32 Orang Tervaksin Dalam Kegiatan Serbuan Vaksinasi TNI Koramil 02/TB di Kelurahan Jembatan Besi

- Jurnalis

Selasa, 4 Januari 2022 - 16:19 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jakarta KEIZALINNEWS -Serbuan Vaksinasi TNI dari Kodim 0503/JB yang digelar Koramil 02/TB terus berlanjut dalam rangka percepatan pemulihan kesehatan masyarakat serta meningkatkan kekebalan tubuh.

Kegiatan vaksinasi bertempat di Sekretariat RW 03. Jl. Jembatan Besi Jaya Rt 07 Rw 03 Kelurahan Jembatan Besi Kecamatan Tambora, Jakarta Barat Selasa (4/1) dihadiri Danramil 02/TB Kapten Inf Arja Suarja selaku penanggung jawab kegiatan,Sementara itu pelaksana vaksinasi oleh Polkes Kodim 0503/JB 5 Personil dipimpin Dr Arif.

Baca Juga :  MENSUKSESKAN PON XX PAPUA KORAMIL NAPAN KIAN GENCAR LAKSANAKAN VAKSIN DI KAMPUNG BIHA DISTRIK MAKIMI

“Kegiatan vaksinasi terus kami kebut dalam rangka percepatan pemulihan kesehatan masyarakat,Dan kegiatan vaksinasi ini digelar bagi masyarakat umum yang mempunyai KTP DKI maupun non DKI”. Ungkap Danramil

Lanjut Kapten Arja,Pada hari ini jenis vaksin yang digunakan yaitu Sinovac dosis 1 dan dosis 2 serta Astrazeneca dosis 1 dan dosis 2 dan sebanyak 32 masyarakat tervaksin pada hari ini.

Baca Juga :  Bakti Sosial dan Bakti Kesehatan Dalam Rangka HUT ke-44 Yayasan Kemala Bhayangkari Tahun 2024

Danramil mengajak agar masyarakat yang belum divaksin agar mendaftar untuk mendapatkan vaksin.” Kami terus mendorong masyarakat untuk mengikuti vaksinasi agar percepatan vaksinasi nasional mencapai target”.Tutupnya.

Turut Hadir dalam kegiatan Anggota Koramil 02/TB Serma Agus.W,Bhabinkamtibmas Aiptu Aksin
Plt Lurah Jembatan Besi Rizki Denni Ananda,Kasat gas Pol PP Ismail
Staf Kel.Jembatan Besi,Ketua Rw 03
Didi SH.

( Sumber Koramil 02/TB ).

Berita Terkait

Polres Pidie Gelar Upacara Hari Pahlawan 2025
TELADANI PATRIOTISME, KODAERAL III GELAR UPACARA HARI PAHLAWAN
DANKODAERAL III HADIRI UPACARA TABUR BUNGA DI LAUT DALAM RANGKA PERINGATAN HARI PAHLAWAN 2025
Polres Pidie Jaya Gelar Upacara Hari Pahlawan, Kapolres Tekankan Teladan Perjuangan untuk Generasi Bangsa
Polres Pidie Lakukan Monitoring Ketersediaan BBM di SPBU
PERERAT NAVY BROTHERHOOD, KODAERAL III SAMBUT KEDATANGAN KAPAL SINGAPURA
KODAERAL III GELAR DOA BERSAMA DALAM RANGKA PERINGATI HARI PAHLAWAN
JAGA SILATURAHMI, KOWAL KODAERAL III LAKSANAKAN PERTEMUAN RUTIN
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 10 November 2025 - 17:28 WIB

Polres Pidie Gelar Upacara Hari Pahlawan 2025

Senin, 10 November 2025 - 16:17 WIB

DANKODAERAL III HADIRI UPACARA TABUR BUNGA DI LAUT DALAM RANGKA PERINGATAN HARI PAHLAWAN 2025

Senin, 10 November 2025 - 09:37 WIB

Polres Pidie Jaya Gelar Upacara Hari Pahlawan, Kapolres Tekankan Teladan Perjuangan untuk Generasi Bangsa

Senin, 10 November 2025 - 05:52 WIB

Polres Pidie Lakukan Monitoring Ketersediaan BBM di SPBU

Minggu, 9 November 2025 - 17:50 WIB

PERERAT NAVY BROTHERHOOD, KODAERAL III SAMBUT KEDATANGAN KAPAL SINGAPURA

Berita Terbaru

Berita

Polres Pidie Gelar Upacara Hari Pahlawan 2025

Senin, 10 Nov 2025 - 17:28 WIB