

Polres Pidie Lakukan Monitoring Ketersediaan BBM di SPBU

Senin, 10 Nov 2025 - 05:52 WIB