Polres Bangka Barat Polsek Kelapa Respon cepat Evakuasi Rumah Warga kebakaran

- Jurnalis

Senin, 3 Januari 2022 - 14:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

KeizalinNews.Com Bangka Barat  Menerima laporan peristiwa kebakaran rumah di Desa Sinar Sari Kec. Kelapa Kab. Bangka Barat. Personel Piket Polsek Kelapa Polres Bangka Barat dengan sigap mendatangi TKP untuk memberikan bantuan, senin (03/01/2022)

 

Sesampainya di lokasi, anggota Polsek Kelapa Polres Bangka Barat langsung mengamankan TKP dan melaksanakan pengaturan arus lalu lintas serta bersama – sama membantu memadamkan api.

Baca Juga :  Dua Influencer Jakarta akan Meriahkan Kejuaraan Badminton Kapolda Aceh Cup 2025

 

Kapolsek Kelapa Iptu Azwar Fadli Pulungan Seizin Kapolres Bangka Barat AKBP Agus Siswanto SH.SIK.MH menuturkan, bahwa tidak ada korban jiwa maupun luka dalam musibah tersebut, namun kerugian di taksir mencapai sebesar kurang lebih Rp. 75.000.000,00 (tujuh puluh lima juta rupiah).

Tidak ada korban jiwa, namun kerugian di taksir mencapai kurang lebih Rp. 75.000.000,00 (tujuh puluh lima juta rupiah), sementara penyebab konsleting arus listrik, untuk kemungkinan ada penyebab lain masih dalam penyelidikan,” Kata Kapolsek,

Baca Juga :  BPMA, MEDCO E&P BERSAMA MUZAKIR MANAF SALURKAN BANTUAN KEMANUSIAN

 

Dalam kesempatan tersebut, Kapolsek Kelapa juga turut himbau kepada masyarakat untuk lebih waspada agar tidak terjadi kebakaran, untuk selalu memperhatikan keamanan dalam rumah dengan mengecek kembali instalasi listrik dan benda-benda elektronik lainnya yang dapat memicu terjadinya kebakaran,

(Redi Sofian)

Berita Terkait

Dinilai Cederai Komitmen Pemerintahan Prabowo, KAMI Sultra Tuntut Pencopotan Dasco dari DPR RI
Perkuat Ketahanan Pangan, Babinsa Komsos Ajak Masyarakat Tanam Padi Gogo Di Lahan Kering
Pastikan Stok Dan Harga Stabil, Babinsa Sambangi Kios-kios Pedagang Sembako
Koramil 03/TG Patroli Wilayah Secara Bergantian, Ciptakan Situasi Aman Dan Kondusif
Satgas TMMD ke 126 Kodim 0119/BM,Hadir Menjadi Harapan Warga, Untuk Membuka Akses Pertanian Masyarakat
Wabup H. Irfan: Pembangunan Masjid, Memperkuat Hubungan dengan Allah”
Polres Way Kanan Amankan Pelaku Penipuan dan Penggelapan Sepeda Motor Yamaha R15
Monitoring Pembagian MBG, Polsek Buay Bahuga Pastikan Kegiatan Berjalan Efiktif dan Bermanfaat
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 18 Oktober 2025 - 12:06 WIB

Dinilai Cederai Komitmen Pemerintahan Prabowo, KAMI Sultra Tuntut Pencopotan Dasco dari DPR RI

Sabtu, 18 Oktober 2025 - 12:02 WIB

Perkuat Ketahanan Pangan, Babinsa Komsos Ajak Masyarakat Tanam Padi Gogo Di Lahan Kering

Sabtu, 18 Oktober 2025 - 11:47 WIB

Pastikan Stok Dan Harga Stabil, Babinsa Sambangi Kios-kios Pedagang Sembako

Sabtu, 18 Oktober 2025 - 11:44 WIB

Koramil 03/TG Patroli Wilayah Secara Bergantian, Ciptakan Situasi Aman Dan Kondusif

Sabtu, 18 Oktober 2025 - 11:41 WIB

Satgas TMMD ke 126 Kodim 0119/BM,Hadir Menjadi Harapan Warga, Untuk Membuka Akses Pertanian Masyarakat

Berita Terbaru