Dampingi Merawat Cabe Babinsa Ulunuweh Selalu Aktif Bersama Warga Binaan

- Jurnalis

Selasa, 21 Desember 2021 - 11:03 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Keizalinnews.com|Takengon – Bintara pembina desa (Babinsa) Koramil 04/Bintang, kodim 0106/ateng, Serda Alamsyah membantu perawatan tanaman cabe di wilayah desa binaannya di lahan milik safrudin (45) dengan luas setegah hektar di desa ulunuweh, kec, bebesen kab, aceh tengah. Selasa(21/12/21).

 

Bintara pembina desa (Babinsa) Serda Alamsyah menyampaikan, pemantauan, perawatan dan pertumbuhan tanaman cabe tersebut bertujuan untuk memberikan motivasi kepada petani khususnya petani cabe di wilayah binaannya agar tetap semangat dengan merawat tanaman dan optimalkan agar tumbuh subur dan berbuah lebat sesuai yang di harapkan.

Baca Juga :  4 Ton Beras untuk Rakyat: Polres Pidie Jaya Gelar GPM Sambut HUT ke-80 RI di Jangka Buya

 

 

“Tanaman cabe merupakan tanaman yang memerlukan perawatan yang exstra agar mendapatkan hasil yang baik. saya berharap saat panen harga cabe sesuai yang di kehendaki petani khususnya petani cabe agar dapat membantu perekonomian petani, dimassa Covid-19” ucap Babinsa.

Baca Juga :  2 Hari Lumpuh Total, Akses Jalan Pantan Kuli-Pondok Baru Akhirnya Normal Kembali

 

Safrudin(45)pemilik lahan

mengucapkan terimakasih atas pendampingan selama ini dan dukunganya maupun saran yang diberikan Babinsa ulunuweh kepada petani untuk mendukung para warga bercocok tanam, sehingga dapat membantu dan mensukseskan program ketahanan pangan nasional.”ungkap safrudin”.(Dio)

Berita Terkait

Jeip Kupi Ngon Rakan, Wadah Sinergi Polres Pidie Dengan Instansi Lintas Sektoral
Perkuat Koordinasi, Kapolres Pidie Jaya Terima Silaturahmi Plt. Kadis Syariat Islam Bahas MTQ XXXII Aceh
Polres Pidie Jaya Launching Kampung Bebas Narkoba: Wujudkan Masyarakat Tangguh Lawan Narkotika
Polda Metro Jaya Rutin Patroli Malam, Pastikan Jakarta Aman dan Kondusif
Pelatihan Coaching Clinic Safety Riding dan Safety Driving, Dirgakkum Tingkatkan Kompetensi Profesionalisme dan Humanis Anggota PJR 
Pelayanan Cepat dan Mudah, SPKT Polda Metro Jaya Dapat Apresiasi dari Warga
Polda Metro Jaya Gelar Patroli Skala Besar di Jakarta Utara dan Timur, Pastikan Keamanan Warga
Polsek Peukan Baro Gelar Pagi Curhat, Warga Sampaikan Aspirasi untuk Kamtibmas Kondusif
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 16 Oktober 2025 - 14:10 WIB

Jeip Kupi Ngon Rakan, Wadah Sinergi Polres Pidie Dengan Instansi Lintas Sektoral

Rabu, 15 Oktober 2025 - 16:17 WIB

Perkuat Koordinasi, Kapolres Pidie Jaya Terima Silaturahmi Plt. Kadis Syariat Islam Bahas MTQ XXXII Aceh

Rabu, 15 Oktober 2025 - 16:13 WIB

Polres Pidie Jaya Launching Kampung Bebas Narkoba: Wujudkan Masyarakat Tangguh Lawan Narkotika

Selasa, 14 Oktober 2025 - 21:36 WIB

Polda Metro Jaya Rutin Patroli Malam, Pastikan Jakarta Aman dan Kondusif

Selasa, 14 Oktober 2025 - 19:59 WIB

Pelatihan Coaching Clinic Safety Riding dan Safety Driving, Dirgakkum Tingkatkan Kompetensi Profesionalisme dan Humanis Anggota PJR 

Berita Terbaru

Berita Aceh

Pipa Gas Bocor di Aceh Timur, Tiga Gampong Terpapar Bau Gas

Kamis, 16 Okt 2025 - 14:49 WIB