TNI Angkatan Laut Lanal Tanjung Balai Asahan Berhasil Evakuasi Kapal Karam Pengangkut PMI Ilegal

- Jurnalis

Minggu, 20 Maret 2022 - 12:38 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KeizalinNews.com Tanjung Api —Pangkalan TNI Angkatan Laut (Lanal) TBA Bersama Personil Gabungan Berhasil Mengevakuasi Kapal Karam Pengangkut PMI Ilegal dari Kapal pengangkutnya yang karam di Tanjung Api, Selat Malaka, Sabtu (19/3/2022).
Komandan Lanal TBA Letkol Laut (P) Aan P.T Sebayang yang mendengar informasi adanya kapal pembawa PMI Illegal yang karam segera memerintahkan Komandan Posal Sei Berombang Letda Laut (T) Wahid Nurhidayat, untuk berkoordinasi dan bekerjasama dengan Basarnas, Airud dan masyarakat nelayan setempat untuk menyelamatkan PMI Ilegal tersebut.

Selanjutnya personel Lanal TBA dan Basarnas segera mengevakuasi PMI Ilegal tersebut dengan menggunakan Patkamla P. Jemur, Patkamla I – 1 – 57, Kal Pandang dan Kapal Basarnas RB 301.

Baca Juga :  Laksma TNI Ari Hendrawan Resmi Jabat Asintel Pangkoarmada RI yang Baru

Komandan Lantamal I Laksamana Pertama TNI Johanes Djanarko Wibowo menyampaikan bahwa TNI Angkatan Laut akan memaksimalkan kembali pencarian dan pertolongan terhadap korban yang kapalnya karam dan diduga bocor karena kelebihan muatan. Hal tersebut dilakukan dengan mengerahkan potensi yang dimiliki oleh Lanal TBA baik Personel maupun Alutsista.

Pangkoarmada I Laksda TNI Arsyad Abdullah menjelaskan, TNI AL dengan langkah cepat dalam penyelamatan atau evakuasi terhadap 85 PMI Ilegal kapal kayu yang dilakukan oleh prajurit Lanal TBA, merupakan salah satu implementasi pelaksanaan Perintah Kepala Staf Angkatan Laut (Kasal) Laksamana TNI Yudo Margono yaitu memaksimalkan personel maupun Alutsista TNI AL dalam upaya misi kemanusiaan.

Baca Juga :  Lepas 202 Purna Wira Polri, Kapolda Metro “Jadilah Teladan Di Masyarakat”

Korban yang berhasil dievakuasi berjumlah 85 Orang, 2 (dua) diantara nya diketemukan telah meninggal dunia, selanjutnya korban yang selamat segera dibawa ke pos SAR tanjung Balai Asahan untuk didata dan diserahkan ke Polres Asahan untuk diproses lebih Lanjut.  (Hera)

(Dispen Koarmada I)

Berita Terkait

Dandim 1710/Mimika Hadiri Bapenda Fun Run 2025, Wujudkan Semangat Sehat dan Sadar Pajak
Wapang TNI Tinjau Yonif TP 899/BSG dan Pembangunan Koperasi Merah Putih di Wilayah Kodam Jaya
Kapolres Pidie Jaya Cek Dapur SPPG di Bandar Dua, Pastikan MBG Tersalurkan Berkualitas
Polres Pidie Gelar Upacara Hari Pahlawan 2025
TELADANI PATRIOTISME, KODAERAL III GELAR UPACARA HARI PAHLAWAN
DANKODAERAL III HADIRI UPACARA TABUR BUNGA DI LAUT DALAM RANGKA PERINGATAN HARI PAHLAWAN 2025
Polres Pidie Jaya Gelar Upacara Hari Pahlawan, Kapolres Tekankan Teladan Perjuangan untuk Generasi Bangsa
Polres Pidie Lakukan Monitoring Ketersediaan BBM di SPBU
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 11 November 2025 - 21:54 WIB

Dandim 1710/Mimika Hadiri Bapenda Fun Run 2025, Wujudkan Semangat Sehat dan Sadar Pajak

Selasa, 11 November 2025 - 21:46 WIB

Wapang TNI Tinjau Yonif TP 899/BSG dan Pembangunan Koperasi Merah Putih di Wilayah Kodam Jaya

Selasa, 11 November 2025 - 17:14 WIB

Kapolres Pidie Jaya Cek Dapur SPPG di Bandar Dua, Pastikan MBG Tersalurkan Berkualitas

Senin, 10 November 2025 - 17:28 WIB

Polres Pidie Gelar Upacara Hari Pahlawan 2025

Senin, 10 November 2025 - 16:22 WIB

TELADANI PATRIOTISME, KODAERAL III GELAR UPACARA HARI PAHLAWAN

Berita Terbaru

Berita

Pemkab Lebak Matangkan Rencana Relokasi PKL Rangkasbitung

Selasa, 11 Nov 2025 - 19:46 WIB

Pemerintahan

Jajaran Pemkab Bima Gelar Upacara Hari Pahlawan

Selasa, 11 Nov 2025 - 19:14 WIB