Ketua DPRD Provinsi Sumsel Terima Langsung Tuntutan Dari Aliansi Kader Mahasiswa Muhammadiyah Dan BEM Nusantara

- Jurnalis

Senin, 11 April 2022 - 14:10 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Keizalinnews.com, Palembang – Tuntutan dari Aliansi Kader Mahasiswa Muhammadiyah bersama BEM (Badan Eksekutif Mahasiswa), Nusantara Sumatera Selatan diterima langsung oleh Ketua DPRD Provinsi Sumsel, Hj RA Anita Noeringhati.

Bahkan Anita langsung menandatangani kertas tuntutan mahasiswa dengan dicapa basah di hadapan ratusan mahasiswa yang berdemo di area Jalan menuju DPRD Provinsi Sumsel.

Dirinya menuturkan, bahwa pihaknya bakal memperjuangkan inspirasi para mahasiswa tersebut. “Akan kita perjuangankan tuntutan para mahasiswa tersebut,” ujarnya, Senin (11/4/2022).

Sementara itu, Korlap Aliansi Kader Mahasiswa Muhammadiyah, Wahyu Perdana mengatakan, bahwa ada lima tuntutan yang disampaikan yakni menolak penundaan Pemilu 2024 Serta perpanjangan masa jabatan Presiden.

Baca Juga :  Bawaslu Papua Soroti Kerawanan PSU Pilgub, Ingatkan Netralitas ASN, TNI, dan Polri

Menolak Kenaikan Harga Bahan Pokok, BBM dan PPN 11 persen, kemudian menolak Pemindahan IKN, tidak selesainya konflik Agraria di Indonesia dan mendesak Presiden untuk mengembalikan PPN.

Alhamdulillah aspirasi kita diterima langsung oleh Ketua DPRD Provinsi Sumsel, Hj RA Anita Noeringhati dan ditandatangani serta di cap basah di hadapan kita semua.

Dirinya berharap dengan tersampainya aspirasi ini dapat di perjuangkan hingga ke pusat sehingga aspirasi ini sampai dan bisa dikabulkan oleh pemerintah.

Baca Juga :  Pemkab OKI, PT OKI Pulp Teken MOU Percepatan SPAM Air Sugihan

Sementara itu, Kapolda Sumsel, Irjen Pol Drs Toni Harmanto MH melalui Kabid Humas, Kombes Pol Supriadi mengatakan, bahwa aksi demo yang berlangsung berjalan dengan kondusif.

“Demo yang berlangsung berjalan dengan kondusif dimana dari informasi yang kita terima usai diterima dan ditandatangani oleh Ketua DPRD Sumsel, para demonstran langsung membubarkan diri.”Sementara dalam kegiatan tersebut anggota kepolisian menerapkan protokol kesehatan,” pungkasnya.

( Helmi /Jiemie)

Berita Terkait

Empat Sekolah Di Kota Bekasi Belum Pertanggungjawabkan Belanja BOSP Sesuai Ketentuan
PENGERJAAN REHABILITASI LAPANGAN BOLA DESA CANGKRING, DIDUGA KUAT TABRAK ATURAN
Bangun Desa Berintegritas, Pemerintah Tanah Abang Utara Gelar Sosialisasi Anti Korupsi dan Pendampingan Jaksa
Polres Pidie Jaya Gelar Upacara Hari Sumpah Pemuda ke-97, Kapolres Tekankan Semangat Persatuan dan Nasionalisme
Bangun Pemerintahan Bersih, Pemdes Tanah Abang Selatan Gelar Sosialisasi
Polres Bangka Barat Gelar Donor Darah Besok Pagi dalam Rangka HUT Ke-74 Humas Polri
Sinergi Polri dan Masyarakat PALI: Wujud Kebersamaan Jaga Stabilitas di Bumi Serepat Serasan
Diperiode 2025-2030: Edi Junaedi Resmi Jadi Ketua Forwal Lebak
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 8 November 2025 - 10:12 WIB

Empat Sekolah Di Kota Bekasi Belum Pertanggungjawabkan Belanja BOSP Sesuai Ketentuan

Rabu, 5 November 2025 - 10:53 WIB

PENGERJAAN REHABILITASI LAPANGAN BOLA DESA CANGKRING, DIDUGA KUAT TABRAK ATURAN

Selasa, 28 Oktober 2025 - 21:35 WIB

Bangun Desa Berintegritas, Pemerintah Tanah Abang Utara Gelar Sosialisasi Anti Korupsi dan Pendampingan Jaksa

Selasa, 28 Oktober 2025 - 13:49 WIB

Polres Pidie Jaya Gelar Upacara Hari Sumpah Pemuda ke-97, Kapolres Tekankan Semangat Persatuan dan Nasionalisme

Selasa, 28 Oktober 2025 - 12:17 WIB

Bangun Pemerintahan Bersih, Pemdes Tanah Abang Selatan Gelar Sosialisasi

Berita Terbaru

Berita

Polres Pidie Lakukan Monitoring Ketersediaan BBM di SPBU

Senin, 10 Nov 2025 - 05:52 WIB